Lewat Lomba Ajang Kreatifitas, Fai Umsida Siapkan Seniman Kaligrafi

Umsida.ac.id – Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) mengadakan ajang perlombaan kreativitas pada sabtu (08/01). Acara yang telah diselenggarakan selama enam tahun berturut ini bernama Fai Got Talent. Salah satu kreativitas yang turut dilombakan adalah Kaligrafi. Dari delapan kategori, kaligrafi adalah salah satu perlombaan di selegarakan oleh FAI Got Telent 6. Sebayak 70 peserta usia 13-20 tahun, tingkat nasional diikuti oleh berbagai peserta di wilayah jawa timur.


Ahmad Sigid Nurusyifa, siswa Pondok pesantren At Tahzib lebih memilh teknik tutul dalam pengambaran. Dia lebih memilih teknik tutul karena dianggap lebih mudah dalam mengambar kaligrafi, “Teknik tutul lebih gampang diaplikasikan di kertas, mudah kering dan bisa cepat untuk ditulisi kalimat thoyibah,” ujarnya.

Waktu 2 jam yang disediakan oleh panitia tak membuat ia gugup, bahkan waktu tersebut cukup untuk menyelesaikan kaligrafinya. “Satu setengah jam insyallah sudah selesai, saya memilih laillah haillah,” jawabnya dengan penuh keyakinan.


Nadia Nurfaizah, Nadia siswa asal dari SMA Aisyiyah Boarding school Malang. Salah satu peserta lomba kaligrafi dengan mengunaan teknit speat.
“Teknik speat lebih cepat pengampikasian di dalam atas kertas, terus nanti saya gambar kalimat subhanaallah diketas lain,” jelasnya. Seluruh peserta mengerjakan dengan seksama dan penuh kosentrasi, berharap akan di menjadi pemenang dalam kontes tingakat Nasional itu.

Berikut ini adalah nama pemenang untuk Seni Kaligarafi pada event FAI Got Talent:

  1. Vina Rohmatul Ummah asal MAN 1 Gresik
  2. Luckya Eliza Safitri Choirie asal MA Muhammadiyah 1 Paciran
  3. Nurin Nadhifazul Zahroh asal Pondok modern darul islam ulya

Ditulis : Linda Bunga pertiwi

Edit : Intan Mutiara

Berita Terkini

aset kripto menurut dosen Umsida
Risiko Aset Kripto dan Bitcoin, Dosen Umsida Paparkan dari Perspektif Hukum dan Teknologi
December 15, 2025By
SDGs Center Umsida
SDGs Center Umsida Dorong Hilirisasi Riset untuk Pembangunan Berkelanjutan Jawa Timur
November 20, 2025By
Apresiasi sekolah partnership Umsida
Umsida Beri Apresiasi untuk Sekolah Partnership yang Berkontribusi dalam Penerimaan Mahasiswa Baru
November 20, 2025By
kick off penerimaan mahasiswa baru Umsida 4_11zon
Umsida Resmi Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2026/2027
November 19, 2025By
magister ilmu komunikasi Umsida 1
Launching Magister Ilmu Komunikasi Umsida, Pendaftaran Sudah Dibuka!
October 28, 2025By
muhammadiyah
Muhammadiyah Tetapkan Awal Puasa Ramadan 2026 pada 18 Februari
October 23, 2025By
S2 Ilmu Komunikasi Umsida
S2 Ilmu Komunikasi Umsida Sudah Buka, Siap Cetak Pakar New Media
October 13, 2025By
prodi sains data
Umsida Resmi Buka S1 Sains Data, Siap Buka Peluang Data Analyst
October 11, 2025By

Riset & Inovasi

kemandirian pangan pca prambon
AbdimasMu Dorong Kemandirian Pangan Mulai dari Lingkup Paling Dasar
January 5, 2026By
pupuk Lazismu Umsida
Lazismu Umsida Produksi Pupuk Kompos Organik, Tak Hanya Peka Akan Lingkungan Tapi Juga Kemanusiaan
January 4, 2026By
abdimas Umsidaa desa Gendro 5
Petani dan Peternak Desa Gendro Lebih Maju dengan Pendampingan Umsida
November 14, 2025By
posyandu remaja
Umsida dan Umla Gelar Posyandu Remaja, Pasar Gizi, dan Pencatatan Digital Kohort di Balungtawun Lamongan
November 11, 2025By
Science Techno Park Desa Gendro 2
Desa Gendro Jadi Prototipe Science Techno Park Pertanian Inovatif oleh Dosen Umsida
November 10, 2025By

Prestasi

atlet karate Batu open 2025
Atlet Ini Raih 2 Medali Sekaligus di Ajang Batu Karate Challenge Open Tournament Series 2025
January 8, 2026By
pertandingan karate Batu challenge
Cedera di Pertandingan Sebelumnya Belum Pulih, Atlet Umsida Bulatkan Tekad Demi Emas
January 7, 2026By
tapak suci Umsida 1
Atlet Tapak Suci Umsida Lengkapi Torehan 30 Medali dengan Menyumbang Perak
January 4, 2026By
kejuaraan perdana atlet Umsida
Ikuti Kejuaraan Perdana, Atlet Umsida Ini Ajarkan bahwa Tidak Ada Kata Terlambat untuk Berprestasi
January 3, 2026By
latihan ekstra atket Umsida
Usaha Atlet Umsida Raih Emas: Latihan Ekstra Namun Cedera Saat Semifinal
January 2, 2026By