Prodi Teknik Industri Sampaikan Solusi bisnis di Tengah Pandemi

Umsida.ac.id – Prodi Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) berikan solusi bisnis di tengah pandemi lewat Podcast #UmsidaMenyapa,Selasa (16/12). Hadir sebagai narasumber adalah Ribangun Bambang Jakaria ST MM dan Tedjo Sukmono ST MT.

Ribangun -panggilan akrabnya- mengatakan jika ada dua solusi untuk mengatasi permasalahan pada pelaku bisnis yang terdampak pandemi covid 19. “Dalam mengatasi masalah ini saya akan menekankan pada dua hal yaitu pelaku usaha harus kreatif dan inovasi. kreatif adalah bagaimana menyikapi sebuah perubahan secara drastis seperti pada kondisi pandemi ini, customer yang tadinya mampu berinteraksi secara langsung kemudian berubah tidak boleh berinteraksi secara langsung, sehingga kemudian pola-pola yang harus ditanamkan oleh pelaku UMKM atau pelaku bisnis baik skala mikro menengah maupun besar adalah dia harus dia harus kreatif.
Kemudian yang kedua adalah inovasi, pandemi menyebabkan interaksi terbataskan maka inovasi teknologi yang harus dilakukan adalah bagaimana teknologi yang kita gunakan itu mampu untuk menjadikan pelaku bisnis menembus celah-celah seperti itu, dan teknologi yang diterapkan juga harus disesuaikan dengan kemampuan atau potensi yang dimiliki pelaku bisnis itu,” jelasnya.

Ia menambahkan bahwa di masa pandemi ini pelaku bisnis harus merubah pola pikirnya, supaya tidak tergantung pada kondisi konvensional. “Dengan kondisi seperti ini tidak memungkinkan bila pelaku UMKM masih menerapkan cara konvensional seperti menawarkan produk face to face, sehingga mereka harus mulai berpikir untuk merubah cara pemasarannya. Mungkin seperti penerapan IT yang kemudian dibantu oleh teknologi berupa web atau berbasis IT lainnya yang secara sederhana memanfaatkan gadget,” pungkasnya. Inovasi adalah salah satu keunggulan dari sebuah perusahaan.

Ditulis : Fitria Trisna Sisiliani

Edit : Anis Yusandita

Berita Terkini

MoU Umsida dan Pengadilan Agama Sidoarjo 4
MoU Pengadilan Agama Sidoarjo dan Umsida, Sinergi Kembangkan Pendidikan Hukum
June 27, 2025By
motivasi mahasiswa KIP-K Umsida 3
Mahasiswa KIP-K Umsida 2025 Dapat Pesan Ini dari Ketua Senat FMIPA IPB
June 27, 2025By
Kemendikti Saintek amanahi Umsida 4
Umsida Jadi Tuan Rumah Sosialisasi KIP-K PPAPT Kemendikti Saintek 2025
June 26, 2025By
studi tiru UMM Palu 1
Studi Tiru dan Laboratory Visit UM Palu ke Umsida, Siapkan Pembukaan FK
June 25, 2025By
mahasiswa melek akan pelayanan publik 1
Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Diskominfo Sidoarjo Ajak Mahasiswa Umsida Berani Bersuara
June 25, 2025By
Dr Imam Fauji berpulang
Dr Imam Fauji Berpulang, Duka Mendalam Keluarga Besar Umsida
June 23, 2025By
KWU Umsida kembangkan wirausaha muda 4
Kembangkan Mahasiswa Jadi Wirausaha Muda, UKM KWU Umsida Gelar GROWPRENEUR
June 23, 2025By
peran pustakawan dalam perpustakaan 4
Kepala Perpustakaan Umsida Tekankan Peran Penting Pustakawan sebagai Mitra Riset Akademik
June 21, 2025By

Riset & Inovasi

pentingnya keamanan pangan 1
Ajak Melek Literasi Keamanan Pangan, Warek 1 Umsida Andil di Pendampingan PSAT
June 30, 2025By
pemeriksaan gigi 1
Gelar Pemeriksaan Gigi Bumil, FKG Umsida Edukasi 22 Ibu untuk Jaga Kesehatan Gigi dan Mulut
June 24, 2025By
tanaman pionir Lumpur Sidoarjo 3
Peneliti Umsida Manfaatkan Tanaman Pionir Sebagai Agen Fitoekstraksi di Lumpur Sidoarjo
June 12, 2025By
FKG Umsida aktif di abdimas 1
Peran Aktif FKG Umsida Kepada Para Lansia, Edukasi Kesehatan Gigi di Usia Senja
June 12, 2025By
potensi Lumpur Sidoarjo 2
Temukan Potensi di Lumpur Sidoarjo, Peneliti Umsida Kolaborasi dengan PPLS
June 11, 2025By

Prestasi

Umsida Kampus Islami Terbaik III_11zon
Umsida Jadi Kampus Islami Terbaik III pada Muhammadiyah Higher Education Awards 2025
June 30, 2025By
mahasiswa Administrasi Publik Umsida
Mahasiswa Administrasi Publik Juara 1 Kumite +84 Kg Senior Putra Piala Guberur Jatim Cup
June 28, 2025By
perunggu di piala gubernur Jatim II
Raih Perunggu Piala Gubernur Jatim II 2025, Mahasiswa Ini Bersaing dengan Tim Militer
June 26, 2025By
PTMA Mitra RisetMu Terbaik IV
Jadi PTMA Mitra RisetMu Terbaik IV, Umsida Buat Roadmap Sesuaikan Kampus Berdampak
June 23, 2025By
Umsida jadi lembaga program koding
Umsida Jadi Lembaga Penyelenggara Pendidikan dan Pelatihan Program Koding dan KA
June 21, 2025By