UKM Panahan Turut Serta dalam Prosesi Pelepasan Mahasiswa KKN Pencerah 2021

Umsida.ac.id – Pelepasan KKN Pencerahan 2021 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) diselenggerakan secara virtual melalui zoom dan live youtube Umsida 1912, Senin (22/02). Pada kesempatan itu, Ketua Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Panahan Periode 2020-2021 Mukhamat Saifudin, turut terlibat dalam prosesi acara pelepasan KKN Pencerahan 2021.

Akrab disapa Udin, Mahasiswa Prodi Informatika itu tidak menyangka kalau selain memanah, ia diminta juga untuk penyematan jaket oleh Rektor Umsida. “Suatu kehormatan bagi kami UKM Panahan dan saya pribadi bisa terlibat langsung dalam prosesi pelepasan KKN pencerahan 2021,” ujarnya.

Mahasiswa semester 4 ini bercerita awal ia dipilih secara acak untuk memanah balon sebagai ceremonial pelepasan KKN pencerahan 2021. “Saya di informasikan untuk menembak balon. Ukuran balon, jarak, dan tingginya masih samar, besoknya langsung memanah. Jadi gambaran apa yang dipanah itu kosong. Saya juga mengira nembaknya tidak setinggi itu,” tuturnya.

Udin -sapaan akrabnya- mengaku, sedikit mengalami kesulitan untuk memanah balon dengan jarak jauh. “Iya, seringnya untuk latihan tidak sampai setinggi itu,” ungkapnya. Proses pembuatan video dilakukan selama 2 hari, yaitu satu hari untuk latihan dan satu hari untum pengambilan video. Penembakan balon yang menggunakan anak panah juga dilakukannya selama ± 6 kali dan tim cameraman mengambil beberapa adegan tersebut. Terakhir, Mahasiswa yang aktif tergabung dalam UKM Panahan sejak semester 1 itu mengatakan jika melalui seremonial ini, lebih banyak hal baru yang di dapatkan, mulai dari kepanitiaan hingga suasana gedung di kampus 1.

ditulis : Shinta Amalia

Edit : Anis Yusandita

Leave a Reply

Berita Terkini

wamendikdasmen kuliah umum Umsida
Wamendikdasmen Bahas Ketimpangan Dunia Pendidikan dalam Kuliah Umum di Umsida
February 12, 2025By
kajian rutin Umsida
Isi Kajian Rutin Umsida, Dr Agus Paparkan Pentingnya Bersyukur dan Jaga 4 Aspek Sehat
January 31, 2025By
Pusat Studi SDGs Umsida
Realisasikan 17 Tujuan SDGs, Pusat Studi SDGs Umsida Gandeng Bappeda Jatim
January 17, 2025By
STIKI Malang kunjungi Umsida
Kunjungan STIKI Malang ke Umsida, Tingkatkan Mutu Akademik dan Akreditasi
January 16, 2025By
dosen Umsida dan atlet sepatu roda 3
Dukung Semangat dan Performa Atlet Sepatu Roda, Dosen Umsida Gelar Skrining dan Sharing Session
January 11, 2025By
kerja sama UBS PPNI Mojokerto dan Umsida 1
Kerja Sama Akademik Umsida dan UBS Mojokerto Tingkatkan Mutu Kebidanan
January 9, 2025By
AUM Harus Berdaya Saing: Rektor Umsida Serukan Transformasi SDM
AUM Harus Berdaya Saing: Rektor Umsida Serukan Transformasi SDM
December 26, 2024By
KKN-P 2025 Umsida
975 Mahasiswa KKN-P Umsida Siapkan Diri untuk Mengabdi
December 24, 2024By

Riset & Inovasi

UMKM Dhe Irma Makin Cerdas Finansial Berkat Pendampingan Umsida
UMKM Dhe Irma Makin Cerdas Finansial Berkat Pendampingan Umsida
January 31, 2025By
abdimas literasi keuangan Islam
Dosen Umsida Edukasi Literasi Keuangan Islam, Putus Kebiasaan Pinjol
January 15, 2025By
Demi Ketahanan Pangan, Ini Inovasi Bertani Kreatif ala Dosen Umsida
Demi Ketahanan Pangan Berkelanjutan, Ini Inovasi Bertani Kreatif ala Dosen Umsida
January 5, 2025By
Empowering Womenpreneur: Umsida Dorong Pemberdayaan Ibu Rumah Tangga Rusunawa Pucang
Empowering Womenpreneur: Umsida Dorong Pemberdayaan Ibu Rumah Tangga Rusunawa Pucang
January 4, 2025By
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
September 16, 2024By

Prestasi

Duta FPIP Umsida, Berprestasi dan Menginspirasi
Duta FPIP Umsida, Berprestasi dan Menginspirasi
January 13, 2025By
pojok statistik Umsida
Pojok Statistik Umsida Jadi Layanan Kinerja Tinggi 2024 dengan Skor 2,83 dari 3
January 9, 2025By
Unstoppable! Tapak Suci Umsida Torehkan Sejarah di UPSCC 2024
Unstoppable! Tapak Suci Umsida Torehkan Sejarah di UPSCC 2024
January 3, 2025By
Gelar Doktor dengan Fokus Halal Lifestyle
Lulus Cum Laude, Dosen Umsida Raih Gelar Doktor dengan Fokus Halal Lifestyle
December 30, 2024By
FAI Umsida Tampil Cemerlang, Borong Medali di Kejuaraan Pencak Silat Nasional
FAI Umsida Tampil Cemerlang, Borong Medali di Kejuaraan Pencak Silat Nasional
December 28, 2024By