Sambut Maba, FAI Umsida Adakan Stadium General Tingkatkan Publikasi Mahasiswa

Umsida.ac.id – Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) mengadakan acara Kuliah Tamu dengan mengusung tema Literas Digital Untuk Meningkatkan Publikasi Ilmiah Mahasiswa, melalui virtual meeting, pada Selasa (05/10). Kuliah tamu merupakan program awal pengenalan Fakultas kepada mahasiswa baru (Maba).


Berdasarkan tema ini, topik bahasan webinar adalah tantangan mahasiswa di era 5.0 untuk menyelaraskan antara ilmu pengetahuan dan teknologi. Acara webinar dibuka secara resmi oleh Dekan Fakultas Agama Islam Dr Istikomah M Ag dengan Moderator Moch Bahak Udin By Arifin M Pdi. Adapun webinar ini diikuti oleh 580 peserta terdaftar.

Acara tersebut menghadirkan pemateri yang ahli dalam bidangnya yaitu Pemateri pertama merupakan yang ahli pada bidang literasi yakni Dr Ida Rindaningsih MPd. Kemudiah pemateri yang kedua yaitu Dr Muhammad Huda yang ahli pada bidang literasi teknologi, menjelaskan dan mempraktikkan secara langsung tentang beberapa software yang digunakan dalam menulis paper.

Kuliah Tamu juga memiliki tujuan untuk meningkatkan pengetahuan mahasiswa tentang manfaat teknologi dalam ilmu pengetahuan serta dapat menumbuhkan mahasiswa dalam bidang literasi yang memanfaatkan teknologi. Dengan semua itu, ilmu pengetahuan dan teknologi akan berjalan selaras sehingga dapat di impelentasikan dengan baik.

Dr Ida Rindaningsih M Pd menyampaikan materi pada Power point (PPT) tapi juga memberi semangat dan motivasi kepada mahasiswa agar selalu semangat dalam mengembangkan kemampuan literasinya. Ia juga menyampaikan, “Jadikan pengalaman belaja sebagai mengasah kemampuan kompetisi serta jangan takut salah dalam mencoba hal yang baru,” ujarnya.

Tidak hanya itu, Ia juga menambahakan pentingnya literasi bagi mahasiswa. “Kita sebagai mahasiswa harus membiasakan literasi, disisi teknologi beliau menyampaikan agar mahasiswa tidak hanya update dengan teknologi, namun, harus menerapkan dan mampu menghasilkan karya yang dapat bermanfaat bagi banyak orang,” jelasnya.

Ia berharap kegiatan Kuliah Tamu FAI bisa bermanfaat bagi semuanya. “Saya berharap dari kegiatan Kuliah Tamu tersebut, pengetahuan mahasiswa akan teknologi yang penerapannya pada literasi lebih luas lagi, terutama pada bidang kepenulisan karya tulis yang menggunakan beberapa software, karena pada dasanya untuk membangun ilmu pengetahuan dan teknologi yang berkemajuan harus dimulai terlebih dahulu pada sesuatu yang dilakukan mahasiswa,” pungkasnya.

ditulis : Muhammad Asrul

Leave a Reply

Berita Terkini

halbil PWM Jawa Timur 2
Jadi Tuan Rumah Halalbihalal PWM Jawa Timur, Umsida Luncurkan UCS
April 26, 2025By
Dr Alfan lulusa S3 cum laude
Dr Alfan Selesaikan Studi S3 dengan Predikat Cum Laude di Tengah Tugas Struktural
April 24, 2025By
Fakultas Kedokteran UMMAT dan Umsida
Fakultas Kedokteran Lahir Beriringan, UMMAT Berkunjung ke Umsida
April 23, 2025By
strategi branding lembaga oleh Umsida
Kasi Branding Umsida Beri Tips Branding Lembaga Pendidikan di Era Digital
April 23, 2025By
halalbihalal IMM Sidoarjo 4
Halalbihalal IMM Sidoarjo, Rektor Umsida Beri 5 Makna Fastabiqul Khoirot
April 22, 2025By
Seminar FKG Umsida
FKG Umsida Bersama Unair dan PDGI Sidoarjo Edukasi Deteksi Osteoporosis dengan Radiografi Panoramik
April 21, 2025By
Siap-Siap UKOM! LSP Umsida Buka Pendaftaran Periode 1 Tahun 2025
Siap-Siap UKOM! LSP Umsida Buka Pendaftaran Periode 1 Tahun 2025
April 21, 2025By
S2 pendidikan dasar Umsida
Umsida Resmi Buka S2 Pendidikan Dasar, Siapkan Pendidik Profesional
April 18, 2025By

Riset & Inovasi

Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
April 19, 2025By
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
April 16, 2025By
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
April 14, 2025By
Freon Out, Peltier In! Inovasi Umsida untuk Dunia Otomotif Ramah Lingkungan
Freon Out, Peltier In! Inovasi Umsida untuk Dunia Otomotif Ramah Lingkungan
April 10, 2025By
Jatam Bromo Tengger Semeru 3
Gandeng Jatam Bromo Tengger Semeru, Dosen Umsida Buat Program Pertanian dan Anti Stunting
March 23, 2025By

Prestasi

juara 3 Pilmapres 2025 2
Jadi Juara 3 Pilmapres PTMA, Mahasiswa Umsida Siap Lanjut ke Tingkat LLDIKTI
March 27, 2025By
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
March 25, 2025By
Umsida Bersinar! Cinthya Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
Umsida Bersinar! Cinthya Putri Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
March 20, 2025By
ASEAN Competition di Sabet Mahasiswa Umsida
Prestasi Gemilang! Aprilia Ayu Harumkan Umsida ke Panggung Internasional AEF 2025
March 10, 2025By
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
March 6, 2025By