Kembangkan Potensi UMKM Desa, Tim KKN-P Umsida Gelar Workshop Pemasaran Onlineshop

Umsida.ac.id – Tim KKN-P Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) menggelar acara workshop dengan tema Strategi Pemasaran Onlineshop yang diselenggarakan di Balai Desa Kranggan, Kecamatan Gurah, Kabupaten Kediri, pada Sabtu (15/2).

Workshop ini merupakan salah satu program kerja terakhir dari tim KKN-P Umsida. Tujuan dari acara ini yaitu untuk membantu UMKM di Desa Kranggan dalam memperluas pemasaran menggunakan aplikasi-aplikasi yang dapat dengan mudah diakses melalui smartphone.

“Salah satu permasalahan yang sedang terjadi pada saat ini khususnya bagi UMKM yang ada di Desa Kranggan adalah belum mengetahui strategi-strategi dalam hal pemasaran produk secara online,” ujar M. Rizalludin Akbar, selaku ketua pelaksana acara.

“Hal tersebut yang mendasari kami untuk mengadakan acara workshop pemasaran online bagi UMKM di Desa Kranggan,” imbuhnya.

Acara ini dihadiri oleh warga Desa Kranggan, para pemilik UMKM, pemuda-pemudi Karang Taruna, dan Widarti selaku Kepala Desa Kranggan.

Dengan mendatangkan Much Firman Mauludin SE MM selaku narasumber dari Dosen Fakultas Bisnis Hukum, dan Ilmu Sosial (FBHIS) Umsida, workshop pemasaran online ini membahas tentang pengenalan Facebook Bisnis dan WhatsApp Bisnis yang bertujuan untuk memudahkan pemilik UMKM dalam menjalankan bisnisnya. Tak hanya itu, dalam sesi ini juga berbicara mengenai strategi-strategi yang dapat digunakan dalam pemasaran produk secara online.

Rizal berharap, dengan acara ini dapat membantu masyarakat setempat dalam memahami penggunaan aplikasi yang dapat digunakan untuk memasarkan produk. “Semoga dengan adanya kegiatan ini yang dikembangkan di Desa Kranggan untuk mensejahterahkan masyarakat Desa Kranggan di tahun-tahun berikutnya,” pungkasnya.

Ditulis Oleh: Diana Rosita
Editor: Erika Mulia Arsy

Berita Terkini

travel agent
Bagaimana Rasanya Menjadi Bagian Dari Travel Agent? Ini Kata Prodi Bahasa Inggris Umsida
November 24, 2024By
Dosen Umsida Ukir Prestasi di Konferensi Internasional
Dosen Fisioterapi Fikes Umsida Ukir Prestasi di Konferensi Internasional
November 24, 2024By
Produk UMKM Mitra Umsida Borong Perhatian INDOVEC 2024
Sukses Mendunia! Produk UMKM Mitra Umsida Borong Perhatian di INDOVEC 2024, Batam
November 23, 2024By
praktik menjadi tour guide 2
Asah Kemampuan Menjadi Tour Guide, Bahasa Inggris Umsida Praktik di Yogyakarta
November 23, 2024By
Business English Management 3
Business English, Salah Satu Mata Kuliah Asik di Bahasa Inggris Umsida
November 22, 2024By
Bukti Kualitas Unggul, Umsida Kembali Bawa Pulang Silver SNI Award 2024
Bukti Kualitas Unggul, Umsida Kembali Bawa Pulang Silver SNI Award 2024
November 22, 2024By
Pelatihan Hidroponik
Buat Pelatihan Hidroponik kepada 126 Siswa, Agroteknologi Umsida Dorong Kesadaran Generasi Muda
November 21, 2024By
Tapak Suci Umsida Raih 3 Emas dan Perolehan Pesilat Terbaik
Kado Manis Awal Periode, Tapak Suci Umsida Raih 3 Emas dan Peroleh Pesilat Terbaik
November 20, 2024By

Riset & Inovasi

Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
September 16, 2024By
ekonomi sirkular
Dosen Umsida Beri Pelatihan Penerapan Manajemen Usaha Berbasis Ekonomi Sirkular pada Proses Produksi Pangan Halal
September 14, 2024By
Pembelajaran Melalui E-Modul (4)
Umsida Dorong Inovasi Pembelajaran Melalui E-Modul Literasi Berbasis Etnopedagogi
September 11, 2024By
Mesin Perajang dan Pengaduk Sambal
Inovasi Mesin Perajang dan Pengaduk Sambal Otomatis 3 Dosen Umsida
September 8, 2024By
legalitas BUMDesa
Tim Abdimas Umsida Akan Urus 5 Legalitas BUMDesa di 2 Kabupaten Usai Bantu 2 Desa Ini
August 29, 2024By

Prestasi

flash card kodifikasi
Laboran MIK Umsida Buat 107 Flash Card untuk Permudah Mahasiswa Pelajari Kodifikasi
November 19, 2024By
Cerita Dosen Umsida Jadi Panelis Debat Calon Walikota Mojokerto
November 18, 2024By
Mannequin Acupressure point
Buat Mannequin Acupressure Point with LED Indicator, Laboran Kebidanan Umsida Lolos Kilab 2024
November 14, 2024By
Mahasiswa Umsida Raih Juara 1 Dalam Ajang Internasional The 5 Borneo Global Summer Camp
Mahasiswa Umsida Raih Juara 1 Dalam Ajang Internasional The 5 Borneo Global Summer Camp
November 7, 2024By
Mahasiswa Umsida Raih Juara Internasional
Kompetisi Pertama Langsung Raih Juara 1 Tingkat Internasional
November 6, 2024By