Umsida.ac.id – Selain perwujudan ketaatan kepada Allah Swt, dalam kontek kesehatan, puasa seseorang dapat membantu proses pembersihan sel (autofagi), pembakaran lemak (liposis), meningkatkan efek anti penuaan, dan berbagai manfaat neurologis. Dengan kata lain, puasa bisa bermanfaat bagi peningkatan kekuatan otak dan menjaga tubuh untuk tetap awet muda. Lihat juga: Bagaimana Agar Puasa Ramadan Lebih Seru...Read More
Umsida.ac.id – Bulan puasa menjadikan sebagian orang malas bergerak atau lesu. Hal ini dikarenakan pola makan yang akan mempengaruhi aktivitas sehari-hari. Tapi, menjalani puasa Ramadhan bukan sebuah alasan untuk tidak berolahraga. Olahraga saat puasa tetap penting agar badan tetap sehat dan bugar. Baca juga: Ahli Lingkungan Umsida Tanggapi Maraknya Polusi Udara Walaupun cukup menguras energi,...Read More
Umsida.ac.id– Bulan Ramadhan adalah bulan yang dinantikan umat Muslim, sebab di dalamnya banyak sekali keutamaan – keutamaan, diantaranya: pada 10 hari pertama merupakan hari yang penuh penuh Rahmat, 10 hari berikutnya adalah hari-hari penuh ampunan. Dan pada 10 hari terakhir Ramadhan, Allah menjanjikan turunnya lailatur qadar ketika kita menemui malam itu, maka amalan kita dilipatgandakan...Read More