DRPM Umsida Melebarkan Sayap, Jalin Kerjasama Dengan UAD Yogyakarta

DRPM Umsida Melebarkan Sayap, Jalin Kerjasama Dengan UAD Yogyakarta

Setelah penyampaian sambutan oleh pimpinan dari kedua Universitas. Selanjutnya sesi pemaparan materi oleh Kabid dari masing-masing kampus.

Diawali oleh Kabid Riset dan Inovasi Dr Rahmania Sri Untari MPd menjelaskan tentang bagaiman program dan skema-skema Riset yang selama ini dilakukan oleh Umsida. Dilanjutkan oleh Duwi Rahayu SE MA yang menjelaskan terkait skema Inovasi dan Hilirisasi.

Selanjutnya penyampaian Program-program Kuliah Kerja Nyata (KKN) dan terkait Pengabdian Masyarakat selama ini serta penawaran beberapa program yang ada di Umsida oleh Rohman Dijaya MKom selaku Kabid Pengabdian Masyarakat dan Kekayaan Intelektual (KI).

Yang terakhir oleh Indah Apriliana Sari MT selaku Kasie Abdimas dan KI yang menyampaikan dan menjelaskan tentang program Kekayaan Intelektual yang kemudian juga terjadi dialog bagaimana KI di Umsida menjadi lebih maju.

Menyambung diskusi, pihak Kepala Bidang yang ada di UAD menyampaikan materinya mulai dari bidang Riset, Abdimas dan Inovasi, kemudian Abdimas dan juga KI.

Baca Juga: Memilih Capres dan Cawapres Terbaik Menurut Rektor Umsida

Pihak UAD menyatakan ketertarikannya pada skema Inovasi dan Hilirisasi yang ada di DRPM Umsida. Karena bagi mereka skema tersebut masih baru untuk membuat hibah skema Inovasi. Skema Inovasi disampaikan oleh Duwi Rahayu SE MA terkait program-program yang sudah dijalankan baik Inovasi dan Hilirisasi dalam bentuk hibah Inkubator Bisnis.

Pihak UAD Yogyakarta tertarik dengan skema tersebut dan menyatakan ingin datang ke Umsida untuk menyampaikan materinya.

Kegiatan diakhiri dengan kesepakatan kerjasama yang nantinya akan dilanjutkan berupa implementasi dari apa yang telah disepakati keduanya.

DRPM Umsida juga akan terus mengembangkan sayapnya dengan melanjutkan kerjasama dengan beberapa pihak lainnya demi meningkatkan kuantitas dan kualitas riset di Umsida.

Sumber: drpm.umsida.ac.id

Penyunting: Rani Syahda

*Humas Umsida

Berita Terkini

wamendikdasmen kuliah umum Umsida
Wamendikdasmen Bahas Ketimpangan Dunia Pendidikan dalam Kuliah Umum di Umsida
February 12, 2025By
kajian rutin Umsida
Isi Kajian Rutin Umsida, Dr Agus Paparkan Pentingnya Bersyukur dan Jaga 4 Aspek Sehat
January 31, 2025By
Pusat Studi SDGs Umsida
Realisasikan 17 Tujuan SDGs, Pusat Studi SDGs Umsida Gandeng Bappeda Jatim
January 17, 2025By
STIKI Malang kunjungi Umsida
Kunjungan STIKI Malang ke Umsida, Tingkatkan Mutu Akademik dan Akreditasi
January 16, 2025By
dosen Umsida dan atlet sepatu roda 3
Dukung Semangat dan Performa Atlet Sepatu Roda, Dosen Umsida Gelar Skrining dan Sharing Session
January 11, 2025By
kerja sama UBS PPNI Mojokerto dan Umsida 1
Kerja Sama Akademik Umsida dan UBS Mojokerto Tingkatkan Mutu Kebidanan
January 9, 2025By
AUM Harus Berdaya Saing: Rektor Umsida Serukan Transformasi SDM
AUM Harus Berdaya Saing: Rektor Umsida Serukan Transformasi SDM
December 26, 2024By
KKN-P 2025 Umsida
975 Mahasiswa KKN-P Umsida Siapkan Diri untuk Mengabdi
December 24, 2024By

Riset & Inovasi

UMKM Dhe Irma Makin Cerdas Finansial Berkat Pendampingan Umsida
UMKM Dhe Irma Makin Cerdas Finansial Berkat Pendampingan Umsida
January 31, 2025By
abdimas literasi keuangan Islam
Dosen Umsida Edukasi Literasi Keuangan Islam, Putus Kebiasaan Pinjol
January 15, 2025By
Demi Ketahanan Pangan, Ini Inovasi Bertani Kreatif ala Dosen Umsida
Demi Ketahanan Pangan Berkelanjutan, Ini Inovasi Bertani Kreatif ala Dosen Umsida
January 5, 2025By
Empowering Womenpreneur: Umsida Dorong Pemberdayaan Ibu Rumah Tangga Rusunawa Pucang
Empowering Womenpreneur: Umsida Dorong Pemberdayaan Ibu Rumah Tangga Rusunawa Pucang
January 4, 2025By
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
September 16, 2024By

Prestasi

Duta FPIP Umsida, Berprestasi dan Menginspirasi
Duta FPIP Umsida, Berprestasi dan Menginspirasi
January 13, 2025By
pojok statistik Umsida
Pojok Statistik Umsida Jadi Layanan Kinerja Tinggi 2024 dengan Skor 2,83 dari 3
January 9, 2025By
Unstoppable! Tapak Suci Umsida Torehkan Sejarah di UPSCC 2024
Unstoppable! Tapak Suci Umsida Torehkan Sejarah di UPSCC 2024
January 3, 2025By
Gelar Doktor dengan Fokus Halal Lifestyle
Lulus Cum Laude, Dosen Umsida Raih Gelar Doktor dengan Fokus Halal Lifestyle
December 30, 2024By
FAI Umsida Tampil Cemerlang, Borong Medali di Kejuaraan Pencak Silat Nasional
FAI Umsida Tampil Cemerlang, Borong Medali di Kejuaraan Pencak Silat Nasional
December 28, 2024By