Inovasi di Tengah Pandemi, Mahasiswa Umsida Buat Wastafel Touchless

umsida.ac.id – Era new normal telah merubah tatanan kebiasaan yang ada di masyarakat. Termasuk kebiasaan masyarakat untuk melakukan
Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS). Hal ini membuat Elga Oktavia salah satu anggota kelompok 3 KKN-T UMSIDA (Universitas Muhammadiyah Sidoarjo) membuat wastafel touchless, minggu
(6/10). Bertempat di Desa Sawohan RW 3 Kecamatan Buduran Kabupaten Sidoarjo, kegiatan ini bertujuan agar masyarakat bisa cuci tangan tanpa menyentuh wastafel.


Elga menjelaskan latar belakang pembuatan alat tersebut. “Kurangnya kesadaran warga akan hidup sehat, karena di masa pandemi sekarang setidaknya harus disediakan tempat cuci tangan didepan rumah,” ujarnya. Penggunaan wastafel otomatis ini dianggap memudahkan masyarakat ketika melakukan cuci tangan. “Sebab warga tidak perlu menyentuh wastafel ketika akan cuci tangan, jadi lebih meminimalisir penyebaran bakteri dan virus,” imbuhnya saat dihubungi jurnalis web umsida via whatsapp.

proses pembuatan wastafel otomatis oleh salah satu anggota KKN-T Umsida

Proses pembuatannya sangat sederhana, dimulai dengan menyediakan media yaitu bak air, pompa dan selang. Bak air yang dimodifikasi dengan mesin pompa air. Kemudian, bak air tersebut digunakan sebagai wadah yang berfungsi untuk menenggelamkan mesin pompa air yang sudah diberi sensor otomatis, lalu diiris secukupnya pada bagian tutup bak agar bisa dengan mudah mengisi bak air dengan selang sehingga tidak perlu membuka tutup bak air.

Dengan kemudahan pembuatan alat tersebut, Ia berharap masyarakat bisa menerapkan PHBS di lingkungannya. “Dengan alat ini kita bisa tetap melakukan gaya hidup bersih dan sehat, sesuai dengan tatanan new normal tanpa menyentuh bagian kran air. Itulah yang menjadi keunggulan dari produk inovasi ini,” pungkasnya.

Ditulis oleh: Fiki Pamelasari

Edit : Etik Siswati Ningrum

Berita Terkini

travel agent
Bagaimana Rasanya Menjadi Bagian Dari Travel Agent? Ini Kata Prodi Bahasa Inggris Umsida
November 24, 2024By
Dosen Umsida Ukir Prestasi di Konferensi Internasional
Dosen Fisioterapi Fikes Umsida Ukir Prestasi di Konferensi Internasional
November 24, 2024By
Produk UMKM Mitra Umsida Borong Perhatian INDOVEC 2024
Sukses Mendunia! Produk UMKM Mitra Umsida Borong Perhatian di INDOVEC 2024, Batam
November 23, 2024By
praktik menjadi tour guide 2
Asah Kemampuan Menjadi Tour Guide, Bahasa Inggris Umsida Praktik di Yogyakarta
November 23, 2024By
Business English Management 3
Business English, Salah Satu Mata Kuliah Asik di Bahasa Inggris Umsida
November 22, 2024By
Bukti Kualitas Unggul, Umsida Kembali Bawa Pulang Silver SNI Award 2024
Bukti Kualitas Unggul, Umsida Kembali Bawa Pulang Silver SNI Award 2024
November 22, 2024By
Pelatihan Hidroponik
Buat Pelatihan Hidroponik kepada 126 Siswa, Agroteknologi Umsida Dorong Kesadaran Generasi Muda
November 21, 2024By
Tapak Suci Umsida Raih 3 Emas dan Perolehan Pesilat Terbaik
Kado Manis Awal Periode, Tapak Suci Umsida Raih 3 Emas dan Peroleh Pesilat Terbaik
November 20, 2024By

Riset & Inovasi

Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
September 16, 2024By
ekonomi sirkular
Dosen Umsida Beri Pelatihan Penerapan Manajemen Usaha Berbasis Ekonomi Sirkular pada Proses Produksi Pangan Halal
September 14, 2024By
Pembelajaran Melalui E-Modul (4)
Umsida Dorong Inovasi Pembelajaran Melalui E-Modul Literasi Berbasis Etnopedagogi
September 11, 2024By
Mesin Perajang dan Pengaduk Sambal
Inovasi Mesin Perajang dan Pengaduk Sambal Otomatis 3 Dosen Umsida
September 8, 2024By
legalitas BUMDesa
Tim Abdimas Umsida Akan Urus 5 Legalitas BUMDesa di 2 Kabupaten Usai Bantu 2 Desa Ini
August 29, 2024By

Prestasi

flash card kodifikasi
Laboran MIK Umsida Buat 107 Flash Card untuk Permudah Mahasiswa Pelajari Kodifikasi
November 19, 2024By
Cerita Dosen Umsida Jadi Panelis Debat Calon Walikota Mojokerto
November 18, 2024By
Mannequin Acupressure point
Buat Mannequin Acupressure Point with LED Indicator, Laboran Kebidanan Umsida Lolos Kilab 2024
November 14, 2024By
Mahasiswa Umsida Raih Juara 1 Dalam Ajang Internasional The 5 Borneo Global Summer Camp
Mahasiswa Umsida Raih Juara 1 Dalam Ajang Internasional The 5 Borneo Global Summer Camp
November 7, 2024By
Mahasiswa Umsida Raih Juara Internasional
Kompetisi Pertama Langsung Raih Juara 1 Tingkat Internasional
November 6, 2024By