Antisipasi Terjadinya PHK Lewat 3 Layak

Umsida.ac.id – Untuk membentuk pekerja yang sejahtera perlu menerapkan beberapa istilah antara perusahaan dengan karyawan agar pemberhentian hubungan kerja (PHK) tidak terjadi. Hal ini dijelaskan Narwoko SH dalam acara diskusi publik Lembaga Konsultasi Dan Bantuan Hukum (LKBH) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) dengan mengusung tema “Kapan Tenaga Kerja Sejahtera ?” melalui virtual meeting, Selasa (25/5).

Narwoko SH menjelaskan hak seorang pekerja yang sejahtera. “Pertama bisa dikatakan sejahtera apabila para pekerja mendapatkan istilah tiga layak yakni layak kerja, layak upah, layak hidup, dan benar menurut konstitusi, jika para pekerja sudah mendapatkan hal itu maka mereka akan sejahtera,” Ujarnya.

Dari ketiga istilah layak kerja, layak upah, dan layak hidup sekarang ini sudah mulai luntur padahal hal itu sangat melekat pada pekerja sejahtera. “Bisa kita lihat di masa pandemi saat ini, adanya konstitusi yang semacam itu membuat tiga istilah itu sudah mulai hilang, seperti contoh layak kerja perusahaan jika ingin memberhentikan karyawan cukup hanya melalui medsos sangat sederhana, hal ini menurut konstitusi kurang,” Pungkasnya.

“Sekarang faktanya pekerja yang sejahtera tidak mendapatkan layak upah, buktinya apa suatu perusahaan berasalan pandemi membuat pekerjaan dipaksa bekerja serius akan tetapi gaji yang diberikan tidak maksimal, jika tidak mau demo maka ujungnya PHK dan kalau sudah terjadi istilah layak hidup tidak bisa dipergunakan lagi, maka dari aturan hukum harus dibenahi dan peran pemerintah harus menengahinya,” ujar anggota LKBH Umsida

Pengurus serikat pekerja Kabupaten Sidoarjo itu berharap, ketenagakerjaan kembali normal. “Saya harap semua pihak menjalankan fungsi dan peran sesuai dengan tujuan utama pembangunan hukum ketenagakerjaan dan terciptanya sistem hukum ketenagakerjaan yang berkeadilan bagi semua pihak,” tutupnya.

Ditulis : Muhammad Asrul Maulana

Edit : Anis Yusandita

Leave a Reply

Berita Terkini

magister ilmu komunikasi Umsida 1
Launching Magister Ilmu Komunikasi Umsida, Pendaftaran Sudah Dibuka!
October 28, 2025By
muhammadiyah
Muhammadiyah Tetapkan Awal Puasa Ramadan 2026 pada 18 Februari
October 23, 2025By
S2 Ilmu Komunikasi Umsida
S2 Ilmu Komunikasi Umsida Sudah Buka, Siap Cetak Pakar New Media
October 13, 2025By
prodi sains data
Umsida Resmi Buka S1 Sains Data, Siap Buka Peluang Data Analyst
October 11, 2025By
pendampingan korban Ponpes Al Khoziny
Keluarga Korban Ponpes Al Khoziny Panik, Bramasgana Umsida Dampingi 4 Hari
October 4, 2025By
Umsida dan PT Mellcoir Sport Indonesia
Magang di PT Mellcoir Sport Indonesia, Mahasiswa Umsida Ikut Expo UMKM di Jakarta
October 3, 2025By
Bramasgana di Ponpes Al Khoziny
Bramasgana di Ponpes Al Khoziny: Sekitar 60 Korban Masih Tertimbun
October 2, 2025By
Umsida kampus ramah nonmuslim
Jadi Kampus Ramah Latar Belakang Agama, Ini Cerita Malvin dan Keluarga Tentang Umsida
September 3, 2025By

Riset & Inovasi

riset dan abdimas umsida
Umsida Raih Penghargaan Atas Kinerja Riset dan Abdimas LLDIKTI Wilayah 7
November 4, 2025By
Program Action FPIP Umsida
Action, Abdimas Gagasan Mahasiswa FPIP Umsida yang Pedulikan Pendidikan Anak Desa
November 1, 2025By
dosen Umsida wujudkan ketahanan pangan, riset dan abdimas
Wujudkan Ketahanan Pangan, Dosen Umsida Dampingi SMKN 1 Jabon
November 1, 2025By
lang and tech
Lang and Tech, Inovasi PBI dan PTI Umsida Tunjang Materi secara Daring
October 19, 2025By
renalmu.com
Aplikasi Renalmu.com, Inovasi Dosen Umsida Dorong Transformasi Digital Pelayanan Hemodialisis di Rumah Sakit
October 17, 2025By

Prestasi

riset dan abdimas umsida
Umsida Raih Penghargaan Atas Kinerja Riset dan Abdimas LLDIKTI Wilayah 7
November 4, 2025By
inovasi laboran MIK Umsida
Inovasi Augmented Reality Laboran MIK Umsida Antarkan Prestasi Gemilang
October 28, 2025By
Umsida perguruan tinggi unggul
Umsida Masuk 10 Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia Tahun 2025 Versi SINTA Score 3 Years
October 27, 2025By
Tim fisioterapi Umsida
Tim S1 Fisioterapi Umsida Juara 2 Medical and Health Competition Vol 2 2025
October 21, 2025By
inovasi limbah cangkang kupang 3
Olah Limbah Cangkang Kupang, Mahasiswa TLM Umsida Raih Juara 2 PKP2 PTMA 2025
October 19, 2025By