Dr Akhtim Wahyuni : Pentingnya Dosen Memahami Kurikulum MBKM

Umsida.ac.id – Dekan Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan Umsida, Dr Akhtim Wahyuni M Ag turut hadir dalam workshop yang digelar FPIP. Ia didapuk untuk memberikan sambutan pengantar dalam Workshop Konsep dan Desain Kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka, Rabu (03/03).

Dr Akhtim Wahyuni M Ag mengatakan workshop ini diadakan untuk mengedukasi dosen terkait Kurikulum MBKM. “Merdeka Belajar Kampus Merdeka adalah sesuatu yang baru bagi kita semua di dunia perguruan tinggi,” ungkap nya.

Ia pun menegaskan bahwa semua dosen akan terlibat dan membutuhkan pemahaman mengenai Kurikulum MBKM. Hal ini merupakan upaya untuk memberikan yang terbaik kepada mahasiswa agar kedepan nya dapat diterima di dunia kerja sesuai keahlian masing-masing. “Kita semua adalah orang-orang yang bertanggung jawab dengan penyelenggaraan Kurikulum MBKM ini,” tuturnya.

Dekan FPIP ini pun menjelaskan terkait apa yang akan dibahas dalam workshop. “Prof.Edy akan memberikan ilmu terkait penyelarasan kurikulum MBKM di FPIP,” pungkasnya. Selain itu, akan dijelaskan pula tentang konsep dan desain untuk kurikulum MBKM, konversi nilai, monitoring dan evaluasi, kemudian bedah kurikulum MBKM.

ditulis: Ping Darojat Gumilang

Edit : Anis Yusandita

Berita Terkini

aset kripto menurut dosen Umsida
Risiko Aset Kripto dan Bitcoin, Dosen Umsida Paparkan dari Perspektif Hukum dan Teknologi
December 15, 2025By
SDGs Center Umsida
SDGs Center Umsida Dorong Hilirisasi Riset untuk Pembangunan Berkelanjutan Jawa Timur
November 20, 2025By
Apresiasi sekolah partnership Umsida
Umsida Beri Apresiasi untuk Sekolah Partnership yang Berkontribusi dalam Penerimaan Mahasiswa Baru
November 20, 2025By
kick off penerimaan mahasiswa baru Umsida 4_11zon
Umsida Resmi Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2026/2027
November 19, 2025By
magister ilmu komunikasi Umsida 1
Launching Magister Ilmu Komunikasi Umsida, Pendaftaran Sudah Dibuka!
October 28, 2025By
muhammadiyah
Muhammadiyah Tetapkan Awal Puasa Ramadan 2026 pada 18 Februari
October 23, 2025By
S2 Ilmu Komunikasi Umsida
S2 Ilmu Komunikasi Umsida Sudah Buka, Siap Cetak Pakar New Media
October 13, 2025By
prodi sains data
Umsida Resmi Buka S1 Sains Data, Siap Buka Peluang Data Analyst
October 11, 2025By

Riset & Inovasi

kemandirian pangan pca prambon
AbdimasMu Dorong Kemandirian Pangan Mulai dari Lingkup Paling Dasar
January 5, 2026By
pupuk Lazismu Umsida
Lazismu Umsida Produksi Pupuk Kompos Organik, Tak Hanya Peka Akan Lingkungan Tapi Juga Kemanusiaan
January 4, 2026By
abdimas Umsidaa desa Gendro 5
Petani dan Peternak Desa Gendro Lebih Maju dengan Pendampingan Umsida
November 14, 2025By
posyandu remaja
Umsida dan Umla Gelar Posyandu Remaja, Pasar Gizi, dan Pencatatan Digital Kohort di Balungtawun Lamongan
November 11, 2025By
Science Techno Park Desa Gendro 2
Desa Gendro Jadi Prototipe Science Techno Park Pertanian Inovatif oleh Dosen Umsida
November 10, 2025By

Prestasi

atlet karate Batu open 2025
Atlet Ini Raih 2 Medali Sekaligus di Ajang Batu Karate Challenge Open Tournament Series 2025
January 8, 2026By
pertandingan karate Batu challenge
Cedera di Pertandingan Sebelumnya Belum Pulih, Atlet Umsida Bulatkan Tekad Demi Emas
January 7, 2026By
tapak suci Umsida 1
Atlet Tapak Suci Umsida Lengkapi Torehan 30 Medali dengan Menyumbang Perak
January 4, 2026By
kejuaraan perdana atlet Umsida
Ikuti Kejuaraan Perdana, Atlet Umsida Ini Ajarkan bahwa Tidak Ada Kata Terlambat untuk Berprestasi
January 3, 2026By
latihan ekstra atket Umsida
Usaha Atlet Umsida Raih Emas: Latihan Ekstra Namun Cedera Saat Semifinal
January 2, 2026By