atlet taekwondo umsida

Tag

atlet taekwondo juara 2 1
Umsida.ac.id – Konsistensi berlatih dan semangat juang di arena pertandingan mengantarkan Achnaf Fadhil Athallah, mahasiswa Program Studi Manajemen Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), meraih medali perak cabang olahraga taekwondo pada ajang KBPP Polri Jatim Cup III 2025. Lihat juga: Ikut Kejuaraan Dunia Rafting, Mahasiswa Umsida Bawa Pulang 4 Medali Kompetisi tersebut digelar di GOR ITS Surabaya...
Read More
kejuaraan taekwondo perdana
Umsida.ac.id – Pengalaman pertama turun ke arena kejuaraan menjadi momen tak terlupakan bagi Rosmawati Indah Dwiyanti, mahasiswa Program Studi Administrasi Publik semester 1 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida).  Lihat juga: Mental Jadi Bekal Utama Mahasiswa Umsida Raih Emas KBPP Polri Jatim 2025 Mahasiswi yang akrab disapa Indah ini berhasil meraih Juara 1 Kyorugi Festival kategori pemula...
Read More
pertandingan atlet taekwondo Umsida
Umsida.ac.id– Konsistensi latihan dan kedisiplinan membuahkan hasil bagi Inez Julia Dewi Ratnanegara, mahasiswa Program Studi Psikologi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida). Lihat juga: Mahasiswa Umsida Raih Juara 2 Taekwondo di KBPP Polri Jatim Cup 3 Ia berhasil meraih medali emas dalam pertandingannya di Kejuaraan Taekwondo KBPP Polri Jatim Cup 3 yang digelar di GOR ITS Robotic...
Read More
atlet taekwondo Umsida 1
Umsida.ac.id – Konsistensi berlatih di tengah padatnya aktivitas perkuliahan membawa Richi Erisna Putri Moejiono, mahasiswa Program Studi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), tampil di Kejuaraan Taekwondo KBPP Polri Jatim Cup 3. Lihat juga: Pomnas 2025, 2 Skrikandi Umsida Bawa Pulang Juara Mahasiswi kelahiran Malang tahun 2005 ini berhasil mempersembahkan perak di ajang tersebut. Konsistensinya dalam...
Read More
mental juara atlet Umsida
Umsida.ac.id — Mahasiswa Program Studi Psikologi Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (FPIP Umsida), Muhammad Afif Irsyad, berhasil meraih medali emas dalam kejuaraan Piala Kapolda Jawa Timur yang diselenggarakan oleh Keluarga Besar Putra Putri Polri (KBPP) Jawa Timur berkat mental juaranya. Lihat juga: Mahasiswa Umsida Raih Juara 1 dan Jadi Pesilat Terbaik di...
Read More
atlet taekwondo Umsida juara piala dpr ri
Umsida.ac.id – Fridayani Restya Purlinasari, mahasiswa Program Studi Hukum Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), berhasil meraih juara 1 dalam kompetisi Taekwondo Indonesia Expo Battle Piala DPR RI yang digelar pada 28-31 Agustus 2025 di Purwokerto. Lihat juga: Mahasiswi Akuntansi Umsida Sabet Emas Cabor Taekwondo di Porprov Jatim 2025 Kemenangan ini menjadi kebanggaan tersendiri, tidak hanya bagi...
Read More
atlet taekwondo Umsida dapat emas di Porprov Jatim 2025 1
Umsida.ac.id – Anindyatami Wanda Prabaningrum, mahasiswa Program Studi Hukum Fakultas Bisnis, Hukum, dan Ilmu Sosial Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (FBHIS Umsida), kembali mengukir prestasi gemilang di dunia olahraga beladiri. Lihat juga: Raih Medali Perak Porprov Jatim 2025, Jovan Tampil Unggul dan Makin Terpacu ke PON Mahasiswa yang akrab disapa Anin ini berhasil meraih medali emas pada...
Read More