Berita

Category

organisasi
Umsida.ac.id– Imam Mahfudzi SAg MFilI dosen Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) ungkap kunci keberhasilan organisasi ada di dalam Al Quran surat An-Nisa ayat 58-59 saat berikan tausyiyah di channel youtube Direktorat AIK Umsida. Kunci Keberhasilan Organisasi “Bagaimana sebuah persyarikatan atau organisasi dapat berjalan dengan baik Allah SWT memberikan pesan yang kuat dalam An Nisa ayat secara...
Read More
Simak! Pasangan Hidup Seperti Ini Yang Mampu Wujudkan Baiti Jannati
Umsida.ac.id– Pasangan hidup adalah bagian dari diri kita yang memberikan ketenangan, ketentraman dan kebahagiaan ungkap Khoiri MPdI dosen Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) dalam channel youtube Direktorat AIK Umsida. Pasangan Hidup Seperti Apa yang Mampu Berikan Kebahagiaan? Dalam surat A-Rum ayat 21 yang berbunyi wa min âyâtihî an khalaqa lakum min anfusikum azwâjal litaskunû ilaihâ wa...
Read More
Ciptakan Profesionalitas Kerja di Mata Islam
Umsida.ac.id– Menciptakan lingkungan yang profesional menurut Islam dijabarkan dengan kiasan menarik oleh dosen Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) Dzulfikar Akbar Romadlon MUd di channel youtube Direktorat AIK Umsida. Allah telah memberikan kita guidelines, “Sebagai manusia untuk menjalankan profesi kita yang paling utama yaitu profesi sebagai manusia apa itu yaitu dengan mengikuti Baginda Nabi Muhammad SAW beliau...
Read More
3 Prinsip Berpolitik Dalam Perspektif Islam
Umsida.ac.id– Prinsip berpolitik dalam perspektif Islam ini dijelaskan oleh dosen Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) Dr Supriyadi MPdI dalam tausyiyahnya di channel youtube Direktorat AIK Umsida. Konsep politik dalam agama istilah katanya adalah siyasah yang berarti pengaturan masalah-masalah keumatan. “Kalau kita kaji dalam fiqih siyasah maka politik tidak diorientasikan untuk memperoleh dan mendapatkan kekuasaan tetapi politik...
Read More
Penipuan baju lebaran
Umsida.ac.id – Lebaran biasanya identik dengan baju baru. Barang tersebut dapat dengan mudah didapatkan hanya bermodalkan ponsel pintar. Tapi hal itu dapat memunculkan modus penipuan baru melalui pembelian barang secara online.  Salah satu kasus ini terjadi pada seorang civitas akademika Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) yakni WA, yang menjadi korban penipuan pembelian baju lebaran melalui media...
Read More
Produktivitas Kerja di AUM Harus Ditingkatkan, Ungkap Rektor Umsida
Umsida.ac.id– Profesionalisme dan peningkatan produktivitas kerja di Amal Usaha Muhammadiyah (AUM) harus terus meningkat. Itulah ungkapan Rektor Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) Dr Hidayatullah MSi pada Kajian Ramadan dan buka bersama Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP), Rabu (27/03/2024). Profesionalisme dan Produktivitas Kerja di Muhammadiyah “Profesionalisme itu berkaitan dengan mutu, kualitas dan tindakan yang merupakan ciri...
Read More
7 Langkah Sukses Umsida Raih Akreditasi Unggul
Umsida.ac.id– Dalam kesempatan menghadiri Baitul Arqom dosen dan karyawan di Institut Ahmad Dahlan (IAD) Probolinggo, Rektor universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) Dr Hidayatullah MSi menceritakan tujuh Langkah bagaimana akhirnya Umsida Meraih Akreditasi Unggul. Hal ini diselaraskan dengan tema Baitul Arqom Meningkatkan Kapasitas Pribadi yang Unggul, Selasa 26/03/2024). Kiat-Kiat Sukses Umsida “Pertama, yang kami lakukan adalah penguatan...
Read More
Rektor Umsida Ungkap Kunci Raih Akreditasi Unggul
Umsida.ac.id– Rektor Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) Dr Hidayatullah MSi menghadiri Baitul Arqom dosen dan karyawan dengan tema meningkatkan kapasitas pribadi yang unggul di Institut Ahmad Dahlan (IAD) Probolinggo, Selasa 26/03/2024). Peserta yang hadir merupakan dosen dan karyawan dari tiga perguruan tinggi yaitu Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah (STIT) Muhammadiyah Bangil, STIT Muhammadiyah Lumajang, dan tuan rumah...
Read More
Tingkatkan Pendidikan Anak Berkebutuhan Khusus dan Anak Jalanan, Umsida Jalin Kerjasama Dengan Universiti Malaya Malaysia
Umsida.ac.id– Program Studi Psikologi dan Pendidikan Bahasa Inggris Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) jalin kemitraan bersama Fakultas Pendidikan Universiti Malaya, Malaysia. Umsida Kerja Sama Dengan Universiti Malaya Malaysia Kerjasama yang terjalin sejak September 2023 ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas pendidikan anak berkebutuhan khusus di dua sekolah istimewa, yaitu Sekolah Wisma...
Read More
Muhammadiyah Ambil Peran Kawal Pemimpin Usai Pemilu
Umsida.ac.id-Peran kontrol Muhammadiyah usai pemilu, ini penjelasan Sekretaris Umum Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah Prof Dr Abdul Mu’ti MEd. Hal itu disampaikannya dalam Kajian Ramadhan 1445 PWM Jatim yang bertempat di Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), Sabtu (16/3/24). Menurut Mu’ti, Muhammadiyah harus berperan dan berikhtiar bagaimana agar pemimpin negara ini menjadi pemimpin yang amanah, yang memenuhi janji-janjinya,...
Read More
1 2 3 4 5 236