Prodi Teknik Mesin Adakan Webinar Kuliah Tamu Nasional, Wakil Dekan Sampaikan Ini

Umsida.ac.id – Pandemi Covid-19 tidak menyurutkan kita untuk terus mencari ilmu. Program studi teknik mesin Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) mengadakan webinar kuliah tamu nasional yang bertajuk “Inovasi Teknologi Di Masa Pandemi Pada Era 4.0”, Minggu (18/7). Acara ini disiarkan live Zoom meeting dan YouTube Himpunan Mahasiswa Mesin Umsida.

Dalam acara yang dimulai pukul 8 pagi ini, Wakil Dekan, Dr Ir Jamaaluddin MM dan Kaprodi Dr Edi Widodo St MT hadir memberi sambutan. Jamaaluddin mengatakan jika kita wajib bersyukur karena masih diberi kesehatan di tengah kondisi pandemi yang semakin melonjak. “Alhamdulillah masih diberi kesempatan untuk menghirup udara segara. Karena kalau kita melihat, Sidoarjo termasuk zona hitam, bukan merah lagi,” ucapnya.

Adanya pandemi COVID-19 ini tentu tak lepas dari peran teknologi masa kini. “Saya kira bagaimana gegap gempitanya di era revolusi industri 4.0 di kalangan akademis, industri atau manapun tidak akan ada artinya jika Allah tidak mencabut pandemi ini. Kegiatan belajar harus tetap berjalan,” ujar Jamaaluddin. “Kita harus menguasai teknologi, berotak Jerman dan berhati Makkah,” imbuhnya.

Sebagai narasumber, acara ini menghadirkan Dr. Prantasi Harmi Tjahjanti SSi MT (dosen senior prodi teknik mesin Umsida) dan Prof Dr. Haryono Suyono MA PhD (mantan menteri koordinator kesejahteraan rakyat Republik Indonesia) diundang sebagai pembicara utama.

Jamaaluddin berpesan supaya peserta webinar kuliah tamu, terutama mahasiswa dapat mengambil manfaat dari acara ini. “(Karena) ini adalah bekal untuk kehidupan kedepan, hidup di masyarakat setelah lulus. Dan bekal inilah yang harus dibawa,” tandanya.

Ditulis : Angelia Firdaus

Edit : Anis Yusandita

Leave a Reply

Berita Terkini

halbil PWM Jawa Timur 2
Jadi Tuan Rumah Halalbihalal PWM Jawa Timur, Umsida Luncurkan UCS
April 26, 2025By
Dr Alfan lulusa S3 cum laude
Dr Alfan Selesaikan Studi S3 dengan Predikat Cum Laude di Tengah Tugas Struktural
April 24, 2025By
Fakultas Kedokteran UMMAT dan Umsida
Fakultas Kedokteran Lahir Beriringan, UMMAT Berkunjung ke Umsida
April 23, 2025By
strategi branding lembaga oleh Umsida
Kasi Branding Umsida Beri Tips Branding Lembaga Pendidikan di Era Digital
April 23, 2025By
halalbihalal IMM Sidoarjo 4
Halalbihalal IMM Sidoarjo, Rektor Umsida Beri 5 Makna Fastabiqul Khoirot
April 22, 2025By
Seminar FKG Umsida
FKG Umsida Bersama Unair dan PDGI Sidoarjo Edukasi Deteksi Osteoporosis dengan Radiografi Panoramik
April 21, 2025By
Siap-Siap UKOM! LSP Umsida Buka Pendaftaran Periode 1 Tahun 2025
Siap-Siap UKOM! LSP Umsida Buka Pendaftaran Periode 1 Tahun 2025
April 21, 2025By
S2 pendidikan dasar Umsida
Umsida Resmi Buka S2 Pendidikan Dasar, Siapkan Pendidik Profesional
April 18, 2025By

Riset & Inovasi

Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
April 19, 2025By
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
April 16, 2025By
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
April 14, 2025By
Freon Out, Peltier In! Inovasi Umsida untuk Dunia Otomotif Ramah Lingkungan
Freon Out, Peltier In! Inovasi Umsida untuk Dunia Otomotif Ramah Lingkungan
April 10, 2025By
Jatam Bromo Tengger Semeru 3
Gandeng Jatam Bromo Tengger Semeru, Dosen Umsida Buat Program Pertanian dan Anti Stunting
March 23, 2025By

Prestasi

juara 3 Pilmapres 2025 2
Jadi Juara 3 Pilmapres PTMA, Mahasiswa Umsida Siap Lanjut ke Tingkat LLDIKTI
March 27, 2025By
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
March 25, 2025By
Umsida Bersinar! Cinthya Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
Umsida Bersinar! Cinthya Putri Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
March 20, 2025By
ASEAN Competition di Sabet Mahasiswa Umsida
Prestasi Gemilang! Aprilia Ayu Harumkan Umsida ke Panggung Internasional AEF 2025
March 10, 2025By
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
March 6, 2025By