Gelar Lomba Islami, Ini Cara Tim KKN Desa Banjarsari Pererat Tali Silaturahimi Antar TPQ

Umsida.ac.id – Menghidupkan semangat anak anak dalam mempelajari Islam dapat dilakukan dengan banyak cara. Salah satunya seperti yang dilakukan tim KKN-P Desa Banjarsari. Lomba Islami se-TPQ Desa Banjarsari Pasuruan ini digelar guna mempererat tali silaturahmi antar TPQ yang tersebar di berbagai dusun di Desa Banjarsari Pasuruan, yakni TPQ Miftahul Ulum Dusun Barjarsari, TPQ Miftahul Huda Dusun Gebang, TPQ Darul Falah Dusun Sumberingin (9/02).

Acara yang digelar di Masjid Ar-Rahman yang terletak di dekat balai desa Banjarsari ini mengusung 3 macam perlombaan yakni Cerdas Cermat Quran (CCQ) yang terdiri dari tiga orang peserta dalam setiap tim, Lomba Adzan dan juga lomba Tartil. Diikuti oleh setidaknya 15 orang peserta, acara ini disambut antusias yang luar biasa. Rizcky Fitria Rahmawati salah satu mahasiswa KKN Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) mengatakan, “Nantinya, pemenang dalam perlombaan diumumkan pada saat penutupan KKN-P Umsida di Desa Banjarsari yang diselenggarakan pada tanggal 20 Februari 2020 bertempat di Balai desa Banjarsari,” ujarnya.

Ditulis Oleh : Rizcky Fitria Rahmawati, Daniel Kusuma Wardana dan Desi Utami

Editor : Realita Tataguna CB

Berita Terkini

Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
March 6, 2025By
kompetisi UKM KWU Umsida
UKM KWU Umsida Sukses Gelar 2 Kompetisi Bergengsi Tingkat Provinsi Tahun 2025
March 5, 2025By
Halal Center Umsida RSIA Nganjuk
Halal Center Umsida Pastikan Makanan dan Pengolahan Gizi RSIA Nganjuk Tersertifikasi Halal
March 1, 2025By
FAI Got Talent 10
FAI Got Talent 10 Hadir Lagi, 1.300 Peserta se-Indonesia Ikuti Berbagai Kompetisi
February 24, 2025By
wamendikdasmen kuliah umum Umsida
Wamendikdasmen Bahas Ketimpangan Dunia Pendidikan dalam Kuliah Umum di Umsida
February 12, 2025By
kajian rutin Umsida
Isi Kajian Rutin Umsida, Dr Agus Paparkan Pentingnya Bersyukur dan Jaga 4 Aspek Sehat
January 31, 2025By
Pusat Studi SDGs Umsida
Realisasikan 17 Tujuan SDGs, Pusat Studi SDGs Umsida Gandeng Bappeda Jatim
January 17, 2025By
STIKI Malang kunjungi Umsida
Kunjungan STIKI Malang ke Umsida, Tingkatkan Mutu Akademik dan Akreditasi
January 16, 2025By

Riset & Inovasi

UMKM Dhe Irma Makin Cerdas Finansial Berkat Pendampingan Umsida
UMKM Dhe Irma Makin Cerdas Finansial Berkat Pendampingan Umsida
January 31, 2025By
abdimas literasi keuangan Islam
Dosen Umsida Edukasi Literasi Keuangan Islam, Putus Kebiasaan Pinjol
January 15, 2025By
Demi Ketahanan Pangan, Ini Inovasi Bertani Kreatif ala Dosen Umsida
Demi Ketahanan Pangan Berkelanjutan, Ini Inovasi Bertani Kreatif ala Dosen Umsida
January 5, 2025By
Empowering Womenpreneur: Umsida Dorong Pemberdayaan Ibu Rumah Tangga Rusunawa Pucang
Empowering Womenpreneur: Umsida Dorong Pemberdayaan Ibu Rumah Tangga Rusunawa Pucang
January 4, 2025By
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
September 16, 2024By

Prestasi

Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
March 6, 2025By
juara Fikes Umsida
Mahasiswa Fikes Umsida Borong 3 Penghargaan Sekaligus di Midwifery Student Competition 2025
March 2, 2025By
MIST Umsida
MIST Umsida Siap Terima Maba Tahun 2025, Simak Keunggulan dan Fasilitas Lengkapnya
February 28, 2025By
PSM Surya Nada 1
Perdana Mengikuti Kompetisi Internasional, PSM Surya Nada Bawa Pulang Medali Perak
February 27, 2025By
4 Program PPG Umsida Resmi Terima Mahasiswa Baru Tahun 2025, Siap Cetak Pendidik Bersertifikat
February 25, 2025By