Bawakan Podcast tentang kampus Merdeka, Mahasiswa Umsida Raih Prestasi di Ajang Aspikom

umsida.ac.id – Tim mahasiswa prodi Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) berhasil meraih juara favorit podcast dalam ajang lomba nasional kreativitas mahasiswa yang diadakan oleh Aspikom (Asosiasi Pendidikan Tinggi Ilmu Komunikasi), (4/11). Melalui tema podcast ikom mbois “kampus merdeka” mereka berhasil menyisihkan seluruh peserta dari berbagai universitas di Indonesia.

Tim yang beranggotakan Dewi Lita Rohani, Alfaro MR, Wimeta Islam dan Firman Kurniawan ini mempersiapkan materi podcast selama seminggu, “Ini adalah lomba podcast yang kami ikuti untuk pertama kalinya, dan tidak butuh waktu lama bagi kami untuk menentukan materi karena sejak awal kami tertarik dengan temanya,” ujar firman Kurniawan salah satu anggota tim podcast prodi ikom. Hal ini lah yang membuat mereka semangat untuk mengikuti lomba ini. Tim lomba podcast ini berharap kemenangan sekarang bisa menjadi cambuk untuk terus melaju ke depan dan menjuarai berbagai perlombaan ajang kreativitas mahasiswa lainnya.

Saat ini perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi semakin pesat,  hal tersebut tentunya akan melahirkan berbagai inovasi baru dalam bidang penyiaran. Salah satunya adalah “Podcast” , Podcast merupakan rekaman audio yang dapat didengarkan oleh khalayak ramai. Berbeda dengan radio yang penyampaian kontennya dengan siaran secara langsung.

*Etik siswati Ningrum

Berita Terkini

Pelepasan Mahasiswa Umsida PLP 1, Siap Bawa Dakwah Pencerahan
Pelepasan Mahasiswa Umsida PLP 1, Siap Bawa Dakwah Pencerahan
April 26, 2024By
bupati Sidoarjo
Lagi, Bupati Sidoarjo Terjerat Kasus Korupsi, Ini Kata Pakar Umsida
April 26, 2024By
Rektor Umsida: Makna Kejujuran dan Menjaga Hawa Nafsu
Rektor Umsida: Makna Kejujuran dan Menjaga Hawa Nafsu
April 25, 2024By
Wujudkan Tenaga Kesehatan Sadar Kolaborasi, Umsida Gelar Workshop IPE
Wujudkan Tenaga Kesehatan Sadar Kolaborasi, Umsida Gelar Workshop IPE
April 24, 2024By
Try Out UTBK 2024 FBHIS Umsida
Kolaborasi dengan Startup, FBHIS Umsida Gelar Try Out UTBK SNBT 2024
April 24, 2024By
Umsida dan SeeMeCV
Permudah Jenjang Karir Mahasiswa, Umsida Gandeng SeeMeCV
April 23, 2024By
Makna Takwa Paska Ramadan Ungkap Rektor Umsida
Makna Takwa Paska Ramadan Ungkap Rektor Umsida
April 22, 2024By
ICT UTAR
Lebih Kenal dengan Program ICT, Salah Satu Kesempatan Kuliah di Luar Negeri
April 22, 2024By

Riset & Inovasi

stres pada single mother
Riset Umsida: Single Mother Kerap Alami 3 Jenis Stres Ini
March 30, 2024By
komunikasi verbal dan nonverbal
8 Alasan Komunikasi Verbal dan Nonverbal Perlu Diterapkan Kepada Siswa
March 29, 2024By
media belajar tangram
Tangram, Cara Seru Siswa Belajar Geometri, Simak 5 Manfaat dan Cara Membuatnya
March 27, 2024By
kecenderungan media sosial
Pengguna Aktif Media Sosial Cenderung Kesepian, Kata Riset
March 26, 2024By
bullying pada siswa SD
Riset Dosen Umsida Jelaskan 8 Peran Sekolah untuk Mengatasi Bullying
March 25, 2024By

Prestasi

Paku Bumi Open 2024
20 Mahasiswa Umsida Raih 11 Emas dan 11 Perak di Paku Bumi Open XII 2024
March 7, 2024By
atlet hapkido Umsida
Mahasiswa Umsida Toreh Prestasi Hapkido, Langsung 2 Juara sekaligus
March 6, 2024By
Silat Apik PTMA 2024
Mahasiswa Ikom Umsida Sabet 3 Kejuaraan di Silat Apik PTMA 2024
March 5, 2024By
Video Menyuarakan Perjuangan Palestina Karya Mahasiswa Umsida ini Bawanya Raih Juara Nasional
Video Menyuarakan Perjuangan Palestina Karya Mahasiswa Umsida ini Bawanya Raih Juara Nasional
January 19, 2024By
Meja Komposit, Inovasi yang Membuat Umsida Raih Juara Harapan 2 di KISI 2023
December 26, 2023By