Dinda Oktaviani: Ide Bisa Didapat dari Mana Saja

Dinda Oktaviani Larasati S Nusu, akrab disapa Dinda, telah menerbitkan novel berjudul Black Love. Novel tersebut didedikaskan kepada Pevita Pearce. Bahkan Dinda menyampaikannya langsung kepada aktris muda tersebut.
Dinda membagikan pengalamannya yang mengaku awalnya bingung mau menulis apa, “Cari-cari ide terus. Akhirnya dapat. Kayaknya kalau Pevita Pearce jadi tokohnya asyik deh.”
Mahasiswa semester akhir Prodi Ilmu Komunikasi menuturkan, “Bagaimana cara mewujudkan mimpi menerbitkan buku? Ada lima hal yang aku lakuin.”
Usaha, lanjut Dinda, ide bisa didapat dari mana aja. “Bisa dari sekitar, dari baca-baca, nonton juga bisa,” ucap Dinda dalam Seminar Kepenulisan yang digelar oleh UKM LSMK.
Dinda mengungkapkan bahwa dalam menulis juga butuh keterampilan, “Konfliknya jangan gini, kurang seru. Eh kalau diganti gini kayaknya lebih logis.”
Perempuan yang lahir di kota Palu, Sulawesi Tengah, melanjutkan, “Doa kita, juga dari orangtua dan orang sekitar juga berperan dalam mewujudkan mimpi kita lho.”
Selain itu, sambung Dinda, dukungan juga dibutuhkan. “Aku udah berkali-kali kirim ke penerbit tapi ditolak. Tapi aku nggak nyerah. Temen-temen juga dukung aku.”
“Organisasi juga penting. Dari organisasi kita bisa dapat teman-teman baru, buka wawasan baru. Jadi tulisan kita bisa lebih berisi,” ujar Dinda.

Reporter: Inka Ayu P

Berita Terkini

prodi sains data
Umsida Resmi Buka S1 Sains Data, Siap Buka Peluang Data Analyst
October 11, 2025By
pendampingan korban Ponpes Al Khoziny
Keluarga Korban Ponpes Al Khoziny Panik, Bramasgana Umsida Dampingi 4 Hari
October 4, 2025By
Umsida dan PT Mellcoir Sport Indonesia
Magang di PT Mellcoir Sport Indonesia, Mahasiswa Umsida Ikut Expo UMKM di Jakarta
October 3, 2025By
Bramasgana di Ponpes Al Khoziny
Bramasgana di Ponpes Al Khoziny: Sekitar 60 Korban Masih Tertimbun
October 2, 2025By
Umsida kampus ramah nonmuslim
Jadi Kampus Ramah Latar Belakang Agama, Ini Cerita Malvin dan Keluarga Tentang Umsida
September 3, 2025By
workshop open data Jawa Timur
Open Data Jadi Kunci Analisis Berbasis Bukti dalam Workshop Statistik Sektoral Seri 11
August 25, 2025By
Umsida dan Pemkab Sidoarjo
Pertemuan Umsida dan Pemkab Sidoarjo, Bahas Kolaborasi Strategis dalam Pengembangan Potensi Daerah
August 20, 2025By
Fikes Expertise
FIKES Xpertise, Program Fikes Umsida Edukasi Kesehatan Remaja
August 19, 2025By

Riset & Inovasi

alat pemeriksaan kesehatan digital
Umsida Buat Alat Cek Kesehatan Tanpa Jarum, Mudahkan Pemeriksaan
October 9, 2025By
hibah PTTI dan PISN
Dosen Umsida Raih Hibah PTTI dan PISN 2025, Kenalkan Sidoarjo Melalui Film Dokumenter Budaya
October 7, 2025By
inovasi alat pembakaran sampah tanpa asap 3
Alat Pembakaran Sampah Tanpa Asap, Inovasi Dosen Umsida Tekan Masalah Sampah
September 25, 2025By
sekolah rakyat
Berkesempatan Mengajar di Sekolah Rakyat, Ini Pendapat Dosen Umsida
September 17, 2025By
tong sampah ramah lingkungan
KKNT 23 Umsida Rancang Tong Sampah Ramah Lingkungan untuk Kurangi Polusi Asap
September 10, 2025By

Prestasi

teknik mesin Umsida juara 1 lomba nasional
Teknik Mesin Umsida Raih Juara 1 Lomba Prototype LNT-RBM 2025
October 10, 2025By
hibah PTTI dan PISN
Dosen Umsida Raih Hibah PTTI dan PISN 2025, Kenalkan Sidoarjo Melalui Film Dokumenter Budaya
October 7, 2025By
Pomnas 2025
Pomnas 2025, 2 Skrikandi Umsida Bawa Pulang Juara
October 7, 2025By
reviewer monev hibah abdimas
3 Dosen Umsida Dipercaya Jadi Reviewer Monev Hibah Abdimas
October 6, 2025By
Pojok Statistik Umsida
Pojok Statistik Umsida Raih Peringkat 1 Nasional Kategori Binaan BPS Kabupaten
October 6, 2025By