Tim KKN-P 80 Peduli Lingkungan Lewat Kegiatan Penghijauan

umsida.ac.id- Bermodal niat peduli lingkungan dan ingin memberi edukasi penanaman bibit sayur, mahasiswa Tim KKN-P 80 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) mengadakan acara penghijauan di Dusun Turirejo, Desa Cangkringmalang, Kecamatan Beji, Kabupaten Pasuruan, Rabu (17/3).

Kegiatan ini diadakan mulai pukul 9 sampai 12 ini diikuti oleh karang taruna dan ibu-ibu PKK Dusun Turirejo di Balai Dusun Turirejo dengan tetap menerapkan protokol kesehatan.

Acara dimulai dengan pembukaan dari perwakilan Tim KKN-P 80, ibu-ibu PKK dan karang taruna Dusun Turirejo. Setelah itu, kegiatan dilanjutkan dengan memberikan materi penghijauan terkait cara menanam benih sayuran di media tanam. Media tanam yang dipakai yakni rockwool, polybag, dan botol bekas yang didaur ulang menjadi pot tanaman.

Kegiatan ini dilakukan untuk membantu masyarakat Dusun Turirejo dalam segi materi maupun fisik. Dari segi materi, masyarakat awan akan mendapat wawasan baru tentang bahan, alat, dan cara kegiatan penghijauan ini. Sedangkan dari segi fisik, kami turut menyiapkan botol bekas yang akan digunakan sebagai tempat tanam.

Andre, ketua karang taruna Dusun Turirejo mengungkapkan senang dengan kegiatan penghijauan dari Tim KKN-P 80 ini. “Saya dari dulu mengharapkan penghijauan di dusun ini dan kebetulan ada mahasiswa Umsida mengadakan penghijauan di sini sekaligus mengajari mulai dari pembenihan sampai pemindahan ke polybag. Pemuda daerah sini sangat antusias dengan adanya kegiatan penghijauan tersebut,” katanya.

Tim KKN-P 80 berharap masyarakat Dusun Turirejo dapat menjaga tanaman yang dibudidayakan kedepannya. Selain itu, dengan adanya kegiatan ini bisa bermanfaat untuk masyarakat dan bisa dipraktekkan oleh tiap-tiap masyarakat secara mandiri.

Ditulis: Ilfi Nur Cahnia
Edit: Angelia Firdaus

Leave a Reply

Berita Terkini

magister ilmu komunikasi Umsida 1
Launching Magister Ilmu Komunikasi Umsida, Pendaftaran Sudah Dibuka!
October 28, 2025By
muhammadiyah
Muhammadiyah Tetapkan Awal Puasa Ramadan 2026 pada 18 Februari
October 23, 2025By
S2 Ilmu Komunikasi Umsida
S2 Ilmu Komunikasi Umsida Sudah Buka, Siap Cetak Pakar New Media
October 13, 2025By
prodi sains data
Umsida Resmi Buka S1 Sains Data, Siap Buka Peluang Data Analyst
October 11, 2025By
pendampingan korban Ponpes Al Khoziny
Keluarga Korban Ponpes Al Khoziny Panik, Bramasgana Umsida Dampingi 4 Hari
October 4, 2025By
Umsida dan PT Mellcoir Sport Indonesia
Magang di PT Mellcoir Sport Indonesia, Mahasiswa Umsida Ikut Expo UMKM di Jakarta
October 3, 2025By
Bramasgana di Ponpes Al Khoziny
Bramasgana di Ponpes Al Khoziny: Sekitar 60 Korban Masih Tertimbun
October 2, 2025By
Umsida kampus ramah nonmuslim
Jadi Kampus Ramah Latar Belakang Agama, Ini Cerita Malvin dan Keluarga Tentang Umsida
September 3, 2025By

Riset & Inovasi

riset dan abdimas umsida
Umsida Raih Penghargaan Atas Kinerja Riset dan Abdimas LLDIKTI Wilayah 7
November 4, 2025By
Program Action FPIP Umsida
Action, Abdimas Gagasan Mahasiswa FPIP Umsida yang Pedulikan Pendidikan Anak Desa
November 1, 2025By
dosen Umsida wujudkan ketahanan pangan, riset dan abdimas
Wujudkan Ketahanan Pangan, Dosen Umsida Dampingi SMKN 1 Jabon
November 1, 2025By
lang and tech
Lang and Tech, Inovasi PBI dan PTI Umsida Tunjang Materi secara Daring
October 19, 2025By
renalmu.com
Aplikasi Renalmu.com, Inovasi Dosen Umsida Dorong Transformasi Digital Pelayanan Hemodialisis di Rumah Sakit
October 17, 2025By

Prestasi

riset dan abdimas umsida
Umsida Raih Penghargaan Atas Kinerja Riset dan Abdimas LLDIKTI Wilayah 7
November 4, 2025By
inovasi laboran MIK Umsida
Inovasi Augmented Reality Laboran MIK Umsida Antarkan Prestasi Gemilang
October 28, 2025By
Umsida perguruan tinggi unggul
Umsida Masuk 10 Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia Tahun 2025 Versi SINTA Score 3 Years
October 27, 2025By
Tim fisioterapi Umsida
Tim S1 Fisioterapi Umsida Juara 2 Medical and Health Competition Vol 2 2025
October 21, 2025By
inovasi limbah cangkang kupang 3
Olah Limbah Cangkang Kupang, Mahasiswa TLM Umsida Raih Juara 2 PKP2 PTMA 2025
October 19, 2025By