Bantu Desa Sumbercangkring Cegah DBD, Tim KKN Umsida Ikuti Program Jumantik

Umsida.ac.id – Berawal dari banyaknya kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) di desa Sukorejo dan Sumberagung, mahasiswa KKN-P Universitas Muhamadiyah Sidoarjo (Umsida) bersama para kader desa Sumbercangkring melakukan gerak cepat dalam mencegah kasus DBD, Jumat (31/1).

Tim kader desa Sumbercangkring yang sering dikenal dengan sebutan Tim Jumantik (Juru Pemantau Jentik) dan mahasiswa KKN-P Umsida berbagi tugas untuk memantau setiap rumah warga. Hal itu dilaksanakan secara bergilir dari satu rumah ke rumah lainnya.

Tim Kader Jumantik bersama dengan Mahasiswa KKN Umsida

Menurut Ilham Iryanto, Koordinator desa di tim KKN Sumbercangkring menuturkan, “Kegiatan ini merupakan cara kerja tim KKN-P Umsida agar lebih dekat dengan masyarakat setempat.”

Ilham sapaan akrabnya menambahkan, “Berbekal senter dan kartu pemeriksaan jentik-jentik, tim kader desa Sumbercangkring dan para mahasiswa KKN-P Umsida mengunjungi satu rumah ke rumah lainnya untuk melihat tempat-tempat perkembangbiakan nyamuk, seperti di bak mandi, drum, kaleng bekas, alas pot, tanaman, dan lain-lain,” terangnya.

Salah satu tim kader Jumantik, Lady, memberikan apresiasi yang positif kepada tim KKN Umsida. “Kami merasa sangat senang dan terbantu sekali dengan kehadiran para mahasiswa KKN di Desa Sumbercangkring ini. Mereka juga sangat tanggap serta dalam menjelaskan kepada para warga juga mudah dipahami,” ungkapnya.

Ilham berharap, “Harapannya, agar desa Sumbercangkring mempertahankan kebersihan rumahnya, supaya terhindar dari sarang penyakit, karena saat ini sudah memasuki musim penghujan,” ujarnya mewakili seluruh tim KKN.

Ditulis Oleh : Winda Afichamala, Vivi Dwi Anggreini

Editor : Erika Mulia Arsy

Leave a Reply

Berita Terkini

5 Poin Kolaborasi Hebat, Umsida dan Ombudsman RI Teken MoU untuk Masyarakat Lebih Maju
5 Poin Kolaborasi Hebat, Umsida dan Ombudsman RI Teken MoU untuk Masyarakat Lebih Maju
December 14, 2024By
Belajar dari Umsida, Umpri Gali Inspirasi Pendirian FKG dan Tata Kelola Kampus
Belajar dari Umsida, Umpri Gali Inspirasi Pendirian FKG dan Tata Kelola Kampus
December 13, 2024By
Membanggakan 7 Dosen FAI Umsida Lolos Tim Pengusul Penelitian Risetmu Batch VIII
Membanggakan 7 Dosen FAI Umsida Lolos Tim Pengusul Penelitian RisetMu Batch VIII
December 12, 2024By
kerja sama Fikes Umsida dan Stikes Santa Elisabeth Keuskuoan Maumere
Sambut Hangat Fikes Umsida Terima Kerja Sama STIKes Santa Elisabeth Maumere, Kembangkan Ilmu Kesehatan
December 12, 2024By
FPIP Umsida Selenggarakan Lomba Tari Tradisional Bersama Mahasiswa Internasional
FPIP Umsida Buat Jembatan Budaya, Selenggarakan Lomba Tari Tradisional
December 6, 2024By
Tanwir dan Milad ke-112 Muhammadiyah, Ini 4 Alasan Angkat Tema Kemakmuran
December 4, 2024By
Hari Disabilitas Internasional, FAI Umsida Cetak Generasi Berjiwa Sosial Tinggi
Hari Disabilitas Internasional, FAI Umsida Cetak Generasi Berjiwa Sosial Tinggi
December 3, 2024By
karakter islami mahasiswa 1_11zon
Pentingnya Pendidikan Karakter Islami Bagi Mahasiswa
December 3, 2024By

Riset & Inovasi

Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
Interactive Books, Mampu Dorong Komunikasi dan Kolaborasi Siswa
September 16, 2024By
ekonomi sirkular
Dosen Umsida Beri Pelatihan Penerapan Manajemen Usaha Berbasis Ekonomi Sirkular pada Proses Produksi Pangan Halal
September 14, 2024By
Pembelajaran Melalui E-Modul (4)
Umsida Dorong Inovasi Pembelajaran Melalui E-Modul Literasi Berbasis Etnopedagogi
September 11, 2024By
Mesin Perajang dan Pengaduk Sambal
Inovasi Mesin Perajang dan Pengaduk Sambal Otomatis 3 Dosen Umsida
September 8, 2024By
legalitas BUMDesa
Tim Abdimas Umsida Akan Urus 5 Legalitas BUMDesa di 2 Kabupaten Usai Bantu 2 Desa Ini
August 29, 2024By

Prestasi

riset dan abdimas Umsida meningkat 1
Riset dan Abdimas Umsida Meningkat, 65 Proposal Penelitian Lolos Program Risetmu 2024
December 11, 2024By
MFQ FAI Umsida Sabet Juara Nasional Lagi
Semangat Tanpa Batas, Tim MFQ FAI Umsida Sabet Juara Nasional Lagi
December 8, 2024By
Mahasiswa PBA Umsida Raih Juara Video Kreatif Bahasa Arab di DLA Fair 2024
Mahasiswa PBA Umsida Raih Juara Video Kreatif Bahasa Arab di DLA Fair 2024
December 1, 2024By
Dua Srikandi FAI Umsida Ini Berhasil Raih Juara di Kejurda Tapak Suci Jember
November 25, 2024By
flash card kodifikasi
Laboran MIK Umsida Buat 107 Flash Card untuk Permudah Mahasiswa Pelajari Kodifikasi
November 19, 2024By