Terapkan Rasa Tanggung Jawab, Anggi Jadi Wisudawan Terbaik

umsida.ac.id – Skripsi berjudul An Analysis of Translation Procedures from English into Bahasa Indonesia Applied in Youtube Subtitles by the Kurzgesagt Channel, berhasil mengantarkan Anggi Apsari meraih predikat wisudawan terbaik S1 Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) Program Studi (Prodi) Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) dengan IPK 3,92.

Dalam menyelesaikan studi, perempuan yang akrab disapa Anggi mengungkapkan mengalami banyak hambatan. Pertama ketika dipertengahan kuliah, Anggi mendapatkan ujian dari kondisi keluarganya. Anggi harus merawat Ayah dan Ibunya yang jatuh sakit, “Ibuku di diagnosa sindrom dispepsia karena penyakit asam lambung yang akut sementara Ayahku mengalami gangguan telinga sebelah sehingga waktu saya harus terbagi antara mengerjakan skripsi dengan merawat mereka,” ucapnya.

Lebih lanjut, hambatan dalam menyelesaikan skripsi dengan deadline yang pendek, “Saya harus mengulang dari awal dengan topik yang baru akibat adanya pandemi covid 19 ini yang tidak memungkinkan saya untuk mengambil data ditempat sebelumnya,” tambahnya. Menurutnya, hambatan tersebut bisa diambil hikmahnya. Ia diberikan kelancaran mengerjakan semua, “Alhamdulillah, berkat doa dan support orangtua dan orang-orang terdekat saya yang tiada henti, saya bisa lulus tepat waktu dengan nilai baik,” ujarnya.

Anggi mengungkapkan dalam menghadapi hambatan datang dalam kehidupan yaitu rasa bertanggung jawab, “Rasa tanggung jawab tersebutlah yang membawa saya lulus tetap waktu dan melewati segala rintangan yang ada,” ungkapnya. Selain itu, rasa tanggung jawab ini sebagai salah satu bentuk kompetensi kepribadian bagi guru. Menurutnya, kompetensi kepribadian ini adalah attitude guru agar bisa menjadi teladan baik bagi muridnya. Kompetensi kepribadian iniah ia terapkan dalam membentuk kepribadian baik, “Sebelum menuntun siswa agar mempunyai kepribadian baik, maka saya harus memulai dari diri saya dulu,” ujarnya.

Anggi merasa bangga menjadi mahasiswa Umsida, “Saya bangga bisa berkuliah di Umsida, di Umsida mahasiswa diasah tidak hanya diranah akademik, namun juga spiritual dalam mata kuliah Al-Islam dan Kemuhammadiyahan,” ucapnya. Ia mengajak mahasiswa Umsida untuk bermimpi, berdoa, dan memberikan yang terbaik, “Bermimpi-mimpilah sebaik-baiknya mimpi, berdoalah agar dikabulkan mimpi tersebut oleh Allah, dan terakhir lakukan action terbaik untuk merealisasikan semua mimpi tersebut,” pungkasnya.

Penulis : Asita Salsabilla Maharani

Edit : Etik Siswati Ningrum

Berita Terkini

Produk UMKM Mitra Umsida Borong Perhatian INDOVEC 2024
Sukses Mendunia! Produk UMKM Mitra Umsida Borong Perhatian di INDOVEC 2024, Batam
November 23, 2024By
praktik menjadi tour guide 2
Asah Kemampuan Menjadi Tour Guide, Bahasa Inggris Umsida Praktik di Yogyakarta
November 23, 2024By
Business English Management 3
Business English, Salah Satu Mata Kuliah Asik di Bahasa Inggris Umsida
November 22, 2024By
Bukti Kualitas Unggul, Umsida Kembali Bawa Pulang Silver SNI Award 2024
Bukti Kualitas Unggul, Umsida Kembali Bawa Pulang Silver SNI Award 2024
November 22, 2024By
Pelatihan Hidroponik
Buat Pelatihan Hidroponik kepada 126 Siswa, Agroteknologi Umsida Dorong Kesadaran Generasi Muda
November 21, 2024By
Tapak Suci Umsida Raih 3 Emas dan Perolehan Pesilat Terbaik
Kado Manis Awal Periode, Tapak Suci Umsida Raih 3 Emas dan Peroleh Pesilat Terbaik
November 20, 2024By
Dosen Umsida Ini Kembali Rain Prestasi
Membanggakan, Dosen Umsida Berprestasi Ini Kembali Terima Penghargaan
November 17, 2024By
Dosen Umsida Ini Raih Penghargaan Publikasi Ilmiah Award 2023-2024, 3 Kategori Sekaligus
Dosen Umsida Ini Raih Penghargaan Publikasi Ilmiah Award, 3 Kategori Sekaligus
November 16, 2024By

Riset & Inovasi

Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
September 16, 2024By
ekonomi sirkular
Dosen Umsida Beri Pelatihan Penerapan Manajemen Usaha Berbasis Ekonomi Sirkular pada Proses Produksi Pangan Halal
September 14, 2024By
Pembelajaran Melalui E-Modul (4)
Umsida Dorong Inovasi Pembelajaran Melalui E-Modul Literasi Berbasis Etnopedagogi
September 11, 2024By
Mesin Perajang dan Pengaduk Sambal
Inovasi Mesin Perajang dan Pengaduk Sambal Otomatis 3 Dosen Umsida
September 8, 2024By
legalitas BUMDesa
Tim Abdimas Umsida Akan Urus 5 Legalitas BUMDesa di 2 Kabupaten Usai Bantu 2 Desa Ini
August 29, 2024By

Prestasi

flash card kodifikasi
Laboran MIK Umsida Buat 107 Flash Card untuk Permudah Mahasiswa Pelajari Kodifikasi
November 19, 2024By
Cerita Dosen Umsida Jadi Panelis Debat Calon Walikota Mojokerto
November 18, 2024By
Mannequin Acupressure point
Buat Mannequin Acupressure Point with LED Indicator, Laboran Kebidanan Umsida Lolos Kilab 2024
November 14, 2024By
Mahasiswa Umsida Raih Juara 1 Dalam Ajang Internasional The 5 Borneo Global Summer Camp
Mahasiswa Umsida Raih Juara 1 Dalam Ajang Internasional The 5 Borneo Global Summer Camp
November 7, 2024By
Mahasiswa Umsida Raih Juara Internasional
Kompetisi Pertama Langsung Raih Juara 1 Tingkat Internasional
November 6, 2024By