Warning: Trying to access array offset on value of type bool in /var/www/html/wp-content/plugins/og/includes/iworks/class-iworks-opengraph.php on line 331

Participating In The Development Of Clean And Green Sidoarjo, This Is The Story Of Umsida KKN-T Team

[:id]Umsida.ac.id – Dalam rangka menciptakan Sidoarjo Bersih dan Hijau, Tim KKN-T Kelompok 32 gelar kegiatan positif (27/08). Bertajuk “Edukasi Pengelolaan Sampah melalui pembuatan Bank Sampah”, acara dihadari oleh para warga dan Ketua RW, ketua RT hingga kader lingkungan dan para bidan sekitar Desa Ganggangpanjang. Menghadirkan Dosen Agronomi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo M abror SP MM dan Kepala seksi Pembangunan Fisik Kecamatan Tanggulangin Drs Mujianto yang didampingi oleh Staf Pengelola Data Kecamatan Tanggulangin Mochammad Yasin, acara tersebut disambut antusias oleh masyarakat setempat. Dalam kesempatannya, Koordinator Desa Ganggangpanjang Muchammad Fatchul mengatakan, “Melalui edukasi pengelolaan sampah ini diharapkan warga desa Ganggangpanjang dapat mengelola sampahnya dengan baik, benar, dan berkelanjutan hingga terbentuk Bank Sampah,” ujarnya.

Lebih lanjut, M Abror SP MM mengungkapkan rasa prihatinnya terkait masalah sampah yang dihadapi saat ini. Sebab menurutnya, keberadaan sampah yang tidak diuraikan dengan baik akan sangat berpengaruh bagi kehidupan manusia kedepannya. Ia mengatakan, “Apalagi sampah plastik dan sampah pampers yang penguraiannya memakan waktu yang cukup lama, diperlukan perhatian serius. Maka perubahan sekecil apapun termasuk bawa tas sendiri saat belanja, itu membawa perubahan besar bagi bumi kita,” pungkasnya. Ia berharap kedepannya masyarakat lebih sadar terhadap kebersihan lingkungan dan mengurangi penggunaan plastik dalam kehidupan sehari hari.

Selain mengadakan edukasi pengelolaan sampah, bersama Tim KKN-T Umsida Kelompok 32 Desa Ganggangpanjang ini menggandeng setiap elemen masyarakat sekitar untuk membentuk paguyuban. Dengan harapan kedepannya setiap Desa memiliki Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST) yang berada dibawah naungan pemerintah Desa, guna menunjang berbagai kegiatan didalamnya. Kepala Seksi Pembangunan Fisik Kecamatan Tanggulangin Drs Mujianto berharap dengan adanya rencana pembentukan Bank Sampah yang dilakukan Tim KKN-T Umsida ini masyarakat dapat berperan aktif didalamnya untuk mewujudkan Bank Sampah yang berkelanjutan.
Warga setempatpun mengaku senang dengan program yang dihadirkan Tim KKN-T Umsida ini. Selain sudah memiliki TPST Desa Ganggangpanjang juga telah memiliki kepengurusan sehingga warga berharapn kedepannya Tim KKN –T Umsida Kelompok 32 ini dapat membantu pula dalam memanajemen Bank Sampah tersebut. (Tkn/Real)
[:en]Umsida.ac.id – In order to create a Clean and Green Sidoarjo, the KKN-T Team of Group 32 held positive activities (27/08). Entitled “Waste Management Education through the creation of a Garbage Bank”, the event was attended by residents and RW Chairpersons, RT heads and cadres of the Environment and midwives around Ganggang Panjang Village. Presenting the Agronomy Lecturer of the Muhammadiyah University of Sidoarjo and the Head of the Physical Development Section of the Tanggulangin District Drs Mujianto who was accompanied by the Data Management Staff of the Tanggulangin District Mochammad Yasin, the event was invited to offer by the local community. On his occasion, Ganggang Panjang Village Coordinator Muchammad Fatchul said, “Through this education on waste management, it is hoped that the residents of Ganggangpanjang can manage their waste properly, correctly, and managed to form a Garbage Bank,” he said.

Furthermore, M Abror SP MM expressed his concern regarding the problem of garbage collected at this time. Because according to him, solving garbage that cannot be solved properly will be crucial for human life in the future. He said, “More than plastic waste and garbage waste whose decomposition takes a long time, it needs serious attention. Then the slightest change, including carrying your own bag when shopping, it brings a big change for our earth, “he concluded. He hopes that in the future people will be more aware of the environment and reduce the use of plastic in their daily lives.

In addition to organizing waste management education, together with the Umsida KKN-T Team of Group 32, the Ganggang Panjang Village took every element of the surrounding community to create a community. With the hope that in the future each village has an Integrated Waste Management Site (TPST) under the auspices of the village government, to support various activities in it. The Head of the Physical Development Section of Tanggulangin District, Drs Mujianto, approved the development plan for the Waste Bank conducted by the Umsida KKN-T Team so that the community could be actively involved in making the managed Garbage Bank.
Even local residents welcomed the program presented by the Umsida KKN-T Team. In addition to having a TPST, Ganggangpanjang Village also has a management that supports the future of the Community Service Team of Umsida Group 32 to help manage the management of this Waste Bank. (Tkn / Real)[:]

Berita Terkini

S2 pendidikan dasar Umsida
Umsida Resmi Buka S2 Pendidikan Dasar, Siapkan Pendidik Profesional
April 18, 2025By
seminar leadership fakultas kedokteran Umsida 1
Kunjungi Umsida, Ini 4 Strategi Kepemimpinan di Dunia Kedokteran Menurut Dekan FK UMS
April 14, 2025By
pengukuhan guru besar Umsida 5
Ada 3 Misi Profetik yang Diemban Guru Besar Umsida, Kata Ketua PP Muhammadiyah
April 13, 2025By
launching prodi kedokteran Umsida_11zon
Umsida Launching Prodi Kedokteran, Perjuangan 3 Tahun Berbuah Manis
April 12, 2025By
pengukuhan guru besar Umsida 3
Pengukuhan 3 Guru Besar Umsida, Perkuat Visi Perguruan Tinggi Unggul
April 12, 2025By
halal bi halal dan saling memaafkan
Tekankan Pentingnya Silaturahmi dan Memaafkan, Ini Pesan Ketua PDM Sidoarjo di Umsida
April 10, 2025By
pasca Idul Fitri, Umsida gelar Halal bi Halal
Pasca Idul Fitri, Umsida Gelar Halal bi Halal untuk Merajut Ukhuwah, Menguatkan Sinergi, dan Menebar Inspirasi
April 9, 2025By
pendampingan pengelolaan keuangan sekolah
Bantu Wujudkan Pengelolaan Keuangan Sekolah, 3 Dosen Umsida Gelar Pendampingan Ini
April 9, 2025By

Riset & Inovasi

Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
April 19, 2025By
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
April 16, 2025By
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
April 14, 2025By
Freon Out, Peltier In! Inovasi Umsida untuk Dunia Otomotif Ramah Lingkungan
Freon Out, Peltier In! Inovasi Umsida untuk Dunia Otomotif Ramah Lingkungan
April 10, 2025By
Jatam Bromo Tengger Semeru 3
Gandeng Jatam Bromo Tengger Semeru, Dosen Umsida Buat Program Pertanian dan Anti Stunting
March 23, 2025By

Prestasi

juara 3 Pilmapres 2025 2
Jadi Juara 3 Pilmapres PTMA, Mahasiswa Umsida Siap Lanjut ke Tingkat LLDIKTI
March 27, 2025By
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
March 25, 2025By
Umsida Bersinar! Cinthya Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
Umsida Bersinar! Cinthya Putri Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
March 20, 2025By
ASEAN Competition di Sabet Mahasiswa Umsida
Prestasi Gemilang! Aprilia Ayu Harumkan Umsida ke Panggung Internasional AEF 2025
March 10, 2025By
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
March 6, 2025By