Diskusi RUU PKS LKBH Umsida Hadirkan Pembicara Lintas Prodi

Umsida.ac.id – Ditundanya pengesahan Rancangan Undang-undang Penghapusan Kekerasan Seksual (RUU PKS) oleh Dewan Perwakilan Rakyat Indonesia menimbulkan gejolak di dalam masyarakat. Melihat hal tersebut, Lembaga Konsultasi dan Bantuan Hukum Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (LKBH Umsida) mengadakan diskusi dengan tajuk RUU Penghapusan Kekerasan Seksual di mata emak-emak, Selasa (21/7). Dengan menghadirkan tiga pembicara  diskusi ini menghadirkan tiga pembicara, yaitu Emy Rosnawati SH, Widyastuti M Psi Psikolog, dan Yayuk Fauziah S Ag M Pd I.

Salah satu pembicara dalam diskusi, Widyastuti MPsi Psikolog menjelaskan pentingnya pengesahan RUU PKS dalam konteks psikologi bagi korban kekerasan seksual. “Anak-anak dan perempuan adalah pihak yang paling banyak mengalami kekerasan secara seksual,” ujarnya di tengah sesi pemaparan materi. Korban yang mengalami kekerasan seksual akan mengalami dampak psikologis berupa PTSD (Post Traumatic Stress Disorder) atau biasa disebut dengan gangguan yang muncul ketika seseorang mengalami peristiwa yang tidak menyenangkan dan mencekam.

Metode penanganan korban kekerasan seksual pada individu kasuistik bisa berupa psikoterapi/konseling. Selaindengan metode terapi dan konseling, penanganan para korban kekerasan seksual bisa dilakukan melalui komunitas, yaitu berupa peran aktif masyarakat dalam menanggapi kasus kekerasan seksual . Sedangkan melalui komunitas berupa peran aktif masyarakat dalam menanggapi kasus kekerasan seksual di lingkungan terdekat . Perempuan yang akrab di sapa widya ini mengatakan jika di dalam RUU PKS Korban kekerasan seksual mendapatkan jaminan secara hukum, rehabilitasi dan layanan psikologis.

Berita Terkini

SMP Muhammadiyah Plus Salatiga ke Umsida 3
SMP Muhammadiyah Plus Salatiga Ajak Siswa Baru Kunjungi Umsida
July 18, 2025By
penerimaan mahasiswa baru Umsida 4
Belajar Tentang Sistem Penerimaan Mahasiswa Baru, Unida Kunjungi Umsida
July 17, 2025By
green campus Umsida
Wujudkan Green Campus, Umsida Integrasikan Konsep Keberlanjutan dalam Setiap Aspek Pendidikan
July 17, 2025By
pelatihan koding dan kecerdasan artifisial 3
Gelar Pelatihan Koding dan Kecerdasan Artifisial, FPIP dan FST Umsida Latih 144 Sekolah
July 15, 2025By
yudisium FST Umsida 2025 4
FST Umsida Kukuhkan 258 Mahasiswa Lulus Yudisium 2025
July 14, 2025By
factory visit Psikologi Umsida.png
Factory Visit ke Industri Legendaris, Mahasiswa Psikologi Umsida Kupas Sistem SDM dan Budaya Kerja
July 14, 2025By
film dokumenter Ikom Umsida
Comfis #8 Tampilkan Karya Film Dokumenter dan Pameran Foto Sinematik Mahasiswa Ikom Umsida
July 13, 2025By
Unimerz belajar di FK Umsida 2
FK Umsida Jadi Rujukan Unimerz dalam Rencana Pembukaan Fakultas Kedokteran
July 11, 2025By

Riset & Inovasi

riset dan inovasi DRPM Umsida
Umsida Kembangkan Riset dan Inovasi Melalui Seminar, Pameran, dan Diseminasi dengan 3 Kampus
July 16, 2025By
pengganti agregat kasar Teknik Sipil Umsida 2
Ragam Inovasi Pengganti Agregat Kasar dari Teknik Sipil Umsida, Siap Diterapkan ke Lapangan
July 13, 2025By
civil day 2025
Civil Day 2025, Ajang Mahasiswa Teknik SIpil Tunjukkan Inovasinya
July 9, 2025By
pentingnya keamanan pangan 1
Ajak Melek Literasi Keamanan Pangan, Warek 1 Umsida Andil di Pendampingan PSAT
June 30, 2025By
pemeriksaan gigi 1
Gelar Pemeriksaan Gigi Bumil, FKG Umsida Edukasi 22 Ibu untuk Jaga Kesehatan Gigi dan Mulut
June 24, 2025By

Prestasi

Ikom Umsida juara Silat Apik
Tak Hanya Delegasi Mahasiswa, Ikom Umsida Juga Raih 2 Juara Ini di SILAT APIK PTMA 2025
July 4, 2025By
ikom Umsida potret masyarakat Cirebon
Potret Masyarakat Cirebon dalam Audio Visual, 4 Mahasiswa Ikom Borong Prestasi Silat Apik 2025
July 3, 2025By
ikom Umsida silat apik 3
Ikom Umsida Borong 11 Prestasi di Silat Apik UM Cirebon 2025
July 2, 2025By
Umsida Kampus Islami Terbaik III_11zon
Umsida Jadi Kampus Islami Terbaik III pada Muhammadiyah Higher Education Awards 2025
June 30, 2025By
mahasiswa Administrasi Publik Umsida
Mahasiswa Administrasi Publik Juara 1 Kumite +84 Kg Senior Putra Piala Guberur Jatim Cup
June 28, 2025By