Umsida Kolaborasi MCBI dan Kemenparekraf Cetak Wirausaha Mahasiswa

Umsida.ac.id – Universitas Muhamamdiyah Sidoarjo (Umsida) bersama Muhammadiyah Center for Entrepreneurship and Business Incubator (MCEBI) melakukan kolaborasi dorong pemulihan bersama Kementrian Perekonomian  Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) Republik Indonesia, Rabu (2/2).

Umsida lewat perwakilan salah satu mahasiswa yang berhasil dalam meraih juara  Best Marketing Strategy Brand Unilever Entrepreneurship Bootcamp, Handoko Eko Prasetyo ikut serta dalam kolaborasi ini. Melalui brand
produknya Peyek Kupang DJ, diharapkan bisa membuka peluang usaha dan lapangan kerja. Peyek Kupang DJ adalah bisnis kuliner camilan yang memanfaatkan kupang sebagai sumber daya alam melimpah di Kabupaten Sidoarjo yang kaya khasiat untuk kesehatan.

Bersama Kemenparekraf, MCEBI yang didirikan Perguruan tinggi Muhammadiyah dan Aisyiyah (PTMA) serta 29 lembaga inkubator bisnis dan kewirausahaan itu diharapkan dapat membuka peluang usaha dan lapangan kerja. Klinik Bisnis Bersama Sandiaga Uno menjadi arena sharing pengalaman antara wirausaha mahasiswa
(Studentpreneur) dengan  Sandiaga Uno sebagai sebagai birokrat sekaligus sebagai wirausahawan yang sukses. Para Studentpreneur termotivasi belajar kewirausahaan pada ahlinya.

Ikhtiar 29 Lembaga Inkubator Bisnis dan Kewirausahaan PTMA mendirikan MCEBI perlu didukung dan
mendapat pendampingan secara terus menerus dan berkelanjutan, akan selalu ada bibit-bibit pemuda
yang perlu pendampingan untuk menjadi wirausaha yang turut andil dalam peningkatan perekonomian
nasional, yang membawa kemashlahatan bagi bangsa dan Negara.

*

Berita Terkini

Business English Management 3
Business English, Salah Satu Mata Kuliah Asik di Bahasa Inggris Umsida
November 22, 2024By
Bukti Kualitas Unggul, Umsida Kembali Bawa Pulang Silver SNI Award 2024
Bukti Kualitas Unggul, Umsida Kembali Bawa Pulang Silver SNI Award 2024
November 22, 2024By
Pelatihan Hidroponik
Buat Pelatihan Hidroponik kepada 126 Siswa, Agroteknologi Umsida Dorong Kesadaran Generasi Muda
November 21, 2024By
Tapak Suci Umsida Raih 3 Emas dan Perolehan Pesilat Terbaik
Kado Manis Awal Periode, Tapak Suci Umsida Raih 3 Emas dan Peroleh Pesilat Terbaik
November 20, 2024By
Dosen Umsida Ini Kembali Rain Prestasi
Membanggakan, Dosen Umsida Berprestasi Ini Kembali Terima Penghargaan
November 17, 2024By
Dosen Umsida Ini Raih Penghargaan Publikasi Ilmiah Award 2023-2024, 3 Kategori Sekaligus
Dosen Umsida Ini Raih Penghargaan Publikasi Ilmiah Award, 3 Kategori Sekaligus
November 16, 2024By
Mahasiswi Umsida dengan Puluhan Prestasi di Akademik dan Olahraga
Menginspirasi! Perjalanan Wardha Hani Aulia, Mahasiswi Umsida dengan Puluhan Prestasi
November 14, 2024By
Ini Strategi Dosen Umsida Bersama Mahasiswanya, Atasi Penurunan Minat Belajar PAI
Ini Strategi Dosen Umsida Bersama Mahasiswanya, Atasi Penurunan Minat Belajar PAI
November 12, 2024By

Riset & Inovasi

Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
September 16, 2024By
ekonomi sirkular
Dosen Umsida Beri Pelatihan Penerapan Manajemen Usaha Berbasis Ekonomi Sirkular pada Proses Produksi Pangan Halal
September 14, 2024By
Pembelajaran Melalui E-Modul (4)
Umsida Dorong Inovasi Pembelajaran Melalui E-Modul Literasi Berbasis Etnopedagogi
September 11, 2024By
Mesin Perajang dan Pengaduk Sambal
Inovasi Mesin Perajang dan Pengaduk Sambal Otomatis 3 Dosen Umsida
September 8, 2024By
legalitas BUMDesa
Tim Abdimas Umsida Akan Urus 5 Legalitas BUMDesa di 2 Kabupaten Usai Bantu 2 Desa Ini
August 29, 2024By

Prestasi

flash card kodifikasi
Laboran MIK Umsida Buat 107 Flash Card untuk Permudah Mahasiswa Pelajari Kodifikasi
November 19, 2024By
Cerita Dosen Umsida Jadi Panelis Debat Calon Walikota Mojokerto
November 18, 2024By
Mannequin Acupressure point
Buat Mannequin Acupressure Point with LED Indicator, Laboran Kebidanan Umsida Lolos Kilab 2024
November 14, 2024By
Mahasiswa Umsida Raih Juara 1 Dalam Ajang Internasional The 5 Borneo Global Summer Camp
Mahasiswa Umsida Raih Juara 1 Dalam Ajang Internasional The 5 Borneo Global Summer Camp
November 7, 2024By
Mahasiswa Umsida Raih Juara Internasional
Kompetisi Pertama Langsung Raih Juara 1 Tingkat Internasional
November 6, 2024By