Rektor Umsida Ungkap Keprihatinan Kondisi Buruh di Tengah Pendemi Covid-19

umsida.ac.id – Hari buruh yang jatuh pada 1 Mei tahun ini menjadi hari buruh yang diselimuti kepedihan, sebagaimana disampaikan Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa di Gedung Negara Grahadi Surabaya usai jalan pagi, Jumat (1/5).

Bagaimana tidak, ditengah pandemi Covid-1919 ini banyak perusahaan gulung tikar yang berakibat pada merumahkan karyawan hingga Pemutusan Hubungan Kerja (PHK). Hal ini tentu membuat para buruh yang terdampak Covid-19 ini semakin kesulitan dalam memenuhi kebutuhan hidup.

Menyikapi berita tersebut Rektor Umsida Dr Hidayatullah Msi memberikan respons, “Semoga Allah memberikan rizki bagi mereka yang kehilangan pekerjaan dari arah yang tak terduga,” ujarnya.

Pak Rektor juga mengingatkan kita semua untuk senantiasa bersyukur kepada Allah dan berterimakasih karena Umsida masih mampu memberi gaji penuh, sementara sudah banyak lembaga pendidikan yang mengalami kesulitan dana untuk menggaji pegawainya.

Ia menambahkan, “Bahkan sudah ada yang tidak gajian. Semoga Allah memberi perlindungan kepada kita dan segera mengangkat covid-19 dari dunia kemanusiaan, sehingga kehidupan kita bisa kembali normal, Aamiin Ya rabbal ‘alamin,” pungkasnya.

Reporter: Realita Tataguna CB
Editor: Dian Rahma Santoso

Leave a Reply

Berita Terkini

ide bisnis himaksida 2
Ide Bisnis Kreatif Para Pelajar Tampil Menginspirasi di Kompetisi Himaksida 2025
July 4, 2025By
Prof Hana dan Para Lulusan FPIP
Para Lulusan FPIP Dapat Wejangan dari Warek 1 Umsida, Siap Menyongsong Masa Depan
July 3, 2025By
yudisium FPIP Umsida
Yudisium FPIP Umsida Periode I 2025, Lulusan Siap Terjun ke Dunia Profesional
July 2, 2025By
lomba matematika Himaksida
Lomba Matematika dan Akuntansi Satukan Logika dan Analisis di Ajang AMC 2025
July 1, 2025By
pembekalan mahasiswa Umsida
Calon Mahasiswa Umsida Lulusan 2025 Dibekali Seminar dan Pendampingan Eksklusif
July 1, 2025By
MoU Umsida dan Pengadilan Agama Sidoarjo 4
MoU Pengadilan Agama Sidoarjo dan Umsida, Sinergi Kembangkan Pendidikan Hukum
June 27, 2025By
motivasi mahasiswa KIP-K Umsida 3
Mahasiswa KIP-K Umsida 2025 Dapat Pesan Ini dari Ketua Senat FMIPA IPB
June 27, 2025By
Kemendikti Saintek amanahi Umsida 4
Umsida Jadi Tuan Rumah Sosialisasi KIP-K PPAPT Kemendikti Saintek 2025
June 26, 2025By

Riset & Inovasi

pentingnya keamanan pangan 1
Ajak Melek Literasi Keamanan Pangan, Warek 1 Umsida Andil di Pendampingan PSAT
June 30, 2025By
pemeriksaan gigi 1
Gelar Pemeriksaan Gigi Bumil, FKG Umsida Edukasi 22 Ibu untuk Jaga Kesehatan Gigi dan Mulut
June 24, 2025By
tanaman pionir Lumpur Sidoarjo 3
Peneliti Umsida Manfaatkan Tanaman Pionir Sebagai Agen Fitoekstraksi di Lumpur Sidoarjo
June 12, 2025By
FKG Umsida aktif di abdimas 1
Peran Aktif FKG Umsida Kepada Para Lansia, Edukasi Kesehatan Gigi di Usia Senja
June 12, 2025By
potensi Lumpur Sidoarjo 2
Temukan Potensi di Lumpur Sidoarjo, Peneliti Umsida Kolaborasi dengan PPLS
June 11, 2025By

Prestasi

Ikom Umsida juara Silat Apik
Tak Hanya Delegasi Mahasiswa, Ikom Umsida Juga Raih 2 Juara Ini di SILAT APIK PTMA 2025
July 4, 2025By
ikom Umsida potret masyarakat Cirebon
Potret Masyarakat Cirebon dalam Audio Visual, 4 Mahasiswa Ikom Borong Prestasi Silat Apik 2025
July 3, 2025By
ikom Umsida silat apik 3
Ikom Umsida Borong 11 Prestasi di Silat Apik UM Cirebon 2025
July 2, 2025By
Umsida Kampus Islami Terbaik III_11zon
Umsida Jadi Kampus Islami Terbaik III pada Muhammadiyah Higher Education Awards 2025
June 30, 2025By
mahasiswa Administrasi Publik Umsida
Mahasiswa Administrasi Publik Juara 1 Kumite +84 Kg Senior Putra Piala Guberur Jatim Cup
June 28, 2025By