Berita

Category

Umsida.ac.id – Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) membagikan paket sembako kepada masyarakat yang terdampak kebijakan penutupan kampus akibat pandemi ovid-19 pada Rabu (6/5). Pemberian paket sembako juga diberikan kepada karyawan kontrak, part time dan mahasiswa Umsida yang terdampak Covid-19. Pelaksanaan pemberian sembako ini dilakukan serentak di 3 kampus Umsida. Untuk lingkungan kampus Fikes, pemberian sembako di...
Read More
umsida.ac.id – Pemanfaatan botol limbah untuk diolah menjadi aneka bentuk lampu hias dan berdaya beli dilakukan oleh Abdimas Umsida pada Sabtu (2/5). Berawal dari banyaknya limbah botol kaca yang dibuang atau hanya dijual kepada pengepul dengan harga seenaknya, Pemuda Desa Kesambi, Kecamatan Porong, Sidoarjo berhasil mengolah dan mempunyai nilai jual yang layak. Proses pembuatan dilakukan...
Read More
umsida.ac.id – Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) memberikan bantuan kuota internet sebanyak 30 gigabyte (GB) kepada mahasiswa aktif. Subsidi kuota diberikan untuk memastikan seluruh mahasiswa dapat mengikuti perkuliahan secara daring. Hal ini diungkapkan Wakil Rektor III bidang kemahasiswaa, Eko Hardi Ansyah M Psi Psikolog,”Kuota gratis dibagikan khusus bagi pengguna provider Indosat melalui fitur bebas akses e-learning,”...
Read More
umsida.ac.id – Bantuan monitor Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) yang diberikan kepada Warga Dusun Pucukan, Desa Gebang, Kecamatan/Kabupaten Sidoarjo berdampak besar terhadap kehidupan mereka sehari-hari . Bantuan yang merupakan bentuk Pengabdian masyarakat (Abdimas) ini dilakukan oleh dosen fakultas teknik elektro Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) Jaamaludin pada minggu (3/5). Penandatanagan Kerjasama bersama masyarakat Teknologi monitor Pembangkit...
Read More
umsida.ac.id – Hari buruh yang jatuh pada 1 Mei tahun ini menjadi hari buruh yang diselimuti kepedihan, sebagaimana disampaikan Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa di Gedung Negara Grahadi Surabaya usai jalan pagi, Jumat (1/5). Bagaimana tidak, ditengah pandemi Covid-1919 ini banyak perusahaan gulung tikar yang berakibat pada merumahkan karyawan hingga Pemutusan Hubungan Kerja (PHK)....
Read More
Umsida.ac.id – Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) tetap melaksanakan perkuliahan di tengah pendemi covid-19 dengan metode daring. Kegiatan pembelajaran mahasiswa ini dinilai efektif mengingat dengan membatasi diri untuk keluar dapat mengurangi penyebaran virus. Seperti yang disampaikan Dr Hana Catur Wahyuni M T,wakil rektor 1 bidang akademik Umsida, ”Daring merupakan cara paling efektif untuk proses pembelajaran. Tanpa...
Read More
Umsida.ac.id – Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) berupaya dalam pencegahan penyebaran Covid-19. Salah satunya melalui dukungan yang diberikan kepada para tenaga medis. Untuk itu, Umsida memberikan 50 liter Hand sanitizer kepada Rumah Sakit Siti Khadijah Muhammadiyah cabang Sepanjang pada Rabu (1/04). Pemberian Hand sanitizer tersebut untuk mengatasi kelangkaan Alat Pelindung diri (APD) dalam bertugas merawat pasien...
Read More
umsida.ac.id – Untuk mendukung kebijakan Kesiapsiagaan dan pencegahan penyebaran COVID-19, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) menyelenggarakan kuliah online. Sejak diterapkan senin (16/03) hingga Senin (30/03), sebanyak 8 ribu mahasiswa Umsida telah melakukan perkuliahan daring. Menurut Kasie Kurikulum Direktorat Akademik Umsida, Dr Septi Budi Sartika M Pd,Kegiatan ini merupakan momentum sekaligus tantangan Umsida untuk memasuki kuliah daring,...
Read More
umsida.ac.id – Untuk antisipasi wabah Virus Corona, Tim Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) menerima pendaftaran mahasiswa baru melalui proses online pada senin (23/02). Berikut tata cara pendaftaran mahasiswa baru secara online: Pembuatan akun oleh calon Mahasiswa Baru dirumah masing-masing bisa diakses melalui dekstop atau smartphone di registrasi.umsida.ac.idPembayaran formulir ditujukan ke Virtual Account BNI...
Read More
umsida.ac.id – Berkaitan dengan status Sidoarjo yang masuk zona merah terkait dengan penyebaran virus Corona atau yang lebih dikenal dengan covid 19, Rektor Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) memberikan himbauan kepada civitas akademi Umsida pada minggu (22/03). Oleh karena itu, Dr Hidayatulloh M Si menyampaikan beberapa hal terkait dengan penyebaran virus corona. Salah satunya adalah himbauan...
Read More
1 170 171 172 173 174 237