Manajemen Umsida Lakukan Serah Terima ISS PKKM UM Surabaya

Umsida.ac.id – Program Studi Manajemen Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) melakukan serah terima dan melepas 8 mahasiswa yang akan mengikuti program Pertukaaran Mahasiswa ISS PKKM di Universitas Muhammadiyah Surabaya (UM Surabaya), Kamis (29/9).

Kegiatan dihadiri oleh Kepala Prodi Manajemen Detak Prapanca SE MM, Sekretaris Prodi Herlinda Maya Kumalasari SE MM, Fauzie Senoaji SE M EI selaku pihak Unit Penjaminan Mutu Manajemen UM Surabaya, Ali Imaduddin Futuwwah SSos M SM selaku Pengelola Jurnal Prodi Manajemen, dan M Al Hakim Danurwindo SE MM selaku Ka. LAB Prodi Manajemen UM Surabaya.

Ketua PIC Pertukaran Mahasiswa Muhammad Yani SE MM mengatakan, program pertukaran mahasiswa bisa memberikan mahasiswa pengalaman belajar di luar perguruan tinggi. Iklim perkuliahan, cara pembelajaran, serta budaya beajar di Umsida dan UM Surabaya yang berbeda dapat memberikan kesempatan kepad mahasiswa untuk membuka wawasan lebih luas.

“Nanti temen-temen juga akan mendapatkan rekognisi, pengakuan belajar setara 20 SKS, juga nanti IKU program studi akan tercapai. Indikator kinerja utama itu akan tercapai dengan adanya BKP Pertukaran Mahasiswa,” tuturnya.

Lihat Juga :  Cerdas, Cakap dan Canggih Dalam Berteknologi

Detak Prapanca SE MM, Kaprodi Manajemen Umsida menuturkan ucapan terima kasih atas jalinan kerjasama yang dibangun melalui program ini. “Dari sinilah kita bisa saling sharing, saling memperoleh informasi. Dan harapannya nanti kegiatan ini bisa berlanjut, jaga nama baik di sana,” ucapnya.

Sementara pihak UM Surabaya juga menambahkan, sinergi Program Pertukaran Mahasiswa ini diharapkan bisa saling mengenal satu sama lain. “Mahasiswa-mahasiswa bisa belajar lebih banyak UM Surabaya itu seperti apa dan sebaliknya. Saya berpesan tetap menjaga nama baik kampus masing-masing, tetap komitmen bahwa telah mengikuti program ini dan menjaga sebaik-baiknya nama kampus,” sambungnya.

Selain di UM Surabaya, Program Pertukaran Mahasiswa ISS PKKM Umsida ini juga menjalin kerjasama dengan Universitas Sultan Zainal Abidin (Unisza) Malaysia, Universitas Muhammadiyah Gresik (UMG), Universitas Muhammadiyah Jember (Unmuh Jember), Universitas 17 Agustus 1945 (Untag) dengan total 35 mahasiswa yang diberangkatkan secara luring ke Perguruan Tinggi tujuan.

 

(Shinta Amalia Ferdaus)

*Humas Umsida

Berita Terkini

aset kripto menurut dosen Umsida
Risiko Aset Kripto dan Bitcoin, Dosen Umsida Paparkan dari Perspektif Hukum dan Teknologi
December 15, 2025By
SDGs Center Umsida
SDGs Center Umsida Dorong Hilirisasi Riset untuk Pembangunan Berkelanjutan Jawa Timur
November 20, 2025By
Apresiasi sekolah partnership Umsida
Umsida Beri Apresiasi untuk Sekolah Partnership yang Berkontribusi dalam Penerimaan Mahasiswa Baru
November 20, 2025By
kick off penerimaan mahasiswa baru Umsida 4_11zon
Umsida Resmi Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2026/2027
November 19, 2025By
magister ilmu komunikasi Umsida 1
Launching Magister Ilmu Komunikasi Umsida, Pendaftaran Sudah Dibuka!
October 28, 2025By
muhammadiyah
Muhammadiyah Tetapkan Awal Puasa Ramadan 2026 pada 18 Februari
October 23, 2025By
S2 Ilmu Komunikasi Umsida
S2 Ilmu Komunikasi Umsida Sudah Buka, Siap Cetak Pakar New Media
October 13, 2025By
prodi sains data
Umsida Resmi Buka S1 Sains Data, Siap Buka Peluang Data Analyst
October 11, 2025By

Riset & Inovasi

kolaborasi Umsida dan pondok pesantren
Kolaborasi FKG, FK, dan Fikes Jadi Relawan Kesehatan di Pondok Pesantren Nurul Haromain
January 21, 2026By
ketahanan pangan dan branding umkm
Kembangkan UMKM Lokal, Tim Abdimas Umsida Beri 2 Pelatihan di UMKM Babakaran Raos
January 21, 2026By
pelajar muhammadiyah tanam kelor
Pelajar Muhammadiyah Jadi Kader Peningkatan Kemandirian Lingkungan dan Ekonomi Abdimas Umsida
January 10, 2026By
budidaya tanaman semusim 1
Pelatihan Tanaman Semusim Jadi Cara Dosen Umsida Perkuat Ketahanan Pangan
January 9, 2026By
koperasi DInar Amanta
Koperasi Dinar Amanta Bekerja Lebih Efektif Menggunakan Aplikasi KOPERKU
January 9, 2026By

Prestasi

kejuaraan ju jitsu mahasiswa Umsida
Mahasiswa Ini Sabet 2 Emas di Kejuaraan Ju Jitsu Nasional, Kini Persiapkan Diri ke Jepang
January 20, 2026By
persiapan shell eco marathon
IMEI Umsida Tancap Gas di Shell Eco Marathon Qatar 2026 dengan Improvisasi Kendaraan Listrik
January 19, 2026By
shell eco marathon 2026
Siap Bertanding di Shell Eco Marathon Qatar 2026, Tim IMEI Umsida Resmi Diberangkatkan
January 19, 2026By
atlet karate Batu open 2025
Atlet Ini Raih 2 Medali Sekaligus di Ajang Batu Karate Challenge Open Tournament Series 2025
January 8, 2026By
pertandingan karate Batu challenge
Cedera di Pertandingan Sebelumnya Belum Pulih, Atlet Umsida Bulatkan Tekad Demi Emas
January 7, 2026By