nobar tragedi Kanjuruhan

Film Nisan Tanpa Keadilan, Kenang 1 Tahun Tragedi Kanjuruhan

Umsida.ac.id – Tragedi Kanjuruhan yang terjadi pada 1 Oktober tahun lalu mengundang perbincangan berbagai pihak. Banyak dari mereka yang menyuarakan pendapat tentang tragedi ini melalui berbagai cara. Tak terkecuali melalui nobar film dokumenter ini.

Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Ikom Umsida) mengadakan nonton bareng film Nissan Tanpa Keadilan produksi Watcdoc Documentary. Nobar ini dilakukan Mini Theatre Umsida GKB 2 lantai 5 pada Rabu (11/10/2023).

Baca juga: Proses Penerapan Problem Based Learning (PBL) dan Dampaknya Terhadap Pembelajaran

Cerita singkat tragedi Kanjuruhan

nobar tragedi Kanjuruhan

Nobar ini dilaksanakan guna mengenang tepat 1 tahun tragedi Kanjuruhan yang merupakan tragedi kerusuhan di dunia sepak bola Indonesia. Tragedi Kanjuruhan terjadi di Stadion Kanjuruan Malang ketika pertandingan antara Persebaya Surabaya dan Arema FC.

Tragedi Kanjuruhan tercatat sebagai tragedi sepak bola terbesar kedua di dunia yang memakan korban sebanyak 754 orang dan 135 diantaranya meninggal dunia. Oleh karena itulah, nobar film ini dilaksanakan untuk memperingati 1 tahun tragedi tersebut yang bahkan sampai sekarang belum ada keputusan yang menjadi titik terang terkait kejadian ini.

“Ketika Watchdoc Documentary memproduksi film dokumenter terbaru, mereka selalu membuka kesempatan bagi siapapun yang ingin melakukan diskusi atau nobar tentang film tersebut,” Ujar M. Andi Fikri, pembina komunita film (Comma) Ikom Umsida.

Baca juga: Abdimas Dosen Umsida Ciptakan Mesin Molen Pengaduk Dodol Rumput Laut

Alasannya, lanjut Andi, film produksi Watchdoc yang rata-rata memang mengangkat isu-isu yang dekat dengan masyarakat, sengaja ingin membuka kesempatan kepada mereka untuk membuka ruang diskusi agar masyarakat juga mengetahui tentang isu yang terjadi.

Lihat Juga :  4 Mahasiswa Umsida Juara di Kompetisi Robot Nasional untuk Ketiga Kalinya

Film ini memang akan ditayangkan di YouTube resmi agar bisa dinikmati oleh semua masyarakat. Namun sebelum itu, mereka membuka kesempatan kepada siapapun yang ingin menonton dan berdiskusi tentang tragedi Kanjuruhan ini secara eksklusif. Baru setlah itu, sekitar satu bulan lagi film ini akan ditayangkan di YouTube.

M. Rusdi Hanif selaku ketua pelaksana nobar ini memaparkan persiapannya dalam melaksanakan film nobar ini. “Memang persiapan untuk nobar ini sedikit singkat. Tapi syukurnya, antusias mahasiswa dalam mengikuti nobar ini sangat bagus. Jadi ada sekitar 50 mahasiswa Umsida yang mengikuti nobar tentang tragedi Kanjuruhan,” Ucapnya.

Baca juga: Fortawa 2023: Umsida Berikan Beasiswa Sebesar 1,4 M untuk Maba

Komentar penonton

nobar tragedi Kanjuruhan

Mengenang tragedi Kanjuruhan melalui nobar film Niasan Tanpa Keadilan ini memunculkan beberapa komentar dari penonton yang tak sedikit dari mereka juga merupakan pecinta sepak bola Indonesia. Salah satunya yakni Khafeed Al Furqon yang semakin mengerti tentang tragedi Kanjuruhan ini.

“Dari film ini saya semakin mengerti tentang apa yang terjadi di Stadion Kanjuruhan tahun lalu. 135 itu bukan hanya angka, tetapi nyawa yang harus ditindak keadilannya,” Ucap Khafeed.

Melalui film ini, lanjut mahasiswa semester 5 ini, ia berpendapat bahwa penegakan hukum di Indonesia harus lebih dimaksimalkan lagi. Jangan sampai hukum dan keadilan semakin tumpul. Ia juga berpesan kepada suporter sepak bola Indonesia agar tetap semangat memperjuangkan persepakbolaan Indonesia.

Penulis: Romadhona S

Berita Terkini

Fakultas Kedokteran UMMAT dan Umsida
Fakultas Kedokteran Lahir Beriringan, UMMAT Berkunjung ke Umsida
April 23, 2025By
strategi branding lembaga oleh Umsida
Kasi Branding Umsida Beri Tips Branding Lembaga Pendidikan di Era Digital
April 23, 2025By
halalbihalal IMM Sidoarjo 4
Halalbihalal IMM Sidoarjo, Rektor Umsida Beri 5 Makna Fastabiqul Khoirot
April 22, 2025By
Seminar FKG Umsida
FKG Umsida Bersama Unair dan PDGI Sidoarjo Edukasi Deteksi Osteoporosis dengan Radiografi Panoramik
April 21, 2025By
Siap-Siap UKOM! LSP Umsida Buka Pendaftaran Periode 1 Tahun 2025
Siap-Siap UKOM! LSP Umsida Buka Pendaftaran Periode 1 Tahun 2025
April 21, 2025By
S2 pendidikan dasar Umsida
Umsida Resmi Buka S2 Pendidikan Dasar, Siapkan Pendidik Profesional
April 18, 2025By
seminar leadership fakultas kedokteran Umsida 1
Kunjungi Umsida, Ini 4 Strategi Kepemimpinan di Dunia Kedokteran Menurut Dekan FK UMS
April 14, 2025By
pengukuhan guru besar Umsida 5
Ada 3 Misi Profetik yang Diemban Guru Besar Umsida, Kata Ketua PP Muhammadiyah
April 13, 2025By

Riset & Inovasi

Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
April 19, 2025By
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
April 16, 2025By
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
April 14, 2025By
Freon Out, Peltier In! Inovasi Umsida untuk Dunia Otomotif Ramah Lingkungan
Freon Out, Peltier In! Inovasi Umsida untuk Dunia Otomotif Ramah Lingkungan
April 10, 2025By
Jatam Bromo Tengger Semeru 3
Gandeng Jatam Bromo Tengger Semeru, Dosen Umsida Buat Program Pertanian dan Anti Stunting
March 23, 2025By

Prestasi

juara 3 Pilmapres 2025 2
Jadi Juara 3 Pilmapres PTMA, Mahasiswa Umsida Siap Lanjut ke Tingkat LLDIKTI
March 27, 2025By
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
March 25, 2025By
Umsida Bersinar! Cinthya Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
Umsida Bersinar! Cinthya Putri Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
March 20, 2025By
ASEAN Competition di Sabet Mahasiswa Umsida
Prestasi Gemilang! Aprilia Ayu Harumkan Umsida ke Panggung Internasional AEF 2025
March 10, 2025By
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
March 6, 2025By