Dekan Saintek Sampaikan Pentingnya Pemanfaatan Kecerdasan Buatan Di Sektor Agroindustri

Umsida.ac.id – Pemanfaatan teknologi kecerdasan buatan dalam penguatan Agroindustri perlu di realisasikan. Hal ini dijelaskan Dr Hindarto SKom MT (Pakar Artificial Intelligent Umsida), dalam acara Seminar Nasional Sains dan Teknologi (Saintek) (SENASAINS III) yang diselenggarakan oleh Fakultas Saintek Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), Rabu (27/10).

Pada kesempatannya, Dekan Saintek Umsida menjelaskan cara kerja kecerdasan buatan. “Kita memberikan algoritma data kepada suatu mesin, kemudian mesin tersebut bekerja sesuai dengan keinginan kita, oleh karena itu, teknologi ini sangat diperlukan oleh masyarakat modern, untuk memudahkan pekerjaan, ” ujarnya.

Adapun disiplin ilmu yang masuk kedalam kecerdasan buatan. “Seperti psikologi, matematika, ilmu komputer, philosophy, dan ilmu yang paling mendasar adalah ““Natural Language Processing (NLP), Computer Vision, robotika, game, sistem pakar, jaringan syaraf tiruan, dan logika fuzzy,” tutur Hindarto.

Tidak hanya itu, sekarang ini banyak aplikasi yang menggunakan kecerdasan buatan. “Sebagai contoh kita ingin memeriksa kondisi kesehatan tubuh ke dokter, sekarang ini hanya lewat aplikasi healthcare kita bisa mengecek suhu tubuh, gulah darah, tekanan darah, dan keluhan lainya,” jelasnya.

Contoh selanjutnya adalah automobile. “Mobil tesla merupakan salah satu bentuk aplikasi kecerdasan buatan, yang mana, mobil tersebut bisa berjalan dengan sendirinya dengan bantuan sensor yang terhubung di kamera, dari segi keamananya sudah terjamin, yang paling menarik adalah penggunaan bahan bakar listrik,” ujarnya.

Selain aplikasi, inovasi teknologi Agroindustri juga sangat penting untuk dilakukan dalam menerapkan kecerdasan buatan. “Salah satunya adalah drone tanpa awak pembasmi hama tanaman, akhir-akhir ini petani sering gagal panen karena hama yang merugikan, maka dari itu adanya drone ini kita bisa mengontrol secara otomatis tentang penyemprotan pembasmi hama, agar tanaman kembali subur,” jelasnya.

Kemudian dalam pengontrolannya kita perlu surveillance dalam sektor pertanian. “Sebagai sistem pengawasan dan keamanan surveillance juga diperlukan petani untuk mengawasi tanamannya serangan hama, keadaan cuaca, persediaan air terhubung menjadi sebuah satu sistem,”tutur Dosen Umsida.

Yang terakhir, ia berharap Umsida mampu dalam meningkatkan kecerdasan buatan. “Semoga di Umsida baik dosen maupun mahasiswa mampu mengembangkan dan temuan baru tentang kecerdasan buatan, sesuai dengan intruksi Rektor Umsida,” pungkasnya.

Ditulis : Muhammad Asrul Maulana

Berita Terkini

kerja sama Umsida dan DPD GRANAT Jatim2
Kerja Sama dengan DPD GRANAT Jatim, Cara Umsida Selamatkan Generasi Muda dari Narkoba
May 16, 2025By
PLP Umsida di NTT
Mahasiswa PLP 1 Umsida Gunakan Media Belajar Quiziz untuk Siswa di Pelosok Timur
May 14, 2025By
Kebijakan Prof Mu'ti untuk guru
Hadir di Umsida, Prof Mu’ti Jelaskan 5 Kebijakannya untuk Meningkatkan Kualitas Guru
May 10, 2025By
program studi baru Umsida3
Mendikdasmen Luncurkan 2 Program Studi Baru Umsida, Siap Bantu Pemerintah dalam Mencerdaskan Bangsa
May 10, 2025By
KWU Fest 2025_
KWU Fest 2025, Bentuk Generasi Wirausaha Tangguh di Era Industri 4.0
May 4, 2025By
halbil PWM Jawa Timur 2
Jadi Tuan Rumah Halalbihalal PWM Jawa Timur, Umsida Luncurkan UCS
April 26, 2025By
Dr Alfan lulusa S3 cum laude
Dr Alfan Selesaikan Studi S3 dengan Predikat Cum Laude di Tengah Tugas Struktural
April 24, 2025By
Fakultas Kedokteran UMMAT dan Umsida
Fakultas Kedokteran Lahir Beriringan, UMMAT Berkunjung ke Umsida
April 23, 2025By

Riset & Inovasi

Lupa Kata Saat Pidato Bahasa Inggris? Dosen Umsida Kini Punya Strategi Circumlocution
Lupa Kata Saat Pidato Bahasa Inggris? Dosen Umsida Kini Punya Strategi Circumlocution
May 9, 2025By
SAMR Jadi Andalan Umsida Cetak Guru Milenial yang Siap Hadapi Dunia Pendidikan Digital
SAMR Jadi Andalan Umsida Cetak Guru Milenial yang Siap Hadapi Dunia Pendidikan Digital
May 2, 2025By
Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
April 19, 2025By
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
April 16, 2025By
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
April 14, 2025By

Prestasi

juara 3 Pilmapres 2025 2
Jadi Juara 3 Pilmapres PTMA, Mahasiswa Umsida Siap Lanjut ke Tingkat LLDIKTI
March 27, 2025By
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
March 25, 2025By
Umsida Bersinar! Cinthya Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
Umsida Bersinar! Cinthya Putri Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
March 20, 2025By
ASEAN Competition di Sabet Mahasiswa Umsida
Prestasi Gemilang! Aprilia Ayu Harumkan Umsida ke Panggung Internasional AEF 2025
March 10, 2025By
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
March 6, 2025By