(Indonesia) Rembug Alumni, Upaya Membangun Solidaritas dan Silahturahmi

[:id]Umsida.ac.id- Ikatan Alumni Fakultas Bisnis, Hukum dan Ilmu Sosial (Alfabhis) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo atau disingkat Alfabhis Umsida mengadakan agenda rutin, rembug alumni guna melakukan pemilihan dan pembentukan struktural periode 2019-2024 (17/11).
Acara dibuka oleh Dekan FBHIS Wisnu Panggah Setiyono SE MSi PhD, ia berharap kegiatan ini dapat menyambung silahturahmi antara alumni dan universitas demi kemajuan ke depannya. Bayu Hariprasojo, perwakilan Pin PKU (Pusat Informasi Pengembangan Karir Umsida) serta beberapa alumni FBHIS turut hadir dalam acara yang diadakan di Aula Mas Mansyur ini.
Sebelum proses pemilihan berlangsung, keseluruh kandidat Ketua Alfabhis memaparkan visi misi yang diusung dalam kepemimpinannya selama 5 tahun ke depan. Kesemua kandidat juga tak lupa menyisipkan nilai silaturahmi yang tertuang dalam orasi singkat.
Silahturahmi memang dapat menambah umur dan rejeki karena dengan berjumpa kawan, perasaan kita menjadi bahagia, mampu bertukar cerita maupun saling memberi relasi. Hal serupa dirasakan Muhammad Rizky Afandi alumni Prodi. Ilmu Komunikasi, merasa rembug alumni ini bermanfaat untuk memperluas relasi dan koneksi antar alumni,
“semoga kedepannya antar alumni dapat saling membantu dalam karir, bisnis, ataupun sosial,” ujarnya.
M Ilyas Junjungan MA terpilih mengemban amanah memimpin kawan alumni Alfabhis. Ilyas berharap musyawarah pertama Alfabhis ini mampu menyolidkan teman-teman dari Himaprodi yang dulunya terpecah dan kini disatukan dalam 1 naungan FBHIS. Banyak pula alumni yang berhasil dihubungi dan menjalin komunikasi yang baik sehingga dapat melaksanakan kontribusi aktif terkait agenda kampus yang membutuhkan keterlibatan alumni. Dimana hal itu masuk dalam penilaian kampus saat masa akreditasi.
“Alumni juga menjembatani kampus dengan stakeholder agar merekrut adik fresh graduate dalam instansi,” imbuhnya. Terakhir, Ikatan alumni diharap mampu menjadikan Umsida maju bersama secara internal maupun eksternal dr dukungan alumni. Acarapun di akhiri dengan sesi foto bersama.
Penulis : Hurum Maqshurot Filkhiyam
Editor : Realita Tataguna CB[:]

Berita Terkini

magister ilmu komunikasi Umsida 1
Launching Magister Ilmu Komunikasi Umsida, Pendaftaran Sudah Dibuka!
October 28, 2025By
muhammadiyah
Muhammadiyah Tetapkan Awal Puasa Ramadan 2026 pada 18 Februari
October 23, 2025By
S2 Ilmu Komunikasi Umsida
S2 Ilmu Komunikasi Umsida Sudah Buka, Siap Cetak Pakar New Media
October 13, 2025By
prodi sains data
Umsida Resmi Buka S1 Sains Data, Siap Buka Peluang Data Analyst
October 11, 2025By
pendampingan korban Ponpes Al Khoziny
Keluarga Korban Ponpes Al Khoziny Panik, Bramasgana Umsida Dampingi 4 Hari
October 4, 2025By
Umsida dan PT Mellcoir Sport Indonesia
Magang di PT Mellcoir Sport Indonesia, Mahasiswa Umsida Ikut Expo UMKM di Jakarta
October 3, 2025By
Bramasgana di Ponpes Al Khoziny
Bramasgana di Ponpes Al Khoziny: Sekitar 60 Korban Masih Tertimbun
October 2, 2025By
Umsida kampus ramah nonmuslim
Jadi Kampus Ramah Latar Belakang Agama, Ini Cerita Malvin dan Keluarga Tentang Umsida
September 3, 2025By

Riset & Inovasi

abdimas Umsidaa desa Gendro 5
Petani dan Peternak Desa Gendro Lebih Maju dengan Pendampingan Umsida
November 14, 2025By
posyandu remaja
Umsida dan Umla Gelar Posyandu Remaja, Pasar Gizi, dan Pencatatan Digital Kohort di Balungtawun Lamongan
November 11, 2025By
Science Techno Park Desa Gendro 2
Desa Gendro Jadi Prototipe Science Techno Park Pertanian Inovatif oleh Dosen Umsida
November 10, 2025By
riset dan abdimas umsida
Umsida Raih Penghargaan Atas Kinerja Riset dan Abdimas LLDIKTI Wilayah 7
November 4, 2025By
Program Action FPIP Umsida
Action, Abdimas Gagasan Mahasiswa FPIP Umsida yang Pedulikan Pendidikan Anak Desa
November 1, 2025By

Prestasi

Riset dan Abdimas Umsida raih klaster mandiri
Riset dan Abdimas Umsida Masuk Klaster Tertinggi Perguruan Tinggi Nasional 2026
November 13, 2025By
riset dan abdimas umsida
Umsida Raih Penghargaan Atas Kinerja Riset dan Abdimas LLDIKTI Wilayah 7
November 4, 2025By
inovasi laboran MIK Umsida
Inovasi Augmented Reality Laboran MIK Umsida Antarkan Prestasi Gemilang
October 28, 2025By
Umsida perguruan tinggi unggul
Umsida Masuk 10 Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia Tahun 2025 Versi SINTA Score 3 Years
October 27, 2025By
Tim fisioterapi Umsida
Tim S1 Fisioterapi Umsida Juara 2 Medical and Health Competition Vol 2 2025
October 21, 2025By