Dean of FBHIS Presses New Spirit at Fortama Faculty in 2019

[:id]umsida.ac.id- Setelah fortama tingkat universitas,  Umsida melangsungkan Fortama tingkat fakultas yang nantinya akan ditutup dengan acara inaugurasi di minggu berikutnya. Auditorium KH Ahmad Dahlan di GKB 2 kampus 1, menjadi tempat fortama tingkat FBHIS (Fakultas Bisnis, Hukum, dan Ilmu Sosial),  Sabtu (14/09).

Dalam sambutannya,  Wisnu P. Setiyono, SE,  MSi, PhD, Dekan FBHIS menyampaikan secara umum mengenai perkuliahan yang akan ditempuh oleh mahasiswa baru. Berikut dengan bentuk kerja sama antara prodi yang ada di FBHIS dengan pihak lain. Tak hanya itu, prestasi-prestasi tingkat regional hingga internasional tak luput ditampilkan dalam slide.

“Saya berharap, program studi Manajemen, Akuntansi, Hukum, Administrasi Publik,  dan Magister Manajemen bisa menyusul program studi Ilmu Komunikasi yang telah terakreditasi A,” ungkap Wisnu.

Setiap program studi yang ada di FBHIS mempunyai kegiatan yang sangat disayangkan jika dilewatkan. Studi ekskursi (kunjungan ke perusahaan-perusahaan di Indonesia), student exchange (pertukaran mahasiswa berkuliah di dalam ataupun di luar negeri selama satu semester), magang, seminar dan call for paper, pengabdian masyarakat, dan sebagainya.

Selain kegiatan akademik, Dekan FBHIS sekaligus dosen ini juga menyarankan para mahasiswa agar berkarya. “Kuliah dalam sehari kan hanya dua mata kuliah. Masih banyak waktu luang. Ikuti kegiatan-kegiatan yang bermanfaat. Ikut organisasi atau UKM yang ada di Umsida,” ujar Dekan FBHIS.

Masih banyak rangkaian acara fortama FBHIS yang akan ditampilkan untuk menggugah  semangat para mahasiswa baru dalam memulai statusnya sebagai mahasiwa. Mahasiswa hebat, Indonesia kuat. (inka)[:en]umsida.ac.id- After fortama at the university level, Umsida held Fortama at the faculty level which will be closed with an inauguration event the following week. The KH Ahmad Dahlan Auditorium in GKB 2, campus 1, became the focal place for the FBHIS level (Faculty of Business, Law and Social Sciences), Saturday (09/14).
In his remarks, Wisnu P. Setiyono, SE, MSi, PhD, the Dean of FBHIS will deliver a public lecture that will be delivered by new students. Next is the form of cooperation between study programs at FBHIS and other parties. Not only that, achievements from regional to international level were not left unanimously agreed in the slide.
“I hope that the Management, Accounting, Law, Public Administration, and Management Masters study programs can discuss Communication Studies programs that have been accredited with A,” said Wisnu.
Every studio program at FBHIS has a very unfortunate activity to be missed. Excursion studies (visits to companies in Indonesia), student exchanges (student exchanges at home abroad for one semester), internships, seminars and appeals for papers, community service, and so on.
In addition to academic activities, the FBHIS Dean and lecturer also invited students to succeed. “There are only two courses in a day. There is still plenty of free time. Follow useful activities. Join organizations or SMEs in Umsida,” said the Dean of FBHIS.
There are still many series of FBHIS fortama events that will be moved to arouse the enthusiasm of new students in starting their status as students. Great student, Indonesia is strong. (inka)[:]

Berita Terkini

magister ilmu komunikasi Umsida 1
Launching Magister Ilmu Komunikasi Umsida, Pendaftaran Sudah Dibuka!
October 28, 2025By
muhammadiyah
Muhammadiyah Tetapkan Awal Puasa Ramadan 2026 pada 18 Februari
October 23, 2025By
S2 Ilmu Komunikasi Umsida
S2 Ilmu Komunikasi Umsida Sudah Buka, Siap Cetak Pakar New Media
October 13, 2025By
prodi sains data
Umsida Resmi Buka S1 Sains Data, Siap Buka Peluang Data Analyst
October 11, 2025By
pendampingan korban Ponpes Al Khoziny
Keluarga Korban Ponpes Al Khoziny Panik, Bramasgana Umsida Dampingi 4 Hari
October 4, 2025By
Umsida dan PT Mellcoir Sport Indonesia
Magang di PT Mellcoir Sport Indonesia, Mahasiswa Umsida Ikut Expo UMKM di Jakarta
October 3, 2025By
Bramasgana di Ponpes Al Khoziny
Bramasgana di Ponpes Al Khoziny: Sekitar 60 Korban Masih Tertimbun
October 2, 2025By
Umsida kampus ramah nonmuslim
Jadi Kampus Ramah Latar Belakang Agama, Ini Cerita Malvin dan Keluarga Tentang Umsida
September 3, 2025By

Riset & Inovasi

riset dan abdimas umsida
Umsida Raih Penghargaan Atas Kinerja Riset dan Abdimas LLDIKTI Wilayah 7
November 4, 2025By
Program Action FPIP Umsida
Action, Abdimas Gagasan Mahasiswa FPIP Umsida yang Pedulikan Pendidikan Anak Desa
November 1, 2025By
dosen Umsida wujudkan ketahanan pangan, riset dan abdimas
Wujudkan Ketahanan Pangan, Dosen Umsida Dampingi SMKN 1 Jabon
November 1, 2025By
lang and tech
Lang and Tech, Inovasi PBI dan PTI Umsida Tunjang Materi secara Daring
October 19, 2025By
renalmu.com
Aplikasi Renalmu.com, Inovasi Dosen Umsida Dorong Transformasi Digital Pelayanan Hemodialisis di Rumah Sakit
October 17, 2025By

Prestasi

riset dan abdimas umsida
Umsida Raih Penghargaan Atas Kinerja Riset dan Abdimas LLDIKTI Wilayah 7
November 4, 2025By
inovasi laboran MIK Umsida
Inovasi Augmented Reality Laboran MIK Umsida Antarkan Prestasi Gemilang
October 28, 2025By
Umsida perguruan tinggi unggul
Umsida Masuk 10 Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia Tahun 2025 Versi SINTA Score 3 Years
October 27, 2025By
Tim fisioterapi Umsida
Tim S1 Fisioterapi Umsida Juara 2 Medical and Health Competition Vol 2 2025
October 21, 2025By
inovasi limbah cangkang kupang 3
Olah Limbah Cangkang Kupang, Mahasiswa TLM Umsida Raih Juara 2 PKP2 PTMA 2025
October 19, 2025By