Umsida.ac.id – Rektor Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) Dr Hidayatulloh MSi menjadi pembicara dalam acara Baitul Arqom Pimpinan Majelis Pembinaan Kader Pimpinan Cabang (PC) Aisyiyah Waru di Graha Umsida, Trawas, (21/01/2024). Saat menyampaikan materi, Wakil Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Timur (PWM Jatim) ini membahas tentang ciri pemimpin dalam Islam dan peran seorang pemimpin. Apalagi saat...Read More
Umsida.ac.id– Kegiatan International students exchange Universiti Malaya (UM) Malaysia di Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) tak hanya berikan seminar tetapi juga memberikan ruang mahasiswa dari kedua Universitas untuk berinteraksi lebih dekat melalui Forum Group Discussion (FGD) pada Sabtu (13/01/2024). Suasana FGD Selama kegiatan ini berjalan kepala kemahasiswaan Fakultas Psikologi dan...Read More
Umsida.ac.id- Universiyas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) kembali menyelenggarakan Pendidikan Khusus Profesi Advokat (PKPA) bekerjsama dengan DPN PERADI dan DPC PERADI Surabaya dan dilaksanakan selama 14 hari secara Luring dan Daring. Kegiatan PKPA di Umsida Kegiatan PKPA secara berkelanjutan ini dilaksanakan guna memberikan bekal keilmuan bagi para calon advokat sebelum dapat terjun memberikan pelayanan bantuan hukum kepada masyarakat...Read More
Umsida.ac.id – Seusai bercerita tentang hubungan antara Buya Hamka, Bung Karno, dan Muhammadiyah dalam memperjuangkan dan mempertahankan kemerdekaan Indonesia, Prof Dr Abdul Mu’ti MEd menjelaskan tentang peran Muhammadiyah di era Bung Karno dan menjelang pesta politik 2024. “Dari kisah Bung Karno, bisa didapatkan bahwa betapa pun kita berbeda pilihan, tapi hubungan akan tetap terjaga dengan...Read More
Umsida.ac.id– Demi menentukan kesuksesan dan kelancaran program pendidikan di Indonesia, Dr Nurdyansyah MPd tulis buku ajar berjudul inovasi pembelajaran sekolah unggul. Dalam podcast BuDosen perpustakaan Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) Doktor bidang teknologi pembelajaran itu ingin mengedukasi masyarakat terutama mahasiswa magister manajemen pendidikan islam di Umsida untuk memahami ilmu manajemen pengelolaan pendidikan. Sebelum menjelaskan lebih jauh...Read More
Umsida.ac.id – Muhammad Iqbal Wi’an Ekaputra, mahasiswa penyandang difabel dari program studi Pendidikan Bahasa Arab Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (PBA Umsida) berhasil meraih juara 2 dalam lomba Karya Tulis Ilmiah (KTI) Alquran MTQ provinsi Kalimantan Timur. Kompetisi ini diselenggarakan oleh LPTQ Kalimantan Timur yang diadakan selama dua hari di kota Balikpapan (27-30/12/2023). Di hari pertama, ia...Read More
Umsida.ac.id– Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) wujudkan mahasiswa gapai fid dunya hasanah, wa fil akhirati hasanah Ungkap Dekan FAI Dr Imam Fauzi Lc MPd saat hadiri podcast Umsida Menyapa dan jelaskan seputar FAI. Kenali FAI Umsida Fakultas ini merupakan fakultas pertama yang ada di Umsida dan telah berdiri selama 37 tahun. Memiliki...Read More
Umsida.ac.id – Kantor Layanan Lazismu Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (KLL Umsida) menyambut 9 tamu dari KLL Universitas Muhammadiyah Surakarta (UM Surakarta) dalam rangka silaturahmi dan benchmarking di ruang rapat, Rabu (17/01/2024). Acara diawali dengan sambutan dari manajer KLL Umsida yakni Dr Kumara Adji Kusuma SFilI CIFP. Dalam sambutannya, ia menyampaikan tentang perkembangan Lazismu Umsida. “Awalnya, dana...Read More
Umsida.ac.id– Musik, selain menyenangkan juga mampu tingkatkan kecerdasan anak paling efektif ungkap Evie Destiana SSn MPd dalam kegiatan International Students Exchange Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) bersama Universiti Malaya (UM) Malaysia. Pentingnya Media Musik Bagi Anak Dalam paparannya Evie mengutip dari para ahli bahwa kurikulum anak usia dini menetapkan indikator...Read More
Umsida.ac.id – Beroperasi sejak minggu lalu, pojok statistik menawarkan beberapa program unggulan yang telah disepakati bersama BPS Sidoarjo. Dalam mempraktikkan program kerja nantinya, mahasiswa juga dilibatkan dengan tujuan agar mereka memiliki pengalaman praktis di lapangan. Bahkan ada rencana untuk membuka magang untuk mahasiswa. Pojok statistik adalah salah satu unit yang masih tergolong jarang ditemui, terutama...Read More