Ubah Olahan Ubi Rambat Jadi Nastar,Tim KKN-P Desa Cembor lakukan Inovasi Marketing

Umsida.ac.id – Desa Cembor kabupaten Pacet memiliki banyak keunggulan. salah satunya dalam bidang pertanian. Daerah ini terkenal dengan hasil berbagai sayuran, ubi-ubian, padi, dan beras ketan. Melihat kondisi dan potensi yang ada tersebut, tim KKN-P menemukan inovasi baru untuk mengembangkan hasil pertanian pada Senin (10/01).

Mereka menemukan inovasi baru yaitu membuat hasil olahan tela menjadi nastel (nastar tela). Bertempat di Balai desa Cembor, Mahasaiwa KKN memberikan pelatihan untuk pembuatan nastel ini. Pada pelatihan ini, tim kkn-p umsida mengundang ibu-ibu PKK untuk mengikuti kegiatan pelatihan pembuatan nastel dan kripik biji durian. Ibu-ibu yang mengikuti pelatihan sangat antusias dengan kegiatan tersebut. “Kalau ada kegiatan arisan ibu-ibu dari RT 01 bisa tolong dibantu pembuatannya dirumah saya” ujar salah satu ibu-ibu PKK yang sangat antusias sambil mencicipi nastar tela yang sudah disediakan oleh tim kkn-p umsida.

Respon yang sangat baik diberikan ibu-ibu PKK maupun dari perangkat desa. Seiring berjalannya akan pembuatan Bumdes (badan usaha milik desa), produk Nastel akan pasarkan di Bumdes. Selain membuat NAstel, Tim KKN-P desa Cembor menemukan inovasi baru mengenai olahan biji durian menjadi keripik yang diberi nama Kripik Biduan (Kripik biji durian) dan bernilai jual. Kedepannya, Kripik Biduan ini juga akan dipasarkan lewat Bumdes.

ditulis : dinda ayu ramadhani

Edit : Intan Mutiara

Leave a Reply

Berita Terkini

Aksi bela Palestina
Free Palestine! Rangkaian Orasi Dosen Umsida dalam Kemanusiaan Bela Palestina, Disaksikan 4.000 Orang Lebih
May 7, 2024By
bela Palestina
Bela Palestina, Ini 8 Poin Pernyataan Sikap dari Forum Rektor PTMA
May 7, 2024By
aksi bela palestina
Umsida Gelar Aksi Bela Palestina Bersama 171 PTMA
May 6, 2024By
Dunia Kembali Menegangkan, Israel Zionis Serang Rafah
Dunia Kembali Menegangkan, Israel Zionis Serang Rafah
May 6, 2024By
Pahami Ilmu Pendidikan Di Masa Depan, Demi Tingkatkan Kualitas Mahasiswa Umsida
Pahami Ilmu Pendidikan Di Masa Depan, Demi Tingkatkan Kualitas Mahasiswa Umsida
May 5, 2024By
FPIP Umsida Kembangkan Diri Hingga Skala Internasional
FPIP Umsida Kembangkan Diri Hingga Skala Internasional
May 4, 2024By
pkpa Umsida batch 4
PKPA Umsida Hadir Lagi, Ini 2 Keunggulannya Dibanding PKPA Lainnya
May 3, 2024By
Lulusan Umsida harus melek teknologi
Nakes Lulusan Umsida Harus Siap dengan Tantangan Teknologi
May 3, 2024By

Riset & Inovasi

pendidikan ramah anak
8 Standar Pendidikan Ramah Anak, Yuk Simak Agar Anak Belajar dengan Nyaman
May 4, 2024By
stres pada single mother
Riset Umsida: Single Mother Kerap Alami 3 Jenis Stres Ini
March 30, 2024By
komunikasi verbal dan nonverbal
8 Alasan Komunikasi Verbal dan Nonverbal Perlu Diterapkan Kepada Siswa
March 29, 2024By
media belajar tangram
Tangram, Cara Seru Siswa Belajar Geometri, Simak 5 Manfaat dan Cara Membuatnya
March 27, 2024By
kecenderungan media sosial
Pengguna Aktif Media Sosial Cenderung Kesepian, Kata Riset
March 26, 2024By

Prestasi

Paku Bumi Open 2024
20 Mahasiswa Umsida Raih 11 Emas dan 11 Perak di Paku Bumi Open XII 2024
March 7, 2024By
atlet hapkido Umsida
Mahasiswa Umsida Toreh Prestasi Hapkido, Langsung 2 Juara sekaligus
March 6, 2024By
Silat Apik PTMA 2024
Mahasiswa Ikom Umsida Sabet 3 Kejuaraan di Silat Apik PTMA 2024
March 5, 2024By
Video Menyuarakan Perjuangan Palestina Karya Mahasiswa Umsida ini Bawanya Raih Juara Nasional
Video Menyuarakan Perjuangan Palestina Karya Mahasiswa Umsida ini Bawanya Raih Juara Nasional
January 19, 2024By
Meja Komposit, Inovasi yang Membuat Umsida Raih Juara Harapan 2 di KISI 2023
December 26, 2023By