Strategi Polsek dan KPU Menciptakan Pemilu Yang Damai dan Lancar

Umsida.ac.id – “Bagaimana strategi dan langkah yang dilakukan pihak kepolisian dan KPU agar pemilihan umum di tahun ini berjalan dengan damai dan aman serta menghasilkan pemimpin yang baik untuk masyarakat?” tanya Sauqi, anggota Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Jawa Timur (IMM Jatim) dalam acara Dialog Politik Kaum Muda dan Grand Opening Milad IMM yang digelar oleh DPD IMM Jatim bersama IMM Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) di Mini Theater GKB 2 Kampus 1, pada Jumat (13/3).

Dalam acara yang bertema Pilkada Damai, Menopong Pilkada Serentak 2020 Jawa Timur itu, pertanyaan tersebut dijawab langsung oleh Ketua Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jawa Timur (KPU Jatim), Choirul Anam, “Berbicara strategi, yakin yang pertama, pihak KPU selalu bekerja sama dengan stakeholder (partai politik, TNI, pihak kepolisian, peserta pemilu, maupun tokoh-tokoh masyarakat) yang rutin dilakukan oleh penyelenggara.”

Strategi kedua, sambung pria yang akrab disapa kakanda Anam, yakni meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM) penyelenggara. “Setiap dua periode, anggota penyelenggara harus diganti. Hal ini dilakukan untuk penyelenggara pemilu yang di bawah agar dapat terlibat. Jadi, di KPU harus ada regenerasi. Strategi terakhir yaitu dengan membangun sistem. Artinya sistem ini menjadi penting, misalnya sistem IT. KPU selalu mempublish data sehingga masyarakat bisa mengecek apakah sudah terdaftar sebagai peserta pemilihan umum. Sehingga kami membatasi hak pilih harus terdaftar,” jelasnya.

AKBP Iwan Surya, Wadir Intelkam Polda Jatim, menambahkan, “Pihak kepolisian melakukan berbagai strategi untuk mencapai pemilu yang damai, antaranya yakni dengan membangun komunikasi bersama partai politik dan pihak penyelenggara. Intinya satu, kita meminta untuk bersama-sama menjaga proses agar tetap kondusif.”

Lebih lanjut, pria asal Indramayu menjelaskan strategi berikutnya, “Kemudian, pihak kepolisian juga melakukan server patol atau himbauan sosial media. Polda Jatim memiliki portal dan link untuk menyampaikan informasi. Karena masyarakat perlu kita himbau bahwa pilkada merupakan pesta rakyat yang harus kita dukung. Termasuk server patrol terhadap link atau akun yang memprovokasi dan sebagainya.”

Cara yang terakhir dari pihak Polri yakni melakukan indeks penilaian yang bernama IPK yaitu Indeks Potensi Kerawanan. “Dari 19 kabupaten kota, kita lakukan rangking dengan 50 variabel. Kita tentukan IPK masing-masing kabupaten kota mana yang mempunyai variabel-variabel yang sangat kompetitif dan kompleks untuk potensi yang sangat rawan, sehingga kita menentukan tidak ada daerah aman untuk Jawa Timur. Adanya rawan 1, rawan 2 dan seterusnya,” pungkasnya.

Reporter: Iis Wulandari

Editor: Erika Mulia Arsy

Leave a Reply

Berita Terkini

Yudisium FBHIS Umsida 2025 2
435 Mahasiswa FBHIS Umsida Dinyatakan Lulus dalam Yudisium ke-33
July 25, 2025By
Mubes UKM Kewirausahaan Umsida
UKM Kewirausahaan Umsida Gelar Mubes 2025, Wujudkan Regenerasi Kepemimpinan Unggul
July 24, 2025By
sosialisasi KHGT 1
Umsida Sosialisasikan KHGT, Satukan Umat Islam dalam Satu Sistem Waktu
July 22, 2025By
atlet Ikom Umsida
Mahasiswi Ikom Umsida Bawa Pulang 2 Medali Sekaligus dari Porprov Jatim 2025
July 20, 2025By
yudisium FAI Umsida 2025
Yudisium ke-45 FAI Umsida Luluskan 181 Mahasiswa Tahun 2025
July 20, 2025By
psikologi umsida 2
Mahasiswa Psikologi Umsida Praktik Asesmen dan Konseling di SMK MUTU Gondanglegi
July 19, 2025By
SMP Muhammadiyah Plus Salatiga ke Umsida 3
SMP Muhammadiyah Plus Salatiga Ajak Siswa Baru Kunjungi Umsida
July 18, 2025By
penerimaan mahasiswa baru Umsida 4
Belajar Tentang Sistem Penerimaan Mahasiswa Baru, Unida Kunjungi Umsida
July 17, 2025By

Riset & Inovasi

riset dan inovasi DRPM Umsida
Umsida Kembangkan Riset dan Inovasi Melalui Seminar, Pameran, dan Diseminasi dengan 3 Kampus
July 16, 2025By
pengganti agregat kasar Teknik Sipil Umsida 2
Ragam Inovasi Pengganti Agregat Kasar dari Teknik Sipil Umsida, Siap Diterapkan ke Lapangan
July 13, 2025By
civil day 2025
Civil Day 2025, Ajang Mahasiswa Teknik SIpil Tunjukkan Inovasinya
July 9, 2025By
pentingnya keamanan pangan 1
Ajak Melek Literasi Keamanan Pangan, Warek 1 Umsida Andil di Pendampingan PSAT
June 30, 2025By
pemeriksaan gigi 1
Gelar Pemeriksaan Gigi Bumil, FKG Umsida Edukasi 22 Ibu untuk Jaga Kesehatan Gigi dan Mulut
June 24, 2025By

Prestasi

atlet taekwondo Umsida dapat emas di Porprov Jatim 2025 1
Target Porprov Akhirnya Diraih Anin Setelah Kegagalan di Tahun 2022
July 25, 2025By
mahasiswa AP Umsida raih perak di Porprov Jatim 2025
Raih Medali Perak Porprov Jatim 2025, Jovan Tampil Unggul dan Makin Terpacu ke PON
July 22, 2025By
mahasiswa Umsida raih emas di Porprov Jatim 2025
Medali Emas Porprov Jatim 2025, Hasil Kerja Keras Pradita di Sidoarjo dan Lumajang
July 21, 2025By
atlet taekwondo Umsida
Mahasiswi Akuntansi Umsida Sabet Emas Cabor Taekwondo di Porprov Jatim 2025
July 21, 2025By
Ikom Umsida juara Silat Apik
Tak Hanya Delegasi Mahasiswa, Ikom Umsida Juga Raih 2 Juara Ini di SILAT APIK PTMA 2025
July 4, 2025By