Atlet Tapak Suci Umsida Torehkan Prestasi Tingkat Internasional

umsida.ac.id – Tapak Suci Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) meraih prestasi pada kejuaraan Banyuwangi International Championship 1 pada Minggu (16/02). Bertempat di
Gedung Olah Raga Tawang Alun Banyuwangi, acara yang berlangsung dari tanggal 15-16 Februari 2020 ini dihadiri kurang lebih 3000 peserta dari berbagai daerah di Indonesia .

Umsida mengirimkan 22 mahasiswa sebagai perwakilan untuk mengikuti perlombaan tersebut. Mereka berhasil membawa pulang 24 medali. Untuk kategori fighter mereka berhasil membawa 6 medali emas, 4 medali perak 9 medali perunggu. Untuk kategori seni Umsida berhasil membawa 2 medali perak dan 3 medali perunggu.

Dibalik prestasi membanggakan ini, ada usaha dan kerja keras untuk mencapainya. Dewi Ayu Mulyani, salah satu atlet Tapak suci mengungkapkan hal tersebut, “Dibalik prestasi yang diraih oleh atlet Tapak Suci ini, kami rutin mengadakan latihan dengan keras selama satu bulan, lebih saat mendekati pertandingan, semangat dari tim dan pelatih yang membuat tapak suci selalu mendapat juara, ‘ ujarnya.

Berikut ini adalah Atlet tapak suci yang membawa nama baik umsida di kancah Internasional:

Seni bersenjata

  1. Masruroh (perak)
  2. Moh Saifulloh (perunggu)

Seni tangan kosong

  1. Masruroh (perunggu)
  2. Moh saifulloh (perunggu)

Figter

  1. Naufal Raihan (emas)
  2. Khusnul Khuluq (emas)
  3. Mia Safitri (emas)
  4. Fadly Machnun (emas)
  5. Adnes Nur Azizah (emas)
  6. M. Baidhowi (emas)
  7. Nur Izza Narulita (perak)
  8. Iklimatul Nur Jazila (perak)
  9. Addib lazwar (perak)
  10. Ayu Viana (perak)
  11. Anisyah Nur (perak)
  12. Inggit Iksan (perunggu)
  13. Qonitatin Nisak (perunggu)
  14. Dewi ayu (perunggu)
  15. Fikri Wahyu (perunggu)
  16. Dwi Prasetyo (perunggu)
  17. Diah Retno (perunggu)
  18. Arya Bimantara (perunggu)
  19. Ayu Viana (perunggu)
  20. M Nasyith (perunggu)

Ditulis Sayyidatunisa

edit Intan Mutiara

Berita Terkini

SDGs Center Umsida
SDGs Center Umsida Dorong Hilirisasi Riset untuk Pembangunan Berkelanjutan Jawa Timur
November 20, 2025By
Apresiasi sekolah partnership Umsida
Umsida Beri Apresiasi untuk Sekolah Partnership yang Berkontribusi dalam Penerimaan Mahasiswa Baru
November 20, 2025By
kick off penerimaan mahasiswa baru Umsida 4_11zon
Umsida Resmi Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2026/2027
November 19, 2025By
magister ilmu komunikasi Umsida 1
Launching Magister Ilmu Komunikasi Umsida, Pendaftaran Sudah Dibuka!
October 28, 2025By
muhammadiyah
Muhammadiyah Tetapkan Awal Puasa Ramadan 2026 pada 18 Februari
October 23, 2025By
S2 Ilmu Komunikasi Umsida
S2 Ilmu Komunikasi Umsida Sudah Buka, Siap Cetak Pakar New Media
October 13, 2025By
prodi sains data
Umsida Resmi Buka S1 Sains Data, Siap Buka Peluang Data Analyst
October 11, 2025By
pendampingan korban Ponpes Al Khoziny
Keluarga Korban Ponpes Al Khoziny Panik, Bramasgana Umsida Dampingi 4 Hari
October 4, 2025By

Riset & Inovasi

abdimas Umsidaa desa Gendro 5
Petani dan Peternak Desa Gendro Lebih Maju dengan Pendampingan Umsida
November 14, 2025By
posyandu remaja
Umsida dan Umla Gelar Posyandu Remaja, Pasar Gizi, dan Pencatatan Digital Kohort di Balungtawun Lamongan
November 11, 2025By
Science Techno Park Desa Gendro 2
Desa Gendro Jadi Prototipe Science Techno Park Pertanian Inovatif oleh Dosen Umsida
November 10, 2025By
riset dan abdimas umsida
Umsida Raih Penghargaan Atas Kinerja Riset dan Abdimas LLDIKTI Wilayah 7
November 4, 2025By
Program Action FPIP Umsida
Action, Abdimas Gagasan Mahasiswa FPIP Umsida yang Pedulikan Pendidikan Anak Desa
November 1, 2025By

Prestasi

perjalanan juara 1 pilmapres jadi lulusan berprestasi
Perjalanan dari Juara 1 Pilmapres PTMA Hingga Jadi Wisudawan Berprestasi
November 25, 2025By
mahasiswa MIK angkat isu kesehatan mental
Angkat Isu Kesehatan Mental, Mahasiswa MIK Umsida Juara 3 Tingkat Nasional
November 25, 2025By
mahasiswa IMEI jadi lulusan berprestasi
Dari Mahasiswa Kupu-Kupu, Hingga Jadi Wisudawan Berprestasi Bersama IMEI Team
November 24, 2025By
mahasiswa MIK Umsida juara 1 cerdas cermat 1
Mahasiswa MIK Umsida Juara 1 Cerdas Cermat Competition Tingkat Nasional
November 23, 2025By
lulusan Umsida di Papua 2
Mengabdi di Papua Jadi Motivasi Mahasiswa Ini Hingga raih Predikat Wisudawan Terbaik
November 23, 2025By