Umsida.ac.id – Dekan Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (FAI Umsida), Dr Ida Rindainingsih MPd, mengunjungi Universiti Sultan Zainal Abidin (UniSZA), Malaysia. Lihat juga: Umsida Lepas 6 Mahasiswa Student Mobility yang Berkuliah di Umsida Dalam kunjungan ini, ia berkesempatan untuk memberikan kuliah terbuka kepada mahasiswa UniSZA dalam rangka program kolaborasi antara kedua universitas dan mengunjungi...Read More
Umsida.ac.id – Kegiatan pelepasan peserta student mobility Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) bersama Universitas Sultan Zainal Abidin (UniSZA) Malaysia digelar di ruang rapat Kampus 1 Umsida pada Kamis, (17/1/2026). Acara ini menjadi penutup rangkaian perkuliahan lintas negara yang telah dijalani mahasiswa UniSZA selama hampir satu bulan di Sidoarjo. Pelepasan ini dihadiri oleh...Read More
Umsida.ac.id – Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) kembali memperluas jejaring akademik internasional melalui program Student Mobility di Universiti Sultan Zainal Abidin (UniSZA), Malaysia. Program ini memberikan kesempatan bagi mahasiswa Fakultas Agama Islam (FAI) untuk mengikuti perkuliahan lintas negara. Lihat juga: Umsida Lepas 3 Mahasiswa PBI untuk Ikuti Program Student Mobility ke Kazakhstan Mahasiswa Umsida yang terpilih...Read More
Umsida.ac.id – Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) resmi melepas 3 mahasiswa dari Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) untuk mengikuti Kuliah Kerja Nyata (KKN) kemitraan internasional oleh Majelis Dikti Litbang Pimpinan Pusat Muhammadiyah ke Malaysia pada Selasa, (13/1/2025). Ketiga mahasiswa angkatan ke-14 KKN internasional tersebut adalah Nandella Agitia Gayatri dan Redina Gladys Savira yang ditempatkan...Read More
Umsida.ac.id – Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) memperkuat jejaring internasionalnya dengan menjalin kerja sama akademik dan riset bersama Esil University, Kazakhstan. Kerja sama internasional ditandai dengan penandatanganan Memorandum of Agreement (MoA) yang dilaksanakan pada Senin, (10/11/2025) di ruang rapat kampus 1 Umsida. Lihat juga: Perluas Jaringan Global, Umsida Perkuat Kerja Sama dengan 2 Kampus di Kazakhstan...Read More
Umsida.ac.id – Mahasiswa Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (FPIP Umsida) kembali menunjukkan kiprahnya di kancah internasional. Salah satu mahasiswa FPIP, Isna Elsyien Maulana Mustaqim, dari Prodi Pendidikan Bahasa Inggris baru saja kembali setelah mengikuti program magang internasional di Ban Nonpqsang School, Nonpasang, Pha Khao District, Loei, Thailand. Lihat juga: Magang di PT...Read More
Umsida.ac.id – Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Fpip Umsida) kembali menggelar acara tahunan yang bertajuk Inspire Conference 2025 pada Senin, (20/102025). Lihat juga: Mahasiswa PBI Umsida Raih Most Innovative Research di Konferensi Internasional Acara yang berlangsung di Auditorium Siti Walidah Kampus 3 Umsida ini menghadirkan tema besar, yaitu International Synergy on Psychology,...Read More
Umsida.ac.id – Rombongan dosen dan mahasiswa Fakultas Bisnis, Hukum, dan Ilmu Sosial Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Fbhis Umsida) disambut hangat oleh jajaran manajemen Maybank Malaysia di kantor pusat Kuala Lumpur, Malaysia (9/10). Lihat juga: Perluas Jaringan Global, Umsida Perkuat Kerja Sama dengan 2 Kampus di Kazakhstan Kunjungan ini merupakan salah satu rangkaian kegiatan studi ekskursi internasional...Read More
Umsida.ac.id – Fakultas Bisnis, Hukum, dan Ilmu Sosial (Fbhis) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) melakukan studi ekskursi ke Universiti Sains Islam Malaysia (USIM) pada Rabu, (08/10/2025). Lihat juga: Dari Produksi Film Hingga Belajar Budaya, USIM Kagum dengan Hal Ini di Indonesia Kunjungan ini menjadi bagian dari upaya memperluas wawasan global mahasiswa, memperkuat kerja sama antar universitas,...Read More
Umsida.ac.id – Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) menyambut delegasi dari Asian Foundation for Education and Development (AFED) dalam rangka penjajakan kerja sama antar institusi pendidikan. Lihat juga: ICC Jakarta Kunjungi Umsida, Beri 5 Usulan Kerja Sama dengan 3 Universitas di Republik Islam Iran Pertemuan ini digelar pada Kamis, (2/10/2025) di Ruang Rapat Kampus 1 Umsida. Ketiga...Read More