Lolos Program Bangkit, Mahasiswa Informatika ini Berharap Lanjutkan Studi Ke Luar Negeri

Umsida.ac.id – Hawwani Muhdat Azzahrah, mahasiswi prodi Informatika Fakultas Sains dan Teknologi (SAINTEK) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) berhasil lolos diterima pada Program (Bangun Kualitas Manusia Indonesia) Bangkit Dikti 2021 yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), Minggu (24/01).

Mahasisiwi yang akrab disapa Haw ini, menjelaskan bahwa Program Bangkit bekerja sama dengan Google, Traveloka, dan Gojek yang di ikuti oleh mahasiswa di seluruh Perguruan Tinggi Indonesia. Bangkit ditujukan kepada mahasiswa yang ingin mempelajari dasar Machine Learning, Cloud Computing, dan Android yang ditawarkan melalui Kampus Merdeka.

Menurut Haw – sapaan akrabnya- melalui Program Bangkit ini bisa dijadikan bekal untuk kedepannya. “Program ini full menggunakan bahasa Inggris, bisa menjadi bekal untuk kedepannya. Karena saya ingin melanjutkan studi ke luar negeri,” terangnya.

Sempat merasa kurang persiapan dalam mengikuti ujian program Bangkit dikarenakan banyak project dan tugas UAS, ia mampu menyelesaikan soal – soal tes yang diberikan seperti matematika dasar, program dasar, matematika informatika, pemrograman, psikologi, dan lain sebagainya. “Saat tes terasa sedikit terbantu, karena rata – rata pernah saya pelajari saat kuliah di Informatika. Mungkin yang perlu dipersiapkan lebih lanjut adalah bahasa Inggrisnya,” ujar mahasiswi yang aktif mengikuti Aslab Informatika.

Saat pengumuman lolos diterima oleh Program Bangkit, Haw terpilih pada program Machine Learning. Ia mengambil 14 SKS di Bangkit yang dilakukan secara daring Februari mendatang. Dengan bangkit ini, ia berharap dapat meningkatkan pengetahuan, skill dan wawasan, serta pembinaan 3000 talenta digital terampil guna mempersiapkan Sembilan juta talenta digital terampil pada tahun mendatang.

Dosen Informatika, Uce Indahyanti S Kom M Kom selaku dosen pembimbing menuturkan “Program Bangkit dapat mengkonversi mata kuliah hingga 20 SKS, dengan 900 jam selama 18 minggu. Apabila mahasiswa mampu lolos menyelesaikan program ini, akan lanjut ke tahap berikutnya untuk mendapatkan sertifikasi Internasional,” tuturnya.

Ditulis : Anis Yusandita

Edit : Anis Yusandita

Berita Terkini

Produk UMKM Mitra Umsida Borong Perhatian INDOVEC 2024
Sukses Mendunia! Produk UMKM Mitra Umsida Borong Perhatian di INDOVEC 2024, Batam
November 23, 2024By
praktik menjadi tour guide 2
Asah Kemampuan Menjadi Tour Guide, Bahasa Inggris Umsida Praktik di Yogyakarta
November 23, 2024By
Business English Management 3
Business English, Salah Satu Mata Kuliah Asik di Bahasa Inggris Umsida
November 22, 2024By
Bukti Kualitas Unggul, Umsida Kembali Bawa Pulang Silver SNI Award 2024
Bukti Kualitas Unggul, Umsida Kembali Bawa Pulang Silver SNI Award 2024
November 22, 2024By
Pelatihan Hidroponik
Buat Pelatihan Hidroponik kepada 126 Siswa, Agroteknologi Umsida Dorong Kesadaran Generasi Muda
November 21, 2024By
Tapak Suci Umsida Raih 3 Emas dan Perolehan Pesilat Terbaik
Kado Manis Awal Periode, Tapak Suci Umsida Raih 3 Emas dan Peroleh Pesilat Terbaik
November 20, 2024By
Dosen Umsida Ini Kembali Rain Prestasi
Membanggakan, Dosen Umsida Berprestasi Ini Kembali Terima Penghargaan
November 17, 2024By
Dosen Umsida Ini Raih Penghargaan Publikasi Ilmiah Award 2023-2024, 3 Kategori Sekaligus
Dosen Umsida Ini Raih Penghargaan Publikasi Ilmiah Award, 3 Kategori Sekaligus
November 16, 2024By

Riset & Inovasi

Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
September 16, 2024By
ekonomi sirkular
Dosen Umsida Beri Pelatihan Penerapan Manajemen Usaha Berbasis Ekonomi Sirkular pada Proses Produksi Pangan Halal
September 14, 2024By
Pembelajaran Melalui E-Modul (4)
Umsida Dorong Inovasi Pembelajaran Melalui E-Modul Literasi Berbasis Etnopedagogi
September 11, 2024By
Mesin Perajang dan Pengaduk Sambal
Inovasi Mesin Perajang dan Pengaduk Sambal Otomatis 3 Dosen Umsida
September 8, 2024By
legalitas BUMDesa
Tim Abdimas Umsida Akan Urus 5 Legalitas BUMDesa di 2 Kabupaten Usai Bantu 2 Desa Ini
August 29, 2024By

Prestasi

flash card kodifikasi
Laboran MIK Umsida Buat 107 Flash Card untuk Permudah Mahasiswa Pelajari Kodifikasi
November 19, 2024By
Cerita Dosen Umsida Jadi Panelis Debat Calon Walikota Mojokerto
November 18, 2024By
Mannequin Acupressure point
Buat Mannequin Acupressure Point with LED Indicator, Laboran Kebidanan Umsida Lolos Kilab 2024
November 14, 2024By
Mahasiswa Umsida Raih Juara 1 Dalam Ajang Internasional The 5 Borneo Global Summer Camp
Mahasiswa Umsida Raih Juara 1 Dalam Ajang Internasional The 5 Borneo Global Summer Camp
November 7, 2024By
Mahasiswa Umsida Raih Juara Internasional
Kompetisi Pertama Langsung Raih Juara 1 Tingkat Internasional
November 6, 2024By