Inovasi Kesehatan di Tengah Pandemi

Umsida.ac.id- Pembahasan lahirnya inovasi baru di bidang kesehatan sejak adanya pandemi dibicarakan oleh Alfinda Ayu Hadikasari sebagai host dan Umi Khoirun Nisak, SKM., M.Epid sebagai narasumber #UmsidaMenyapa yang disiarkan langsung melalui youtube Umsida 1912, Selasa (09/03).

Terhitung sudah satu tahun hidup bersama covid-19 membuat kita dipaksa untuk beradaptasi dan menerapkan Revolusi Industri 4.0, tidak dipungkiri lagi pada kondisi ini melahirkan startup-startup baru yang mecoba untuk membuat sesuatu hal aplikasi-aplikasi baru guna mengembangkan sebuah inovasi.

Dalam hal Pelayanan Kesehatan banyak sekali inovasi yang ditemukan oleh para ilmuwan Indonesia dalam membantu para tenaga kesehatan.

“Para ilmuwan Indonesia itu menemukan salah satu inovasi, contohnya waktu lalu juga di launching ada robot Raisa, dia sejenis robot yang membantu para tenaga medis untuk memberikan atau mengingatkan obat kepada para pasien yang diisolasi,” tutur pada podcast #UmsidaMenyapa (09/03 ).

“Kemudian inovasi sekarang yang sedang berkembang itu ada Genose. Berkembang dengan hal tersebut, kalau dulu kita mau periksa ke dokter harus bertemu dengan dokter, sekarang rumah sakit itu berbondong-bondong mengalihkan bagaimana caranya pasien tidak perlu kerumah sakit tetapi mereka bisa bertemu dengan para dokter kesayangannya, jadi mereka tidak perlu ke rumah sakit secara langsung,” lanjutnya.

Rekam Medis, salah satu bagian pelayanan kesehatan dalam hal dokumen yang memiliki berjuta-juta informasi kesehatan juga memiliki inovasi yaitu beralih dari penulisan manual ke reka medis elektronik.

“Rekam medis itu pusat data dan informasi kesehatan, jadi rekaM medis itu suatu data yang besar karena data-data semua pasien yang pernah ke rumah sakit itu di kumpulkan dalam rekam medis, riwayat penyakit, perawatan yang diberikan, obat-obat yang diberikan, serta dokter siapa yg merawat itu ada di rekam medis semua. Nah, rumah sakit saat ini sudah mengembangkan inovasi yang mengarah ke rekam medis secara elektronik untuk menghindari hal-hal yang tidak ribet dan tentunya juga untuk meminimalisir tertularnya virus covid dari pasien,” ungkap Umi.

Bisa diambil kesimpulan bahwa teknologi yang berhubungan dengan rekam medis atau electronic health record saat ini memang harus benar-benar dikembangkan serta berharap adanya inovasi-inovasi baru yang diciptakan sehingga informasi yang ada bisa dikelola dan bisa bermanfaat secara keseluruhan.

Ditulis: Fitria Trisna Sisiliani

Berita Terkini

lomba matematika Himaksida
Lomba Matematika dan Akuntansi Satukan Logika dan Analisis di Ajang AMC 2025
July 1, 2025By
pembekalan mahasiswa Umsida
Calon Mahasiswa Umsida Lulusan 2025 Dibekali Seminar dan Pendampingan Eksklusif
July 1, 2025By
MoU Umsida dan Pengadilan Agama Sidoarjo 4
MoU Pengadilan Agama Sidoarjo dan Umsida, Sinergi Kembangkan Pendidikan Hukum
June 27, 2025By
motivasi mahasiswa KIP-K Umsida 3
Mahasiswa KIP-K Umsida 2025 Dapat Pesan Ini dari Ketua Senat FMIPA IPB
June 27, 2025By
Kemendikti Saintek amanahi Umsida 4
Umsida Jadi Tuan Rumah Sosialisasi KIP-K PPAPT Kemendikti Saintek 2025
June 26, 2025By
studi tiru UMM Palu 1
Studi Tiru dan Laboratory Visit UM Palu ke Umsida, Siapkan Pembukaan FK
June 25, 2025By
mahasiswa melek akan pelayanan publik 1
Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Diskominfo Sidoarjo Ajak Mahasiswa Umsida Berani Bersuara
June 25, 2025By
Dr Imam Fauji berpulang
Dr Imam Fauji Berpulang, Duka Mendalam Keluarga Besar Umsida
June 23, 2025By

Riset & Inovasi

pentingnya keamanan pangan 1
Ajak Melek Literasi Keamanan Pangan, Warek 1 Umsida Andil di Pendampingan PSAT
June 30, 2025By
pemeriksaan gigi 1
Gelar Pemeriksaan Gigi Bumil, FKG Umsida Edukasi 22 Ibu untuk Jaga Kesehatan Gigi dan Mulut
June 24, 2025By
tanaman pionir Lumpur Sidoarjo 3
Peneliti Umsida Manfaatkan Tanaman Pionir Sebagai Agen Fitoekstraksi di Lumpur Sidoarjo
June 12, 2025By
FKG Umsida aktif di abdimas 1
Peran Aktif FKG Umsida Kepada Para Lansia, Edukasi Kesehatan Gigi di Usia Senja
June 12, 2025By
potensi Lumpur Sidoarjo 2
Temukan Potensi di Lumpur Sidoarjo, Peneliti Umsida Kolaborasi dengan PPLS
June 11, 2025By

Prestasi

Umsida Kampus Islami Terbaik III_11zon
Umsida Jadi Kampus Islami Terbaik III pada Muhammadiyah Higher Education Awards 2025
June 30, 2025By
mahasiswa Administrasi Publik Umsida
Mahasiswa Administrasi Publik Juara 1 Kumite +84 Kg Senior Putra Piala Guberur Jatim Cup
June 28, 2025By
perunggu di piala gubernur Jatim II
Raih Perunggu Piala Gubernur Jatim II 2025, Mahasiswa Ini Bersaing dengan Tim Militer
June 26, 2025By
PTMA Mitra RisetMu Terbaik IV
Jadi PTMA Mitra RisetMu Terbaik IV, Umsida Buat Roadmap Sesuaikan Kampus Berdampak
June 23, 2025By
Umsida jadi lembaga program koding
Umsida Jadi Lembaga Penyelenggara Pendidikan dan Pelatihan Program Koding dan KA
June 21, 2025By