Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Lulusan Bidan dan TLM Sukses Digelar Secara Daring dan Luring

Umsida.ac.id – Fakultas Ilmu Kesehatan (Fikes) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) gelar acara pelantikan dan pengambilan sumpah profesi secara daring dan luring untuk lulusan 18 Ahli Madya Kebidanan dan 32  Ahli Teknologi Laboratorium Medik (ATLM) pada Rabu (11/11), di Aula Siti Khodijah Kampus Pilang UMSIDA.

Situasi pandemi Covid 19 ini mengharuskan semua orang menerapkan protokol kesehatan. Guna menghindari kerumunan, lulusan yang hadir secara luring hanya perwakilan yaitu 3 lulusan dari masing-masing program studi dan yang lainnya melalui daring dengan media zoom. 

Hadir dalam acara ini  yaitu Rektor Umsida Dr Hidayatullah Msi, seluruh Wakil Rektor, Direktur Direktorat Akademik, Dekan dan dosen Fikes, Ketua Organisasi Profesi Ikatan Bidan Indonesia (IBI) Cabang Sidoarjo dan Ketua Dewan Pimpinan Wilayah Persatuan Ahli Teknologi Laboratorium Medik Indonesia (PATELKI).


Pencapaian yang menggembirakan dari mahasiswa TLM tahun ini 100% lulus tepat waktu dan lulusan bidan tahun 2019 100% lulus uji kompetensi. Hal itu disampaikan SMF Hanum S ST MM M Kes Dekan Fikes dalam laporan Pendidikan yang disampaikan sebelum prosesi pelantikan.

Djauharoh M Kes selaku wali bidan memimpin lulusan Bidan mengucapkan lafal sumpah diikuti seluruh lulusan baik secara daring maupun luring, sedangkan lulusan TLM dipimpin Luki Herli Purniawan S ST Ketua Dewan Pimpinan Wilayah PATELKI Jawa Timur. Prosesi pelantikan berjalan dengan lancar dan khidmat, disaksikan Rohaniwan Ahmad Mabruri S Sy.

Ucapan selamat kepada seluruh lulusan bidan dan ATLM yang dilantik hari ini disampaikan Rektor Umsida dalam sambutannya. “Mudah-mudahan ilmu yang sudah didapatkan dapat memberikan manfaat dan keberkahan bagi keluarga, masyarakat, dan persyarikatan.” Tutur Hidayatulloh.

Penulis berita :
Hesty Widowati, S.Keb., Bd., M.Keb

Berita Terkini

S2 pendidikan dasar Umsida
Umsida Resmi Buka S2 Pendidikan Dasar, Siapkan Pendidik Profesional
April 18, 2025By
seminar leadership fakultas kedokteran Umsida 1
Kunjungi Umsida, Ini 4 Strategi Kepemimpinan di Dunia Kedokteran Menurut Dekan FK UMS
April 14, 2025By
pengukuhan guru besar Umsida 5
Ada 3 Misi Profetik yang Diemban Guru Besar Umsida, Kata Ketua PP Muhammadiyah
April 13, 2025By
launching prodi kedokteran Umsida_11zon
Umsida Launching Prodi Kedokteran, Perjuangan 3 Tahun Berbuah Manis
April 12, 2025By
pengukuhan guru besar Umsida 3
Pengukuhan 3 Guru Besar Umsida, Perkuat Visi Perguruan Tinggi Unggul
April 12, 2025By
halal bi halal dan saling memaafkan
Tekankan Pentingnya Silaturahmi dan Memaafkan, Ini Pesan Ketua PDM Sidoarjo di Umsida
April 10, 2025By
pasca Idul Fitri, Umsida gelar Halal bi Halal
Pasca Idul Fitri, Umsida Gelar Halal bi Halal untuk Merajut Ukhuwah, Menguatkan Sinergi, dan Menebar Inspirasi
April 9, 2025By
pendampingan pengelolaan keuangan sekolah
Bantu Wujudkan Pengelolaan Keuangan Sekolah, 3 Dosen Umsida Gelar Pendampingan Ini
April 9, 2025By

Riset & Inovasi

Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
April 19, 2025By
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
April 16, 2025By
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
April 14, 2025By
Freon Out, Peltier In! Inovasi Umsida untuk Dunia Otomotif Ramah Lingkungan
Freon Out, Peltier In! Inovasi Umsida untuk Dunia Otomotif Ramah Lingkungan
April 10, 2025By
Jatam Bromo Tengger Semeru 3
Gandeng Jatam Bromo Tengger Semeru, Dosen Umsida Buat Program Pertanian dan Anti Stunting
March 23, 2025By

Prestasi

juara 3 Pilmapres 2025 2
Jadi Juara 3 Pilmapres PTMA, Mahasiswa Umsida Siap Lanjut ke Tingkat LLDIKTI
March 27, 2025By
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
March 25, 2025By
Umsida Bersinar! Cinthya Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
Umsida Bersinar! Cinthya Putri Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
March 20, 2025By
ASEAN Competition di Sabet Mahasiswa Umsida
Prestasi Gemilang! Aprilia Ayu Harumkan Umsida ke Panggung Internasional AEF 2025
March 10, 2025By
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
March 6, 2025By