Sempat Tidak Lolos Seleksi, Dosen PGSD Umsida Sukses Menjadi DPL KM 4

Umsida.ac.id – Machful Indra Kurniawan SPd MPd dosen Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) berhasil lolos sebagai Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) dalam Program Merdeka belajar Kampus Merdeka (MBKM) Kampus Mengajar Angkatan 4 (KM 4) tahun 2022. Bersama 3 dosen lainnya yakni Muhlasin Amrulloh SUd MPdI (Dosen Pendidikan Guru Sekolah Dasar), Ahmad Nurefendi Fradana MPd (Dosen Pendidikan Guru Sekolah Dasar), dan Fitri Nur Latifah MEI (Dosen Perbankan Syariah), melakukan pengabdian di 4 lokasi yang berbeda.

Kepada tim Umsida.ac.id, Rabu (20/7), Machful mengatakan penempatan pada KM 4 ini tidak seperti sebelumnya, yakni ditempatkan sesuai domisili atau KTP. Bersama kelima mahasiswanya, ia ditempatkan di SMP Kristen YBPK Kediri. Mahasiswa yang ia bimbing dalam program ini berasal dari Universitas Negeri Jember, Universitas Negeri Malang, dan Institut Ilmu kesehatan (IIK) Strada Indonesia.

Sempat tidak lolos seleksi sebagai DPL pada program KM 3, Machful mengaku tidak ada kesulitan selama melakukan seleksi KM 4, meskipun ada sedikit perbedaan terkait soal tes yang diberikan. Sehingga ia mempelajari materi yang pernah diberikan pada soal tes KM 3, termasuk mempelajari undang-undang terkait.

“Seleksi pada KM 4 itu memang agak berbeda dengan KM sebelumnya, bahkan mengenai soalnya itu juga berbeda, yang dulu itu mengenai perundungan, tapi kalau yang sekarang sudah tidak lagi. Yang sekarang ada matematikanya, pemecahan masalahnya, dan lain sebagainya, lebih kompleks,” ujarnya.

Walaupun terbuka untuk semua Prodi, dalam kegiatan KM ini, Machful menyebut DPL dan mahasisw diproyeksikan dapat menerapkan literasi dan numerasi di sekolah. Dengan demikian, Machful berharap agar keikutsertaannya dalam program KM 4 ini bisa berkolaborasi dengan pihak sekolah dengan baik dan maksimal. (Shinta Amalia/Etik)

*Humas Umsida

Berita Terkini

mahasiswa tolak RUU TNI
Mahasiswa Umsida Bersama Cipayung Plus Sidoarjo Tolak RUU TNI dan Angkat Isu Lokal
March 26, 2025By
Abdi Ramadan BEM Umsida 1
Gelar Abdi Ramadan di 2 Titik, BEM Umsida Bangun Kepedulian Sosial
March 22, 2025By
Mahasiswa Umsida tanggapi RUU TNI 1
RUU TNI Tuai Kontroversi, BEM dan Korkom IMM Umsida Gelar Konsolidasi dan Diskusi
March 21, 2025By
Umsida dukung internasionalisasi sekolah
Dukung Internasionalisasi Sekolah, Umsida Tandatangani MoU dengan PDM Sidoarjo
March 20, 2025By
Umsida Bersama Mahasiswa Lintas Universitas Gelar Bakti Sosial Ramadan di Desa Kali Alo
Umsida Bersama Mahasiswa Lintas Universitas Gelar Bakti Sosial Ramadan di Desa Kali Alo
March 19, 2025By
prodi kedokteran Umsida 5
3 Tahun Perjalanan Umsida dalam Mewujudkan Prodi Kedokteran
March 15, 2025By
kajian Ramadan Umsida 1
Gelar Kajian Ramadan, Cara Penyegaran Umsida di Bulan yang Suci
March 14, 2025By
Umsida tambah capaian perguruan tinggi
Tambah Capaian Perguruan Tinggi, Umsida Resmikan 2 Program Magister Baru
March 13, 2025By

Riset & Inovasi

Jatam Bromo Tengger Semeru 3
Gandeng Jatam Bromo Tengger Semeru, Dosen Umsida Buat Program Pertanian dan Anti Stunting
March 23, 2025By
Inovasi Celengan Digital Umsida, Menabung Jadi Lebih Seru
Inovasi Celengan Digital Umsida, Menabung Jadi Lebih Seru
March 21, 2025By
UMKM Dhe Irma Makin Cerdas Finansial Berkat Pendampingan Umsida
UMKM Dhe Irma Makin Cerdas Finansial Berkat Pendampingan Umsida
January 31, 2025By
abdimas literasi keuangan Islam
Dosen Umsida Edukasi Literasi Keuangan Islam, Putus Kebiasaan Pinjol
January 15, 2025By
Demi Ketahanan Pangan, Ini Inovasi Bertani Kreatif ala Dosen Umsida
Demi Ketahanan Pangan Berkelanjutan, Ini Inovasi Bertani Kreatif ala Dosen Umsida
January 5, 2025By

Prestasi

juara 3 Pilmapres 2025 2
Jadi Juara 3 Pilmapres PTMA, Mahasiswa Umsida Siap Lanjut ke Tingkat LLDIKTI
March 27, 2025By
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
March 25, 2025By
Umsida Bersinar! Cinthya Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
Umsida Bersinar! Cinthya Putri Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
March 20, 2025By
ASEAN Competition di Sabet Mahasiswa Umsida
Prestasi Gemilang! Aprilia Ayu Harumkan Umsida ke Panggung Internasional AEF 2025
March 10, 2025By
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
March 6, 2025By