Mahasiswa Umsida Jadi Relawan Vaksinasi

Umsida.ac.id – Dengan digelarnya acara vaksin dihalaman kampus 1 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) selasa (10/8), beberapa mahasiswa Umsida berkesempatan untuk menjadi relawan vaksinasi.

Mahasiswa dipilih untuk menjadi relawan agar mahasiswa dapat mengaplikasikan ilmu, menambah wawasan serta menambah pengalaman mereka.

Mahasiswa yang menjadi relawan ditugaskan dibeberapa pos yang ada, antara lain pos registrasi, pos input data, pos screaning, pos observasi, pos kartu vaksin.

Mahasiswa yang bertugas terdiri dari berbagai macam program study (prodi) dan dari berbagai kampus di Umsida. Relawan Vaksinasi beranggotakan 50 mahasiswa, sedangkan panitia dari dosen berjumlah 17 orang.

Kegiatan vaksin dimulai pada tanggal 10 dan akan dilanjutkan hingga tanggal 13, 16, 18, 20 agustus, tujuan dari pembagian tanggal vaksin adalah guna mencegah kerumunan peserta sesuai dengan protokol kesehatan dan arahan pemerintah.

Zhahlyah amaldha salah satu relawan vaksinasi menjelaskan, peran relawan sangatlah penting “Relawan yang bertugas dalam kegiatan vaksin ini juga turut andil dalam membantu percepatan vaksinasi sesuai dengan arahan pemerintah,”katanya.

Mahasiswa yang ingin menjadi relawan vaksinasi dapat langsung bertemu dengan panitia atau dosen masing masing untuk mendaftarkan diri. “Mahasiswa yang menjadi relawan akan diberi pelatihan dan brifing sebelum pelaksanaan kegiatan vaksinasi berlangsung,”tambahnya.

Kegiatan vaksin ini memiliki dampak positif besar, tidak hanya bagi peserta vaksinasi, para relawan mahasiswa juga dapat belajar dan menambah pengalaman.

ditulis : adi putra firdaus

Edit : Anis Yusandita

Leave a Reply

Berita Terkini

halbil PWM Jawa Timur 2
Jadi Tuan Rumah Halalbihalal PWM Jawa Timur, Umsida Luncurkan UCS
April 26, 2025By
Dr Alfan lulusa S3 cum laude
Dr Alfan Selesaikan Studi S3 dengan Predikat Cum Laude di Tengah Tugas Struktural
April 24, 2025By
Fakultas Kedokteran UMMAT dan Umsida
Fakultas Kedokteran Lahir Beriringan, UMMAT Berkunjung ke Umsida
April 23, 2025By
strategi branding lembaga oleh Umsida
Kasi Branding Umsida Beri Tips Branding Lembaga Pendidikan di Era Digital
April 23, 2025By
halalbihalal IMM Sidoarjo 4
Halalbihalal IMM Sidoarjo, Rektor Umsida Beri 5 Makna Fastabiqul Khoirot
April 22, 2025By
Seminar FKG Umsida
FKG Umsida Bersama Unair dan PDGI Sidoarjo Edukasi Deteksi Osteoporosis dengan Radiografi Panoramik
April 21, 2025By
Siap-Siap UKOM! LSP Umsida Buka Pendaftaran Periode 1 Tahun 2025
Siap-Siap UKOM! LSP Umsida Buka Pendaftaran Periode 1 Tahun 2025
April 21, 2025By
S2 pendidikan dasar Umsida
Umsida Resmi Buka S2 Pendidikan Dasar, Siapkan Pendidik Profesional
April 18, 2025By

Riset & Inovasi

Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
April 19, 2025By
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
April 16, 2025By
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
April 14, 2025By
Freon Out, Peltier In! Inovasi Umsida untuk Dunia Otomotif Ramah Lingkungan
Freon Out, Peltier In! Inovasi Umsida untuk Dunia Otomotif Ramah Lingkungan
April 10, 2025By
Jatam Bromo Tengger Semeru 3
Gandeng Jatam Bromo Tengger Semeru, Dosen Umsida Buat Program Pertanian dan Anti Stunting
March 23, 2025By

Prestasi

juara 3 Pilmapres 2025 2
Jadi Juara 3 Pilmapres PTMA, Mahasiswa Umsida Siap Lanjut ke Tingkat LLDIKTI
March 27, 2025By
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
March 25, 2025By
Umsida Bersinar! Cinthya Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
Umsida Bersinar! Cinthya Putri Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
March 20, 2025By
ASEAN Competition di Sabet Mahasiswa Umsida
Prestasi Gemilang! Aprilia Ayu Harumkan Umsida ke Panggung Internasional AEF 2025
March 10, 2025By
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
March 6, 2025By