UMSIDA READY TO ACCEPT THE ARRIVAL OF UNISZA TRANSFER CREDIT STUDENTS

[:id]Umsida.ac.id – Sebanyak tiga mahasiswa Universiti Sultan Zainal Abidin Malaysia (UnisZa) berpartisipasi melakukan program kredit transfer di Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida),rabu (4/9). Bertempat di gedung rektorat kampus I Umsida dilaksanakan acara serah terima mahasiswa kredit transfer. Penerimaan sekaligus penyerahan simbolik para mahasiswa kredit transfer dari Unisza dilakukan oleh Hana Catur Wahyuni MT selaku wakil rektor 1 bidang akademik. “Semoga mahasiswa mendapatkan ilmu tidak hanya berkaitan dengan bidang akademik saja dan silaturahmi antar kedua lembaga dapat terjalin dengan baik.” terangnya.

Ketiga  mahasiswa itu yakni Zauyad Nur fitri bin zakaria, Muhammad Imaamuddin bin abdul Aziz, dan muhammad luqman bin salam. Mereka didampingi oleh Prof. Rohaizan selaku Dekan Fakulti Pengajian Kontemporeri Islam pada saat serah terima. Sedangkan dari Umsida penerimaan diwakili oleh Wakil rektor 3 Bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama Eko Hardiansyah M Psi Psikolog dan Hana Catur Wahyuni MT.  Ditemui seusai penerimaan mahasiswa kredit transfer, Eko Hardiansyah M Psi Psikolog menyampaikan, “Program kredit transfer ini merupakan ajang pertukaran mahasiswa,yang berfungsi sebagai upaya internasionalisasi Umsida sekaligus pembelajaran budaya antar negara.” jelasnya. Program ini merupakan  tindak lanjut dari kerjasama antara kedua universitas. Dalam hal ini, mahasiswa dari UnisZa akan melakukan perkuliahan di Umsida selama 1 semester di program studi Pendidikan Agama Islam,(FPAI).

Untuk semesterr ini, Umsida mengirimkan tiga mahasiswa kredit transfer yang berasal dari Fakultas Agama Islam (FAI). Ketiga mahasiswa tersebut adalah Dewi mukarromah, Shahla Riyahi Idris, dan Nabilah Nailah Rahmah. Mereka  akan menjalani pendidikan di Fakulti Pengajian Kontemporeri Islam UnisZa selama satu semester. “ini adalah kerjasama kredit transfer mahasiswa  Umsida dan UnisZa yang keempat, semoga dapat memberikan manfaat dan kerjasama yang terjalin bisa menghasilkan sumber daya manusia yang terbaik di dunia kerja nantinya,” tandas Dr Istiqomah M Ag, Dekan Fakultas Agama Islam Umsida.[:en]

Umsida.ac.id - Three students of Universiti Sultan Zainal Abidin Malaysia (UnisZa) participated in a transfer credit program at the Muhammadiyah University of Sidoarjo (Umsida), Wednesday (4/9). Located in the campus rectorate building I Umsida held the transfer of student credit transfer event. The acceptance as well as the symbolic surrender of transfer credit students from Unisza was carried out by Hana Catur Wahyuni ​​MT as the 1st Vice Chancellor in the academic field. "Hopefully students get knowledge not only related to the academic field and the relationship between the two institutions can be well established." she explained.
The three students were Zauyad Nur fitri bin zakaria, Muhammad Imaamuddin bin abdul Aziz, and muhammad luqman bin salam. They were accompanied by Prof. Rohaizan as the Dean of the Faculty of Islamic Studies Recitation at the time of the handover. While from Umsida the reception was represented by Vice Chancellor 3 for Student Affairs and Cooperation Eko Hardiansyah M.Psi Psychologist and Hana Catur Wahyuni ​​MT. Met after the transfer credit student acceptance, Eko Hardiansyah M. Psi Psychologist said, "This transfer credit program is a place for student exchange, which functions as an effort to internationalize Umsida as well as cultural learning between countries." He explained. This program is a follow up of the collaboration between the two universities. In this case, students from UnisZa will conduct lectures at Umsida for 1 semester in the Islamic Education Study Program, (FPAI).

For this semester, Umsida sent three transfer credit students from the Faculty of Islamic Religion (FAI). The three students were Dewi Mukarromah, Shahla Riyahi Idris, and Nabilah Nailah Rahmah. The three students will be educated at the UnisZa Islamic Contemporary Seminary Study Faculty for one semester. "This is the fourth Umsida and UnisZa student transfer credit collaboration, hopefully it can provide benefits and cooperation that can be established to produce the best human resources in the world of work later," said Dr. Istiqomah M Ag, Dean of the Islamic Faculty of Umsida.

[:]

Berita Terkini

Pusat Studi SDGs Umsida
Realisasikan 17 Tujuan SDGs, Pusat Studi SDGs Umsida Gandeng Bappeda Jatim
January 17, 2025By
STIKI Malang kunjungi Umsida
Kunjungan STIKI Malang ke Umsida, Tingkatkan Mutu Akademik dan Akreditasi
January 16, 2025By
dosen Umsida dan atlet sepatu roda 3
Dukung Semangat dan Performa Atlet Sepatu Roda, Dosen Umsida Gelar Skrining dan Sharing Session
January 11, 2025By
kerja sama UBS PPNI Mojokerto dan Umsida 1
Kerja Sama Akademik Umsida dan UBS Mojokerto Tingkatkan Mutu Kebidanan
January 9, 2025By
AUM Harus Berdaya Saing: Rektor Umsida Serukan Transformasi SDM
AUM Harus Berdaya Saing: Rektor Umsida Serukan Transformasi SDM
December 26, 2024By
KKN-P 2025 Umsida
975 Mahasiswa KKN-P Umsida Siapkan Diri untuk Mengabdi
December 24, 2024By
Si Lokananta 2024, peringatan hari ibu
Momen Haru Ratusan Anak Peringati Hari Ibu dalam Event Si Lokananta
December 23, 2024By
Comm Night Run
Perdana Digelar, Comm Night Run Diikuti Lebih dari 300 Peserta dari Berbagai Daerah
December 23, 2024By

Riset & Inovasi

abdimas literasi keuangan Islam
Dosen Umsida Edukasi Literasi Keuangan Islam, Putus Kebiasaan Pinjol
January 15, 2025By
Demi Ketahanan Pangan, Ini Inovasi Bertani Kreatif ala Dosen Umsida
Demi Ketahanan Pangan Berkelanjutan, Ini Inovasi Bertani Kreatif ala Dosen Umsida
January 5, 2025By
Empowering Womenpreneur: Umsida Dorong Pemberdayaan Ibu Rumah Tangga Rusunawa Pucang
Empowering Womenpreneur: Umsida Dorong Pemberdayaan Ibu Rumah Tangga Rusunawa Pucang
January 4, 2025By
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
September 16, 2024By
ekonomi sirkular
Dosen Umsida Beri Pelatihan Penerapan Manajemen Usaha Berbasis Ekonomi Sirkular pada Proses Produksi Pangan Halal
September 14, 2024By

Prestasi

Prof Sriyono, Guru Besar Manajemen Umsida 2
Dari Kimia Hingga Jadi Guru Besar Manajemen di Umsida, Ini Kisah Prof Sriyono
January 20, 2025By
Prof Sri, guru besar manajemen 3
Perjuangan Prof Sriyono Menuju Guru Besar di Bidang Manajemen Umsida
January 14, 2025By
Duta FPIP Umsida, Berprestasi dan Menginspirasi
Duta FPIP Umsida, Berprestasi dan Menginspirasi
January 13, 2025By
pojok statistik Umsida
Pojok Statistik Umsida Jadi Layanan Kinerja Tinggi 2024 dengan Skor 2,83 dari 3
January 9, 2025By
Unstoppable! Tapak Suci Umsida Torehkan Sejarah di UPSCC 2024
Unstoppable! Tapak Suci Umsida Torehkan Sejarah di UPSCC 2024
January 3, 2025By