HIMA PAI Ajak Mahasiswa Pentingnya Toleransi dalam Beragama

Umsida.ac.id- Pentingnya toleransi dalam bermasyarakat gerakkan Himpunan Mahasiswa Pendidikan Agama Islam gelar seminar pendidikan dan penalaran pada Selasa (24/12). Acara bertajuk Bukan Sekedar Toleransi Basa-basi Tanpa Isi ini bertempat di Aula Mas Mansyur umsida kampus 1.

Acara ini semakin menambah antusias peserta dengan hadirnya Dr N Faqih Syarif H sebagai pemateri. Dalam pemaparannya ia mengungkapkan pemahaman toleransi saat ini cenderung hanya dikaitkan dengan persoalan agama. Terlebih dengan mengatasnamakankalau agama islam, ,”Untuk- ku agama ku, untuk-mu agama-mu,” ujarnya.

Saat ini juga umat islam kerap mendapat tudingan sebagai agama radikal, namun seharusnya umat islam tidak geram ketika disebut radikal, karna radikal itu memiliki makna,”Ramah, terdidik, dan berakal,” ungkapnya. Dalam penyampaiannya kali ini, Dr N Faqih Syarif H mengungkapkan adanya pemahaman toleransi yang terlalu sempit, “Hal ini menunjukkan kalau kita ini membutuhkan narasi yang betul demi mencerdaskan masyarakat dan kehidupan bangsa. Ada 5 kesadaran yang harus dibangun, pertama sadar tuhan, lalu sadar diri, sadar terhadap hidup, sadar akan masalah, dan sadar bahagian,” tambahnya.

Hadirnya acara ini tentu memiliki tujuan agar memberikan pemahaman yang benar mengenai apa itu toleransi. Hal senada diungkap oleh M Faris Ainun Habibi selaku ketua pelaksanaan ,”Kami adakan acara ini tentu memiliki tujuan untuk mencerdaskan masyarakat terutama soal toleransi, sehingga ke depannya masyarakat bisa memahami bagaimana toleransi itu harus diterapkan,” jelasnya.

Ditulis oleh Sayyidatunisa

edit etik siswati Ningrum

Berita Terkini

SDGs Center Umsida
SDGs Center Umsida Dorong Hilirisasi Riset untuk Pembangunan Berkelanjutan Jawa Timur
November 20, 2025By
Apresiasi sekolah partnership Umsida
Umsida Beri Apresiasi untuk Sekolah Partnership yang Berkontribusi dalam Penerimaan Mahasiswa Baru
November 20, 2025By
kick off penerimaan mahasiswa baru Umsida 4_11zon
Umsida Resmi Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2026/2027
November 19, 2025By
magister ilmu komunikasi Umsida 1
Launching Magister Ilmu Komunikasi Umsida, Pendaftaran Sudah Dibuka!
October 28, 2025By
muhammadiyah
Muhammadiyah Tetapkan Awal Puasa Ramadan 2026 pada 18 Februari
October 23, 2025By
S2 Ilmu Komunikasi Umsida
S2 Ilmu Komunikasi Umsida Sudah Buka, Siap Cetak Pakar New Media
October 13, 2025By
prodi sains data
Umsida Resmi Buka S1 Sains Data, Siap Buka Peluang Data Analyst
October 11, 2025By
pendampingan korban Ponpes Al Khoziny
Keluarga Korban Ponpes Al Khoziny Panik, Bramasgana Umsida Dampingi 4 Hari
October 4, 2025By

Riset & Inovasi

abdimas Umsidaa desa Gendro 5
Petani dan Peternak Desa Gendro Lebih Maju dengan Pendampingan Umsida
November 14, 2025By
posyandu remaja
Umsida dan Umla Gelar Posyandu Remaja, Pasar Gizi, dan Pencatatan Digital Kohort di Balungtawun Lamongan
November 11, 2025By
Science Techno Park Desa Gendro 2
Desa Gendro Jadi Prototipe Science Techno Park Pertanian Inovatif oleh Dosen Umsida
November 10, 2025By
riset dan abdimas umsida
Umsida Raih Penghargaan Atas Kinerja Riset dan Abdimas LLDIKTI Wilayah 7
November 4, 2025By
Program Action FPIP Umsida
Action, Abdimas Gagasan Mahasiswa FPIP Umsida yang Pedulikan Pendidikan Anak Desa
November 1, 2025By

Prestasi

mahasiswa lolos 3 pendanaan besar
3 Pendanaan Besar Antarkan Mahasiswa Ini Jadi Wisudawan Berprestasi
November 22, 2025By
pesan menyentuh wisudawan
Dari Jerih Payah Sang Bunda, Tumbuh Wisudawan Umsida yang Pantang Menyerah
November 17, 2025By
Riset dan Abdimas Umsida raih klaster mandiri
Riset dan Abdimas Umsida Masuk Klaster Tertinggi Perguruan Tinggi Nasional 2026
November 13, 2025By
riset dan abdimas umsida
Umsida Raih Penghargaan Atas Kinerja Riset dan Abdimas LLDIKTI Wilayah 7
November 4, 2025By
inovasi laboran MIK Umsida
Inovasi Augmented Reality Laboran MIK Umsida Antarkan Prestasi Gemilang
October 28, 2025By