PWM Jatim Sebut Pendidikan Jadi Investasi Terbaik Untuk Ubah Masa Depan

Umsida.ac.id- Dalam acara wisuda ke 41 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) sesi 1 yang diselenggarakan di di Auditorium Ahmad Dahlan, Kampus 1 Umsida, Sabtu (24-06-2023), Sekertaris Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Timur (PWM Jatim) Prof Dr Biyanto MAg ungkap bahwa pendidikan adalah investasi terbaik untuk masa depan “Kita semua yakin bahwa pendidikan adalah jalan terbaik untuk mengubah masa depan,” tuturnya.

Dalam kesempatannya, ia menjelaskan jika pendidikan merupakan investasi jangka pangka, dimana buah dari investasi ini tentu tidak bisa dipanen dalam waktu singkat. Baginya, mungkin kita perlu menunggu sekitar 20 hingga 30 tahun ke depan untuk mendapat hasil dari buah pendidikan.

Guru Besar Bidang Ilmu Filsafat itu mengatakan jika memang investasi pendidikan tidak ditempuh dalam waktu yang singkat. Namun dengan investasi terbaik di pendidikan akan memberi manfaat yang besar, tentunya bagi diri sendiri, keluarga dan juga masyarakat.

Selaras dengan hal itu, ia menambahkan, pendapat Prof Dr Syafiq A Mughni MA yang selalu mengingatkan pada kita bahwa, “pendidikan itu bergerak lambat, akan tetapi punya daya dobrak luar biasa” dalam banyak kesempatan.

Dosen Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (UINSA) itu juga menyebut kalau para orang tua harus terus memberikan akses pendidikan yang terbaik untuk anak-anaknya. “Begitu pula jika kita ingin memiliki negara yang maju, tidak ada cara lain kecuali harus memperbaiki pendidikan dengan baik,” ujarnya.

Ia selalu perwakilan Pimpinan Muhammadiyah Wilayah Jawa Timur mengucapkan selamat dan sukses pada Rektor Umsida dan keluarga besar Umsida atas banyak capaian besarnya. Semoga prodi yang didambakan, yaitu prodi kedokteran dan kedokteran gigi tidak lama lagi bisa dicapai salah satunya.

Terakhir, tak lupa Prof Biyanto memberikan selamat untuk para wisudawan Umsida mulai dari jenjang diploma, sarjana maupun pasca sarjana. “Kami juga mengucapkan selamat dan sukses untuk adik-adik wisuda mudah-mudahan Umsida memberi kesan sangat baik sehingga tidak pernah melupakan Muhammadiyah tercinta lewat kampus ini,” ujarnya. “Semoga wisudawan yang diwisuda hari ini sukses untuk mendapatkan apa yang diinginkan masing-masing,” tandasnya.

Penulis : Angelia Firdaus

Editor: Rani Syahda

*Humas Umsida

Berita Terkini

dosen Umsida dan atlet sepatu roda 3
Dukung Semangat dan Performa Atlet Sepatu Roda, Dosen Umsida Gelar Skrining dan Sharing Session
January 11, 2025By
kerja sama UBS PPNI Mojokerto dan Umsida 1
Kerja Sama Akademik Umsida dan UBS Mojokerto Tingkatkan Mutu Kebidanan
January 9, 2025By
AUM Harus Berdaya Saing: Rektor Umsida Serukan Transformasi SDM
AUM Harus Berdaya Saing: Rektor Umsida Serukan Transformasi SDM
December 26, 2024By
KKN-P 2025 Umsida
975 Mahasiswa KKN-P Umsida Siapkan Diri untuk Mengabdi
December 24, 2024By
Si Lokananta 2024, peringatan hari ibu
Momen Haru Ratusan Anak Peringati Hari Ibu dalam Event Si Lokananta
December 23, 2024By
Comm Night Run
Perdana Digelar, Comm Night Run Diikuti Lebih dari 300 Peserta dari Berbagai Daerah
December 23, 2024By
rektor Umsida saat penguatan visi misi PPI AMF
Pesan Rektor Umsida untuk PPI AMF dalam Mewujudkan Pesantren Berkemajuan
December 21, 2024By
commsport 2024
Commsport 2024, 30 Tim Futsal Sekolah se-Jatim Meriahkan Event Tahunan Ikom Umsida
December 21, 2024By

Riset & Inovasi

abdimas literasi keuangan Islam
Dosen Umsida Edukasi Literasi Keuangan Islam, Putus Kebiasaan Pinjol
January 15, 2025By
Demi Ketahanan Pangan, Ini Inovasi Bertani Kreatif ala Dosen Umsida
Demi Ketahanan Pangan Berkelanjutan, Ini Inovasi Bertani Kreatif ala Dosen Umsida
January 5, 2025By
Empowering Womenpreneur: Umsida Dorong Pemberdayaan Ibu Rumah Tangga Rusunawa Pucang
Empowering Womenpreneur: Umsida Dorong Pemberdayaan Ibu Rumah Tangga Rusunawa Pucang
January 4, 2025By
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
September 16, 2024By
ekonomi sirkular
Dosen Umsida Beri Pelatihan Penerapan Manajemen Usaha Berbasis Ekonomi Sirkular pada Proses Produksi Pangan Halal
September 14, 2024By

Prestasi

Prof Sri, guru besar manajemen 3
Perjuangan Prof Sriyono Menuju Guru Besar di Bidang Manajemen Umsida
January 14, 2025By
Duta FPIP Umsida, Berprestasi dan Menginspirasi
Duta FPIP Umsida, Berprestasi dan Menginspirasi
January 13, 2025By
pojok statistik Umsida
Pojok Statistik Umsida Jadi Layanan Kinerja Tinggi 2024 dengan Skor 2,83 dari 3
January 9, 2025By
Unstoppable! Tapak Suci Umsida Torehkan Sejarah di UPSCC 2024
Unstoppable! Tapak Suci Umsida Torehkan Sejarah di UPSCC 2024
January 3, 2025By
Gelar Doktor dengan Fokus Halal Lifestyle
Lulus Cum Laude, Dosen Umsida Raih Gelar Doktor dengan Fokus Halal Lifestyle
December 30, 2024By