KKN internasional

Tag

Umsida.ac.id – Rektor Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), Dr Hidayatulloh MSi mewakili Perguruan Tinggi Muhammadiyah dan Aisyiah (PTMA) hadir dan memberikan sambutan pada pembukaan KKN Kemitraan Internasional di Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Kuala Lumpur, Malaysia (02/08/2024). “Dalam hidup ini anda boleh tidak punya apa-apa, tetapi anda harus punya mimpi dan keinginan tentang masa depan. Dengan...
Read More
KKN Internasional dan MAS
Umsida.ac.id – 14 mahasiswa Umsida akan melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN). Namun, pengabdian mereka mungkin berbeda dengan lainnya. Mereka akan melakukan KKN internasional dan KKN Muhammadiyah ‘Aisyiyah. Rata-rata dari mereka akan berangkat menuju tempat KKN pada akhir Juli mendatang dan melaksanakan pengabdian sekitar 1-2 bulan kedepan. Salah satu mahasiswa yang akan menjalani program ini adalah...
Read More
program KKN internasional
Umsida.ac.id – Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) resmi melepas 14 mahasiswa yang terbagi dalam empat program Kuliah Kerja Nyata (KKN), Rabu (17/07/2024) di ruang rapat kampus 1.  Dr Nurdyansyah MPd selaku wakil rektor 3 Umsida menyampaikan 4 poin kepada mahasiswa KKN internasional, KKN 3 negara, KKN Thailand, dan KKN Muhammadiyah ‘Aisyiyah.  4 poin yang perlu diingat...
Read More