Umsida.ac.id – Salah satu dosen Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) program studi Administrasi Publik yakni Hendra Sukmana MKp membuat penelitian yang berjudul Strategi Kebijakan Sosial dalam Upaya Meminimalisir Angka Kriminalitas di Jawa Timur. Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan strategi kebijakan sosial yang dapat diterapkan dalam upaya meminimalisir angka kriminalitas di Jawa Timur. Riset ini...Read More
Umsida.ac.id – Berkembangnya teknologi dan informasi mempengaruhi penggunaan perangkat digital secara luas di Indonesia dengan jumlah pengguna internet mencapai 202,6 juta pada Januari 2021. Sejalan dengan munculnya media baru (new media), fungsi dan manfaat media juga mulai berubah. Dari perubahan fungsi media inilah, dosen Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), Poppy Febriana SSos...Read More
Umsida.ac.id – Dalam kegiatan Workshop Kebangsaan Menjaga Keberagaman Bangsa Dalam Bingkai Demokrasi Pancasila yang diselenggarakan oleh Direktorat Kemahasiswaan Dan Alumni Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) pada Senim (27/11/2023), terdapat satu materi yang membahas tentang pentingnya persatuan di tahun politik 2024. Materi dalam kegiatan yang bekerja sama dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur ini disampaikan oleh seorang...Read More
Umsida.ac.id – Perkembangan anak dipengaruhi oleh dukungan, stimulasi, dan pola asuh yang kondusif. Orang tua, sebagai lingkungan terdekat, memainkan peran penting dalam pengasuhan anak. Namun, kurangnya pemahaman orang tua tentang kebutuhan perkembangan anak dapat menyebabkan pola asuh yang tidak tepat. Pendidikan pra-sekolah dianggap sebagai lingkungan yang kondusif untuk menstimulasi perkembangan anak. Tapi kesadaran akan pentingnya...Read More
Umsida.ac.id – Kabar membanggakan datang dari salah satu dosen program studi Fisioterapi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida). Ia adalah Herista Novia Widianti SFt Ftr Mfis yang telah menjadi volunteer di salah satu perhelatan akbar sepak bola dunia yakni FIFA World u-17 World Cup 2023. Program volunteer ini ia ikuti sejak 10 November hingga 2 Desember 2023....Read More
Umsida.ac.id – Asisten Laboratorium (Aslab) program studi Informatika Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) sukses menyelenggarakan workshop yang bernama “Machine Learning with Python”. Kegiatan ini dilaksanakan di laboratorium informatika pada Sabtu, (25/11/2023). Respon kegiatan machine learning with Python Acara ini bertujuan untuk mendalami pengetahuan mengenai machine learning, terutama dalam konteks bahasa pemrograman Python. Materi kegiatan ini disampaikan...Read More
Umsida.ac.id – Direktorat Kemahasiswaan dan Alumni Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) bekerja sama dengan Pemerintah Provinsi Jawa Timur (Pemprov Jatim) melaksanakan Workshop Kebangsaan Menjaga Keberagaman Bangsa dalam Bingkai Demokrasi Pancasila. Kegiatan ini dilaksanakan di ruang Mini Teater Kampus 1 Umsida pada Senin (27/11/2023). Dalam workshop ini diisi oleh tiga pembicara, yakni Fajar Muharram SSos MIP selaku...Read More
Umsida.ac.id – Salah satu atlet beladiri cabang jujitsu Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) bernama yang berasal dari program studi Teknik Industri berhasil menjadi wisudawan berprestasi Umsida ke-42 tahun 2023. Karir sebagai atlet Wisudawan yang akrab disapa Reza ini mulai menekuni dunia jujitsu sejak duduk di bangku kelas satu SMA. Jujitsu menjadi menjadi pilihan Reza karena beladiri...Read More
Umsida.ac.id – Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Fikes Umsida) menggelar acara Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Profesi yang Ke – XI secara luring untuk 20 lulusan progam studi D4 Teknologi Laboratorium Medis, 17 lulusan D4 Manajemen Informasi Kesehatan, dan 1 lulusan D3 Fsioterapi. Acara ini berlangsung di Aula Mas Mansyur GKB 2 lt 7 Kampus...Read More
Umsida.ac.id– Pengalaman pahit, ajari Nur Izza Narulita menjadi lebih baik hingga menjadi seorang wisudawan berprestasi pada Wisuda ke 42 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) yang diselenggarakan di Auditorium KH Ahmad Dahlan, Sabtu (18/11/2023). Lita sapaan akrabnya, berhasil lulus dari prodi manajemen Umsida dan meraih gelar wisudawan berprestasi karena telah meraih Juara 3 Tanding dewasa putri Banten...Read More