Prestasi kemahasiswaan

Umsida Raih Prestasi Terbaik II Kinerja Kemahasiswaan dalam AKU 2021

Umsida.ac.id – Komitmen Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) dalam mencetak generasi unggul untuk kemajuan bangsa Indonesia terus dibuktikan dengan meningkatkan mutu kualitas yang ada di lingkungan kampus.

Hal itu menjadikan Umsida sebagai penerima Anugrah Kampus Unggul (AKU) kategori Prestasi Kinerja Kemahasiswaan terbaik LLDIKTI wilayah VII. Wakil Rektor III bidang kemahasiswaan Umsida, Eko Hardiansyah M Psi menyampaikan selamat kepada seluruh sivitas akademika atas prestasi yang diraih.  Kepercayaan yang diraih ini, memberikan mutu pendidikan terbaik bagi masyarakat Indonesia.

“Ini amanah bagi Umsida sebagai perguruan tinggi yang unggul di Indonesia, kami berkomitmen terus untuk berkontribusi bagi bangsa lewat pendidikan yang berkualitas,” ucapnya pada Rabu (24/11).

Untuk  prestasi Umsida  dalam  klasifikasi AKU Khusus untuk kategori kemahasiswaan. Data AKU saat ini semua diambil dr sistem dikti dan sistem LLDIKTI. Tidak ada lagi sistem entry data.

Lihat Juga :  Inovasi Peyek Kupang, Mahasiswa Prodi Manajemen Lolos P2MW Kemendikbud Ristek

Ia berharap ke depan harapannya semoga semakin banyak prestasi kemahasiswaan yang bisa diraih oleh mahasiswa di berbagai kompetisi tingkat nasional maupun internasional baik kompetisi yang diselenggarakan oleh Kemdikbudristek melalui belmawa maupun puspresnas pada kompetisi akademik maupun non akademik.
Bagi para mahasiswa Umsida diharapkan utk terus semangat menggembleng diri untuk meraih prestasi.

Umsida akan terus berusaha secara maksimal utk terus memfasilitasi prestasi mahasiswa baik itu dari sisi pendanaan maupun dari sisi pembinaan dan pendampingan.

*Humas Umsida

 

Berita Terkini

muhammadiyah
Muhammadiyah Tetapkan Awal Puasa Ramadan 2026 pada 18 Februari
October 23, 2025By
S2 Ilmu Komunikasi Umsida
S2 Ilmu Komunikasi Umsida Sudah Buka, Siap Cetak Pakar New Media
October 13, 2025By
prodi sains data
Umsida Resmi Buka S1 Sains Data, Siap Buka Peluang Data Analyst
October 11, 2025By
pendampingan korban Ponpes Al Khoziny
Keluarga Korban Ponpes Al Khoziny Panik, Bramasgana Umsida Dampingi 4 Hari
October 4, 2025By
Umsida dan PT Mellcoir Sport Indonesia
Magang di PT Mellcoir Sport Indonesia, Mahasiswa Umsida Ikut Expo UMKM di Jakarta
October 3, 2025By
Bramasgana di Ponpes Al Khoziny
Bramasgana di Ponpes Al Khoziny: Sekitar 60 Korban Masih Tertimbun
October 2, 2025By
Umsida kampus ramah nonmuslim
Jadi Kampus Ramah Latar Belakang Agama, Ini Cerita Malvin dan Keluarga Tentang Umsida
September 3, 2025By
workshop open data Jawa Timur
Open Data Jadi Kunci Analisis Berbasis Bukti dalam Workshop Statistik Sektoral Seri 11
August 25, 2025By

Riset & Inovasi

lang and tech
Lang and Tech, Inovasi PBI dan PTI Umsida Tunjang Materi secara Daring
October 19, 2025By
renalmu.com
Aplikasi Renalmu.com, Inovasi Dosen Umsida Dorong Transformasi Digital Pelayanan Hemodialisis di Rumah Sakit
October 17, 2025By
alat pemeriksaan kesehatan digital
Umsida Buat Alat Cek Kesehatan Tanpa Jarum, Mudahkan Pemeriksaan
October 9, 2025By
hibah PTTI dan PISN
Dosen Umsida Raih Hibah PTTI dan PISN 2025, Kenalkan Sidoarjo Melalui Film Dokumenter Budaya
October 7, 2025By
inovasi alat pembakaran sampah tanpa asap 3
Alat Pembakaran Sampah Tanpa Asap, Inovasi Dosen Umsida Tekan Masalah Sampah
September 25, 2025By

Prestasi

Tim fisioterapi Umsida
Tim S1 Fisioterapi Umsida Juara 2 Medical and Health Competition Vol 2 2025
October 21, 2025By
inovasi limbah cangkang kupang 3
Olah Limbah Cangkang Kupang, Mahasiswa TLM Umsida Raih Juara 2 PKP2 PTMA 2025
October 19, 2025By
relawan pajak Umsida
Punya Relawan Pajak Terbanyak 2025, Tax Center Umsida Dapat Penghargaan dari DJP Jatim II
October 18, 2025By
S2 Ilmu Komunikasi Umsida, perguruan tinggi
Umsida Masuk Jajaran Perguruan Tinggi dalam THEs University Impact Rankings 2026
October 15, 2025By
teknik mesin Umsida juara 1 lomba nasional
Teknik Mesin Umsida Raih Juara 1 Lomba Prototype LNT-RBM 2025
October 10, 2025By