Puluhan Mahasiswa Umsida Jadi Relawan Vaksin Covid-19

Umsida.ac.id – Dalam mendukung percepatan program vaksinasi nasional, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) menyambut baik kerja sama dengan Dinas Kesehatan (Dinkes) Sidoarjo dalam bentuk menyediakan relawan untuk vaksin massal di lapangan Bataliyon Artileri Pertahanan Udara Sedang 8 (Yon Arhanudse 8) Gedangan, Senin (12/7).

Relawan mahasiswa Umsida melakukan proses registrasi kepada peserta vaksin di lapangan Bataliyon Artileri Pertahanan Udara Sedang 8 (Yon Arhanudse 8)

Sebanyak empat puluh mahasiswa dari berbagai jurusan menjadi relawan dalam pelaksanaan vaksin massal ini. Relawan mahasiswa ini terdiri dari 2 macam yaitu anggota Umsida Covid19 Command Center (UC3) dan tiga puluh mahasiswa umsida yang tercantum dalam data base SDMkes dinkes sidoarjo. Untuk anggota UC3 mereka berasal dari berbagai fakultas dan keilmuan. Sedangkan untuk mahasiswa Umsida yang masuk data base SDMkes Dinkes Sidoarjo terdiri dari mahasiswa TLM dan Bidan. Pembagian tugas para relawan dilakukan mulai dari registrasi, , screening, observasi, pemberian vaksin hingga entry data sampai muncul pemberian e-ticket vaksin bagi para peserta.

Kaprodi pendidikan profesi bidan Siti Cholifah S ST M Keb menjelaskan pentingnya relawan vaksin di masa pandemi saat ini. “Karena sifatnya sukarela, kami tidak pernah memaksa mahasiswa untuk melakukan kegiatan ini, dan mengingat sekarang banyak nakes yang tumbang karena pandemi, sedangkan tenaga dari dinkes seperti puskesmas dan faskes lainnya tidak mencungkupi dan mahasiswa sebagai agent of change harus turun serta dalam kegiatan ini ,” ujarnya.

Ia berharap dengan menjadi relawan bisa membangkitkan kepedulian mahasiswa sekaligus membangun kepekaan tekait masalah kesehatan.

Salah satu mahasiswa relawan, Nabila Salsabila mengaku bangga dengan menjadi relawan lantaran ia akan memiliki pengalaman baru. “Dengan pengalaman ini saya dapat mengetahui banyak ilmu baru terkait dengan ilmu yang saya peroleh sebelumnya di bangku kuliah,” jelasnya.

Vaksinasi massal itu digelar bertujuan untuk membentuk herd immunity atau kekebalan kelompok. (Adi/ES)

*Humas Umsida

Leave a Reply

Berita Terkini

halbil PWM Jawa Timur 2
Jadi Tuan Rumah Halalbihalal PWM Jawa Timur, Umsida Luncurkan UCS
April 26, 2025By
Dr Alfan lulusa S3 cum laude
Dr Alfan Selesaikan Studi S3 dengan Predikat Cum Laude di Tengah Tugas Struktural
April 24, 2025By
Fakultas Kedokteran UMMAT dan Umsida
Fakultas Kedokteran Lahir Beriringan, UMMAT Berkunjung ke Umsida
April 23, 2025By
strategi branding lembaga oleh Umsida
Kasi Branding Umsida Beri Tips Branding Lembaga Pendidikan di Era Digital
April 23, 2025By
halalbihalal IMM Sidoarjo 4
Halalbihalal IMM Sidoarjo, Rektor Umsida Beri 5 Makna Fastabiqul Khoirot
April 22, 2025By
Seminar FKG Umsida
FKG Umsida Bersama Unair dan PDGI Sidoarjo Edukasi Deteksi Osteoporosis dengan Radiografi Panoramik
April 21, 2025By
Siap-Siap UKOM! LSP Umsida Buka Pendaftaran Periode 1 Tahun 2025
Siap-Siap UKOM! LSP Umsida Buka Pendaftaran Periode 1 Tahun 2025
April 21, 2025By
S2 pendidikan dasar Umsida
Umsida Resmi Buka S2 Pendidikan Dasar, Siapkan Pendidik Profesional
April 18, 2025By

Riset & Inovasi

Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
April 19, 2025By
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
April 16, 2025By
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
April 14, 2025By
Freon Out, Peltier In! Inovasi Umsida untuk Dunia Otomotif Ramah Lingkungan
Freon Out, Peltier In! Inovasi Umsida untuk Dunia Otomotif Ramah Lingkungan
April 10, 2025By
Jatam Bromo Tengger Semeru 3
Gandeng Jatam Bromo Tengger Semeru, Dosen Umsida Buat Program Pertanian dan Anti Stunting
March 23, 2025By

Prestasi

juara 3 Pilmapres 2025 2
Jadi Juara 3 Pilmapres PTMA, Mahasiswa Umsida Siap Lanjut ke Tingkat LLDIKTI
March 27, 2025By
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
March 25, 2025By
Umsida Bersinar! Cinthya Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
Umsida Bersinar! Cinthya Putri Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
March 20, 2025By
ASEAN Competition di Sabet Mahasiswa Umsida
Prestasi Gemilang! Aprilia Ayu Harumkan Umsida ke Panggung Internasional AEF 2025
March 10, 2025By
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
March 6, 2025By