Tingkatkan Mutu Pendidikan, BPM Umsida Laksanakan Agenda ISO

Umsida.ac.id – Badan Penjamin Mutu (BPM) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) mengadakan International Organization for Standardization (ISO), Kamis (21/10).

Menurut ketua BPM Umsida Dr Nurdyansyah SPd MPd, pelaksanaan ISO ini untuk mempercepat peningkatan dan standarisasi mutu di Umsida. “Baik pelaksanaan catur dharma mulai dari pendidikan dan pengajaran, penelitian, pengabdian masyarakat, dan juga Al-Islam Kemuhammadiyahan,” ujarnya.

Ia menambahkan ISO kali ini berbeda dengan tahun sebelumnya. “Peningkatan mutu dalam pendidikan khususnya untuk migrasi dari bernilai 9001 ditahun 2015 menuju ke nilai 21000 ditahun 2018 untuk ISO pendidikan, sehingga nanti diharpkan bisa memberikan masukan-masukan dan juga menjadi implementasi pendidikan yang ada saat ini,” jelasnya.

Untuk menunjang ISO, BPM akan melakukan verifikasi dokumen pendidikan khususnya di akademik untuk seluruh unit yang ada di Umsida. “Mulai Direktorat Akademik (DA),  Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat (DRPM), perpustakaan, dan unit-unit yang lain beserta seluruh fakultas di Umsida, sehingga, hasil dari agenda tersebut adalah melihat standarisasi pelaksanaan kegiatan akademik yang ada dan menjad penunjang di Umsida,” katanya.

Lihat Juga :  Umsida Optimalkan Kualitas Buah di Wisata Petik Jambu Desa Kebaron

Hasil akhir agenda ISO itu adalah mendapatkan sertifikasi nilai. “Endingnya nanti kita akan mendapatkan sertifikasi ISO bernilai 21001, kemudia kita bisa menggunakan itu sebagai standar bahwa Umsida sudah memenuhi nilai ISO, dan juga kedepannya akan dilakukan setiap tahun, dari adanya agenda ISO tersebut,” tutur dosen Umsida.

Ia berharap, ISO dapat berjalan sesuai rencana. “Adanya agenda ISO ini, semoga semua prosesnya dapat berjalan dengan baik, sehingga nanti Umsida bisa meningkatkan mutu terkait implementasi ISO, dari segi akademik, capaian pembelajaran, dan pendidikan pengajaran kita seluruhnya akan terstandardisasi dengan dunia pendidikan yang semakin tinggi,” pungkasnya.

Ditulis : Muhammad Asrul Maulana

Berita Terkini

halbil PWM Jawa Timur 2
Jadi Tuan Rumah Halalbihalal PWM Jawa Timur, Umsida Luncurkan UCS
April 26, 2025By
Dr Alfan lulusa S3 cum laude
Dr Alfan Selesaikan Studi S3 dengan Predikat Cum Laude di Tengah Tugas Struktural
April 24, 2025By
Fakultas Kedokteran UMMAT dan Umsida
Fakultas Kedokteran Lahir Beriringan, UMMAT Berkunjung ke Umsida
April 23, 2025By
strategi branding lembaga oleh Umsida
Kasi Branding Umsida Beri Tips Branding Lembaga Pendidikan di Era Digital
April 23, 2025By
halalbihalal IMM Sidoarjo 4
Halalbihalal IMM Sidoarjo, Rektor Umsida Beri 5 Makna Fastabiqul Khoirot
April 22, 2025By
Seminar FKG Umsida
FKG Umsida Bersama Unair dan PDGI Sidoarjo Edukasi Deteksi Osteoporosis dengan Radiografi Panoramik
April 21, 2025By
Siap-Siap UKOM! LSP Umsida Buka Pendaftaran Periode 1 Tahun 2025
Siap-Siap UKOM! LSP Umsida Buka Pendaftaran Periode 1 Tahun 2025
April 21, 2025By
S2 pendidikan dasar Umsida
Umsida Resmi Buka S2 Pendidikan Dasar, Siapkan Pendidik Profesional
April 18, 2025By

Riset & Inovasi

SAMR Jadi Andalan Umsida Cetak Guru Milenial yang Siap Hadapi Dunia Pendidikan Digital
SAMR Jadi Andalan Umsida Cetak Guru Milenial yang Siap Hadapi Dunia Pendidikan Digital
May 2, 2025By
Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
Kanker Serviks Bisa Dicegah Lebih Dini, Jangan Abaikan!
April 19, 2025By
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
Trichoderma, Penyelamat Tembakau dari Serangan Layu Bakteri
April 16, 2025By
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
Tennis Elbow Bukan Lagi Momok, Fikes Umsida Punya Solusinya!
April 14, 2025By
Freon Out, Peltier In! Inovasi Umsida untuk Dunia Otomotif Ramah Lingkungan
Freon Out, Peltier In! Inovasi Umsida untuk Dunia Otomotif Ramah Lingkungan
April 10, 2025By

Prestasi

juara 3 Pilmapres 2025 2
Jadi Juara 3 Pilmapres PTMA, Mahasiswa Umsida Siap Lanjut ke Tingkat LLDIKTI
March 27, 2025By
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
Al-Qur’an Menuntunku, Anang Ma’rup Menang MHQ Asia Tenggara dan Raih Tiket ke Baitullah
March 25, 2025By
Umsida Bersinar! Cinthya Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
Umsida Bersinar! Cinthya Putri Lorenza Juara 2 Taekwondo Bela Negara Cup
March 20, 2025By
ASEAN Competition di Sabet Mahasiswa Umsida
Prestasi Gemilang! Aprilia Ayu Harumkan Umsida ke Panggung Internasional AEF 2025
March 10, 2025By
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
Scholarship Mastery! Alumni Umsida Sukses Gaet Dua Beasiswa dan Lanjut S3
March 6, 2025By