Dukung Digitalisasi Sistem Administrasi, Umsida Berikan Pelatihan

Umsida.ac.id – Program digitalisasi menjadi salah satu upaya untuk mendukung tercapainya smart city. Program ini mendayagunakan kolaborasi antara berbagai pihak untuk memaksimalkan pemanfaatan teknologi ke dalam sistem birokrasi pemerintahan.

Sejalan dengan visi tersebut, tim Pengabdian Masyarakat (Abdimas) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) memberikan pelatihan aplikasi kearsipan surat masuk dan surat keluar pada kelurahan berbasis web di Desa Wonosari, Kecamatan Ngoro, Mojokerto, Senin (4/7).

Tim abdimas Umsida menyadari kebutuhan di Desa Wonosari dalam hal repositori yang masih dilakukan secara manual di lemari, sehingga ketika dilakukan pencarian surat masuk dan surat keluar dibutuhkan waktu yang lama.

Melalui inisiasi program pelatihan ini, tim Abdimas Umsida mengedukasi masyarakat dalam memanfaatkan peranan transformasi digital untuk mempermudah pelayanan administrasi desa serta meningkatkan sistem manajemen pemerintahan desa agar bisa bekerja secara efektif dan efisien.

Pelatihan tersebut dibuka  oleh Kepala  Desa Wonosari yaitu Takrib SH dan Dekan Fakultas Saintek Umsida Dr Hindarto SKom MKom, serta dihadiri oleh 6 peserta pelatihan perangkat desa. Pelatihan dilakukan oleh tim Abdimas Umsida Yulian Findawati, Muhammad Alfan Rosid serta 2 mahasiswa Informatika Umsida. Jalannya pelatihan disambut antusias oleh peserta pelatihan dengan berbagai pertanyaan yang dilayangkan oleh para peserta .

Selain itu, tim Abdimas Umsida juga memberikan pelatihan sistem informasi geografis wisata berbasis web berdasarkan rating dan location based. Hal ini dilakukan karena promosi wisata berbasis web belum banyak diterapkan, sehingga masyarakat luar dari Desa Wonosari kurang mengetahui wisata yang ada di Desa Wonosari, salah satunya yaitu Wisata Kolam Hias Sumber Dhuwur.

*Humas Umsida

Berita Terkini

magister ilmu komunikasi Umsida 1
Launching Magister Ilmu Komunikasi Umsida, Pendaftaran Sudah Dibuka!
October 28, 2025By
muhammadiyah
Muhammadiyah Tetapkan Awal Puasa Ramadan 2026 pada 18 Februari
October 23, 2025By
S2 Ilmu Komunikasi Umsida
S2 Ilmu Komunikasi Umsida Sudah Buka, Siap Cetak Pakar New Media
October 13, 2025By
prodi sains data
Umsida Resmi Buka S1 Sains Data, Siap Buka Peluang Data Analyst
October 11, 2025By
pendampingan korban Ponpes Al Khoziny
Keluarga Korban Ponpes Al Khoziny Panik, Bramasgana Umsida Dampingi 4 Hari
October 4, 2025By
Umsida dan PT Mellcoir Sport Indonesia
Magang di PT Mellcoir Sport Indonesia, Mahasiswa Umsida Ikut Expo UMKM di Jakarta
October 3, 2025By
Bramasgana di Ponpes Al Khoziny
Bramasgana di Ponpes Al Khoziny: Sekitar 60 Korban Masih Tertimbun
October 2, 2025By
Umsida kampus ramah nonmuslim
Jadi Kampus Ramah Latar Belakang Agama, Ini Cerita Malvin dan Keluarga Tentang Umsida
September 3, 2025By

Riset & Inovasi

riset dan abdimas umsida
Umsida Raih Penghargaan Atas Kinerja Riset dan Abdimas LLDIKTI Wilayah 7
November 4, 2025By
Program Action FPIP Umsida
Action, Abdimas Gagasan Mahasiswa FPIP Umsida yang Pedulikan Pendidikan Anak Desa
November 1, 2025By
dosen Umsida wujudkan ketahanan pangan, riset dan abdimas
Wujudkan Ketahanan Pangan, Dosen Umsida Dampingi SMKN 1 Jabon
November 1, 2025By
lang and tech
Lang and Tech, Inovasi PBI dan PTI Umsida Tunjang Materi secara Daring
October 19, 2025By
renalmu.com
Aplikasi Renalmu.com, Inovasi Dosen Umsida Dorong Transformasi Digital Pelayanan Hemodialisis di Rumah Sakit
October 17, 2025By

Prestasi

riset dan abdimas umsida
Umsida Raih Penghargaan Atas Kinerja Riset dan Abdimas LLDIKTI Wilayah 7
November 4, 2025By
inovasi laboran MIK Umsida
Inovasi Augmented Reality Laboran MIK Umsida Antarkan Prestasi Gemilang
October 28, 2025By
Umsida perguruan tinggi unggul
Umsida Masuk 10 Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia Tahun 2025 Versi SINTA Score 3 Years
October 27, 2025By
Tim fisioterapi Umsida
Tim S1 Fisioterapi Umsida Juara 2 Medical and Health Competition Vol 2 2025
October 21, 2025By
inovasi limbah cangkang kupang 3
Olah Limbah Cangkang Kupang, Mahasiswa TLM Umsida Raih Juara 2 PKP2 PTMA 2025
October 19, 2025By