Bantu Warga Desa Bogem, Tim KKN Umsida Revitalisasi Toga

Umsida.ac.id – Berawal dari kunjungan ke desa Bogem, kecamatan Gurah, Kabupaten Kediri, Tim KKN-P Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) menemukan ide untuk melakukan revitalisasi Tanaman Obat Keluarga (Toga), pada Jumat (31/1).

Dengan ide itu, tim KKN-P Umsida melakukan tindak lanjut, yakni melakukan kerjasama dengan warga setempat guna memperbaiki Toga di desa Bogem.

Proses revitalisasi Toga ini dilakukan pada tanaman milik kelompok Asuhan Masyarakat Mandiri, atau yang sering dikenal dengan sebutan Asman. Kelompok ini dalam prestasinya, pernah meraih juara 1 di tingkat Kabupaten Kediri dan juara 2 di tingkat Provinsi.

Menurut Pak Wo, Ketua Asman desa Bogem menyampaikan bahwa awal mula warga desa Bogem mempunyai banyak Toga. “Awal mula membuat kreasi tanaman toga yaitu untuk dikembangkan karena di desa itu warganya mempunyai banyak tumbuhan toga. Karena menurut warga tersebut biasa memanfaatkan lahan di depan rumah untuk menanam toga, dan juga dimanfaatkan untuk keperluan dapur agar warga tidak membeli,” ungkapnya.

Selain itu, lanjut Pak Wo, bagi waga desa Bogem, juga berfungsi sebagai tambahan penghasilan bagi warga RT 11 di Desa Bogem, yakni dengan cara dijual kepada yang membutuhkan Toga tersebut,” ujarnya.

Pak Wo juga menyampaikan bahwa Toga yang dibudidaya maupun tumbuh liar dapat dijadikan sebagai bahan obat. “Toga dapat dipergunakan sebagai obat, baik yang disengaja ditanam maupun tanaman yang tumbuh secara liar. Yang nantinya akan diramu dan disajikan sebagai obat penyembuhan penyakit seperti jamu,” jelasnya.

Koordinator desa KKN, Mochamad Eza Foriansyah berharap, “Harapannya, agar masyarakat desa Bogem bisa menjadi sebuah contoh dari desa lain dan dapat merawat toga tersebut dengan baik, sehingga ketika ada warga desa lain berkunjung ke desa supaya banyak yang tertarik akan berbagai jenis Toga yang ada,” pungkasnya.

Ditulis Oleh : Novila Indriawati, Mufidatul Kuria
Editor : Erika Mulia Arsy

Leave a Reply

Berita Terkini

7 Langkah Sukses Umsida Raih Akreditasi Unggul
7 Langkah Sukses Ini Buat Umsida Raih Akreditasi Unggul
March 28, 2024By
Rektor Umsida Ungkap Kunci Raih Akreditasi Unggul
Rektor Umsida Ungkap Kunci Raih Akreditasi Unggul
March 28, 2024By
Tingkatkan Pendidikan Anak Berkebutuhan Khusus dan Anak Jalanan, Umsida Jalin Kerjasama Dengan Universiti Malaya Malaysia
Tingkatkan Pendidikan Anak Berkebutuhan Khusus dan Anak Jalanan, Umsida Jalin Kerjasama Dengan Universiti Malaya Malaysia
March 26, 2024By
Muhammadiyah Ambil Peran Kawal Pemimpin Usai Pemilu
Pemilu Usai, Muhammadiyah Berperan Kawal Pemimpin Agar Amanah
March 23, 2024By
Hasil Pemilu Masih Ramai Diperdebatkan, Hasan Nasbi Ajak Masyarakat Objektif
Hasil Pemilu Masih Ramai Diperdebatkan, Hasan Nasbi Ajak Masyarakat Objektif
March 22, 2024By
Trilogi Ajaran Ilahi ini Bawa Kebahagiaan Dunia Akhirat
Trilogi Ajaran Ilahi ini Bawa Kebahagiaan Dunia Akhirat
March 20, 2024By
Milad IMM ke-60 Sekaligus Launching SAI
Milad IMM ke 60 “Seutuhnya Indonesia”
March 19, 2024By
umsida terakreditasi unggul
Hasil Ikhtiar Bumi Langit, Alhamdulillah Umsida Terakreditasi Unggul
March 19, 2024By

Riset & Inovasi

media belajar tangram
Tangram, Cara Seru Siswa Belajar Geometri, Simak 5 Manfaat dan Cara Membuatnya
March 27, 2024By
kecenderungan media sosial
Pengguna Aktif Media Sosial Cenderung Kesepian, Kata Riset
March 26, 2024By
bullying pada siswa SD
Riset Dosen Umsida Jelaskan 8 Peran Sekolah untuk Mengatasi Bullying
March 25, 2024By
e-wallet
Keberadaan E-Wallet, Ini 10 Kelebihan dan Kekurangannya Menurut Riset
March 24, 2024By
second account
Riset Umsida: 7 Alasan Seseorang Memiliki Second Account Instagram
March 14, 2024By

Prestasi

Paku Bumi Open 2024
20 Mahasiswa Umsida Raih 11 Emas dan 11 Perak di Paku Bumi Open XII 2024
March 7, 2024By
atlet hapkido Umsida
Mahasiswa Umsida Toreh Prestasi Hapkido, Langsung 2 Juara sekaligus
March 6, 2024By
Silat Apik PTMA 2024
Mahasiswa Ikom Umsida Sabet 3 Kejuaraan di Silat Apik PTMA 2024
March 5, 2024By
Video Menyuarakan Perjuangan Palestina Karya Mahasiswa Umsida ini Bawanya Raih Juara Nasional
Video Menyuarakan Perjuangan Palestina Karya Mahasiswa Umsida ini Bawanya Raih Juara Nasional
January 19, 2024By
Meja Komposit, Inovasi yang Membuat Umsida Raih Juara Harapan 2 di KISI 2023
December 26, 2023By