Mahasiswa KKN-T 38 Bantu Kembangkan Produk Camilan Warga

Umsida.ac.id – Tingkatkan nama produk usaha milik warga Desa Kecicang Pasuruan, tim KUliah Kerja Nyata Tangguh 38 (KKN T 38) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo lakukan brangding dan packaging, pada Sabtu (5/8).

Menurut Ahmad Syauqi Firdaus, anggota KKN-T 38, kegiatan ini dilakukan sebagai upaya meningkatkan minat konsumen. “Selama ini, UMKM snack milik Bapak Wachid ini belum memiliki label dan masih menggunakan packaging palstik tipis sehingga kurang menarik,” ungkapnya.

“Kemasan merupakan daya tarik utama untuk sebuah produk, sehingga kami perlu merancang model pengemasan yang unik dan kekinian untuk menarik pandangan konsumen,” sambungnya.

snack millenial hasil branding mahasiswa KKN-T 38

Proses untuk merealisasikan program kerja, KKN-T 38 harus menciptakan desain untuk label yang kemudian diikuti dengan mencetat dan memasang pada kemasan plastik tebal yang tidak tembus pandang.

Syauqy memaparkan bahwa produk ini akan menjadi snack millineal yang tren saat ini. “Produk ini akan menjelma snack millineal yang memiliki kemasan sama seperti jajan yang dipasarkan di supermarket,” pungkasnya.

ditulis : IIs Wulandari

Edit : Etik Siswatiningrum

Berita Terkini

Aksi bela Palestina
Free Palestine! Rangkaian Orasi Dosen Umsida dalam Kemanusiaan Bela Palestina, Disaksikan 4.000 Orang Lebih
May 7, 2024By
bela Palestina
Bela Palestina, Ini 8 Poin Pernyataan Sikap dari Forum Rektor PTMA
May 7, 2024By
aksi bela palestina
Umsida Gelar Aksi Bela Palestina Bersama 171 PTMA
May 6, 2024By
Dunia Kembali Menegangkan, Israel Zionis Serang Rafah
Dunia Kembali Menegangkan, Israel Zionis Serang Rafah
May 6, 2024By
Pahami Ilmu Pendidikan Di Masa Depan, Demi Tingkatkan Kualitas Mahasiswa Umsida
Pahami Ilmu Pendidikan Di Masa Depan, Demi Tingkatkan Kualitas Mahasiswa Umsida
May 5, 2024By
FPIP Umsida Kembangkan Diri Hingga Skala Internasional
FPIP Umsida Kembangkan Diri Hingga Skala Internasional
May 4, 2024By
pkpa Umsida batch 4
PKPA Umsida Hadir Lagi, Ini 2 Keunggulannya Dibanding PKPA Lainnya
May 3, 2024By
Lulusan Umsida harus melek teknologi
Nakes Lulusan Umsida Harus Siap dengan Tantangan Teknologi
May 3, 2024By

Riset & Inovasi

pendidikan ramah anak
8 Standar Pendidikan Ramah Anak, Yuk Simak Agar Anak Belajar dengan Nyaman
May 4, 2024By
stres pada single mother
Riset Umsida: Single Mother Kerap Alami 3 Jenis Stres Ini
March 30, 2024By
komunikasi verbal dan nonverbal
8 Alasan Komunikasi Verbal dan Nonverbal Perlu Diterapkan Kepada Siswa
March 29, 2024By
media belajar tangram
Tangram, Cara Seru Siswa Belajar Geometri, Simak 5 Manfaat dan Cara Membuatnya
March 27, 2024By
kecenderungan media sosial
Pengguna Aktif Media Sosial Cenderung Kesepian, Kata Riset
March 26, 2024By

Prestasi

Paku Bumi Open 2024
20 Mahasiswa Umsida Raih 11 Emas dan 11 Perak di Paku Bumi Open XII 2024
March 7, 2024By
atlet hapkido Umsida
Mahasiswa Umsida Toreh Prestasi Hapkido, Langsung 2 Juara sekaligus
March 6, 2024By
Silat Apik PTMA 2024
Mahasiswa Ikom Umsida Sabet 3 Kejuaraan di Silat Apik PTMA 2024
March 5, 2024By
Video Menyuarakan Perjuangan Palestina Karya Mahasiswa Umsida ini Bawanya Raih Juara Nasional
Video Menyuarakan Perjuangan Palestina Karya Mahasiswa Umsida ini Bawanya Raih Juara Nasional
January 19, 2024By
Meja Komposit, Inovasi yang Membuat Umsida Raih Juara Harapan 2 di KISI 2023
December 26, 2023By